Anda di halaman 1dari 3

I.

Penjelasan Filsafat Sosial


1. Konsep Filsafat (Arti, Aliran dan ruang lingkup)
 Arti filsafat secara bahasa berasal dari bahasa yunani yaitu philosophia yang artinya cinta
kebijaksanaan. Adapun Filsafat adalah aktifitas berfikir secara mendalam kritis dan
menyeluruh.
 Macam macam aliran Filsafat :
o Matearialisme  Esensi kenyataan bersifat material/fisik.
o Idealisme  Kenyataan Sejati Bersifat spiritual
o Dualisme  Realistas terdiri dari dua subtansi yang berlainan dan bertolak
belakang
o Eksisteansialisme  Cara berada manusia dengan benda lain tidak sama
o Strukturalisme  hendak memahami masalah yang muncul dalam sejarah
filsafat
o Empirisme Percaya pada pengalaman yang telah di lalui
o Humanisme  Bersifat individu lebih mengutamakan dan memberikan
kemerdekaan dalam berfikir.
o Rasionalisme  Satu satunya sumber pengetahuan yang bisa di jadikan
landasan dalam bertindak dan menentukan segala sesuatu
o Kritisme  Penghubung pandangan rasionalisme dan pandangan empirisme
o Konstruktivisme  pengetahuan yang dapat di peroleh dengan bersikap aktif
bukan hanya di peroleh dengan bersikap pasif.
 Ruang lingkup Filsafat adalah segala sesuatu pemikiran manusia yang sangat luas, Segala
sesuatu yang mungkin ada dan benar benar ada, baik material konkrit ataupun material
abstrak.
2. Konsep Sosial adalah Segala sesuatu yang di pakai sebagai acuan dalam berinteraksi antar
manusia dalam masyarakat atau komuniti.
Konsep Masyarakat adalah suatu kumpulan individu yang bekerja sama sehingga dapat
mengorganisikan kesatuan sosial dengan batasan tertentu.
3. Alasan mendasar Pentingnya mahasiswa Pendidikan Masyarakat dalam mempelajari Filsafat
sosial……………………
II. Kajian Filsafat Sosial
a. Karakteristik kehidupan masyarakat
 Feodalisme :
a) Adanya lapisan Lord (tuan tanah) dan Vassal (buruh)
b) Penguasaan (segala aspek) lapisan atas tehdapa lapisan bawah
c) Adanya kepatuhan (absolud) lapisan bawah terhadap lapisan atas
d) Nasib lapisan bawah di tentukan lapisan atas
e) Kekuasaan dan kewenangan hanya dimiliki oleh lapisan atas
f) Lapisan bawah tidak ada hak untuk berpendapat (tidak ada
demokratisasi)
g) Peralihan dari budak ke buruh
h) Lapisan atas melindungin fisik dan non fisik lapisan bawah,dan sebagai
timbal balik lapisan bawah mengabdi pada lapisan atas
i) Sifat pelapisan sosialnya tertutup
j) Sulit sekali terjadi mobilitas dari lapisan bawah ke lapisan atas

 Kapitalisme
a) Ha katas kepemilikan pribadi
b) Hak untuk mengumpulkan modal dan memperoleh keuntungan
maksimal dengan modal minimum
c) Hak untuk bersaing dengan cara apapun antar pemilik modal
d) Proses produksi tanggung jawab pemilik swasta sepenuhnya.
e) Terdapat pasar persaingan bebas
f) Tidak mengakui adanya campur tangan pemerintah dalam
perekonomian Negara.
g) Terbentuknya sikap individualis yang di dasarkan sifat materialism.
h) Individu yang bersifat Hedonistik.
 Absolutisme
a) Raja berkuasa dan tak terbatas/berwenang segala hal
b) Kesuasaan tersebut tidak di batasi peraturan
c) Kekuasaan raja tidak di awasi parlemen
d) Raja menganggap dirinya Tuhan
e) Pemerintah secara turun menurun
 Revolusi
 Modernisasi
a) Masyarakat cenderung instan
b) Masyarakat di buru waktu
c) Berubah dari sifat kolektif ke sifat individu
d) Meniru gaya hidup global
e) Ingin melakukan bnayk hal dalam satu waktu
f) Tingkat stress meningkat
g) Tingkat kriminalitas meningkat
h) Norma norma yang ada d masyarakat menurun
i) Kekerasan dalam mayarakat tinggi
j)
 Sosialisme : perlu di ingat karakteristik Sosialisme adalah kebalikan dari
Kapitalisme.
a) Mengutamakan kepentingan dan kekuasaan Negara
b) Tidak ada pembagian kelas sosial
c) Hak milik pribadi atas produksi tidak di akui
d) Prinsip kesejahteraan dan pemerataan
e) Alat produksi dimiliki dan di kuasai Negara
f) Kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi d atur Negara
g) Tiada kebebasan bagi rakyat untuk memiliki kekuasaan
 Abad 20
b. Konsep dan Kritik para tokoh Filsafat sosial
c. Komentar tentang buku karya Hans Frink
III. Menganalisis Lingkungan Masyarakat
a. Kepemimpinan, Social ekonomi, Kesejahteraan, lingkungan, budaya, dan Pendidikan
Masyarakat.
b. Kritik, Saran Gagasan cerdas
IV. Resume

Anda mungkin juga menyukai