Anda di halaman 1dari 1

KERJAKAN SOAL DIBAWAH INI :

SOAL 1
PT. CEPAT memproduksi satu jenis barang melalui dua departemen, yaitu Departemen I dan
Departemen II. Data Produksi dan data biaya untuk Desember 2019 adalah sebagai berikut:

Departemen I Departemen II
Data Produksi:
Masuk dalam proses 85.000 unit 55.000 unit
Barang selesai 55.000 unit 45.000 unit
Barang dalam proses akhir 30.000 unit 5.000 unit
Tingkat Penyelesaian BDP akhir:
Biaya Bahan 100% 100 %
Biaya konversi 70 % 85%
Data Biaya:
Bahan Rp4.850.000 -------
Tenaga Kerja Rp3.375.500 Rp 5.550.500
Overhead Pabrik Rp2.650.500 Rp 3.150.500
Dari data tersebut, Saudara diminta:
a. Menyusun Laporan Harga Pokok Produksi
b. Membuat Jurnal yang diperlukan

SOAL 2

PT. BESITUA mengolah bahan baku berupa bijih besi menjadi produk besi dengan tipe besi beton ulir dan besi
beton polos. Biaya gabungan (joint cost) yang digunakan untuk mengolah bijih besi tersebut sebesar $130.000
terdiri dari bahan baku bijih besi $ 62.500, tenaga ahli $ 20.000 dan biaya overhead $ 47.500. Data produk yang
dihasilkan sebagai berikut:

Unit yang Unit Terjual Harga Jual per


Jenis Besi Biaya Separable
dihasilkan (ton) (ton) ton

Besi beton ulir 70 58 $ 600 $ 3.000

Besi beton polos 190 160 $ 550 $ 2.500

Jumlah 260 218

Pertanyaan :

1. Alokasikan Joint cost ke dalam masing-masing tipe besi yang dihasilkan dengan Metode harga pasar hipotetis!
2. Tentukan laba/rugi dari hasil penjualan besi beton tersebut !

Anda mungkin juga menyukai