Anda di halaman 1dari 1

LIMA MOMEN KEBERSIHAN TANGAN

No. Dokumen No. Revisi Halaman


DOP/1/066/RSF/VIII/2022 1.0

STANDAR Tanggal Terbit Ditetepkan


PROSEDUR 17 Agustus 2022
OEPRASIONAL Drg.Marizqa L Dinie,MM
(SPO) Direktur RS

PENGERTIAN Waktu atau saat petugas harus melakukan kebersihan tangan


menggunakan sabun antiseptik dibawah air mengalir atau dengan
menggunakan handrub berbasis alkohol

TUJUAN 1. Untuk menghilangkan kotoran atau mokroorganisme yang ada


ditangan sehingga penyebaran penyakit dapat dikurangi dan
lingkungan terjaga dari infeksi
2. Mencegah terjadinya infeksi silang melalui tangan
3. Menjaga kebersihan perorangan

KEBIJAKAN 1. SK Direktur Rumah Sakit Fadhilah Nomor


DOP/I/066/RSF/VIII/2022 tentang pencegahan dan
pengendalian infeksi Rumah Sakit Fadhilah Prabumulih
2. Prosedur lima momen kebersihan tangan harus di lakukan oleh
semua petugas kesehatan, keluarga, pengunjung yang
berhubungan langsung dengan pasien atau lingkungan pasien
PROSEDUR Lakukan kebersihan tangan saat:
1. Sebelum kontak dengan pasien
2. Sebelum melakukan tindakan aseptik
3. Setelah terkena cairan tubuh pasien
4. Setalah kontak dengan pasien
5. Setelah kontak dengan lingkungan sekitar pasien

UNIT TERKAIT Seluruh unit kerja

LAMPIRAN -

Anda mungkin juga menyukai