Anda di halaman 1dari 12

MAKALAH EKONOMI

LEMBAGA-LEMBAGA EKONOMI INTERNASIONAL

Di susun oleh :

Nama : Riski Pradinda Buton


Linda Astuti Umalekhoa
Nur Safira J.
Tasa Buton
Nabila Lakuy
Farhan Kolengsusu
Kelas : XI MIA 1
KATA PENGANTAR
Puji syukur diucapkan kehadiran tuhan yang maha esa atas segala rahmat-Nya sehinggga
makalah ini dapat tersusun sampai dengan selesai. Tidak lupa kami mengucapkan terimakasih
terhadap anggota kelompok 5 yang telah berkontribusi dalam menyumbangkan pikiran dan
tenaga untuk selesainya makalah ini.
Kami sangat berharap semoga makalah ini dapat menambah pengetahuan, informasi dan
pengalaman bagi pembaca
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR..........................................................................i
BAB 1 PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang.................................................................................................
1.2 Rumus Masalah...............................................................................................

BAB II PEMBAHASAN
BAB III PENUTUP

DAFTAR PUSAKA................................................................................
LEMBAGA-LEMBAGA EKONOMI INTERNASIONAL

1. ASEAN
ASEAN (Association of South East Asian Nations) merupakan bentuk kerja sama regional
antara negara-negaara Asia Tenggara. Kerja sama ini mencakup berbagai bidang, seperti
ekonommi, sosial, budaya dan politik. Asean didirikan pada 8 Agustus 1967 di Bangkok. Pada
mulanya jumlah anggotanya adalah lima negara yaitu Indonesia, Malaysia, Singapura,
Thailand, dan Filipina. Pada tahun 2010 jumlah anggota Asean bertambah menjadi 11 negara
yaitu Indonesia, Malaysia, Singapura, Thailand, Filipina, Brunei Darussalam, Kamboja, Laos,
myanmar dan Timor leste.

Tujuan berdirinya Asean adalah sebagai berikut


a. Menjaga perdamaian di kawasan Asia Tenggara,
b. Membangun kerja sama dalam bidang industri, perdagangan, dan pertanian,
c. Memajukan pertumbuhan ekonomi, sosial dan kebudayaan di kawasan Asia Tenggara,
d. Mengembangkan ilmu pengetahuan antarnegara,
e. Saling memberi bantuan di bidang pendidikan, komunikasi, teknologi dan kesehatan.

2. APEC
APEC (Asia Pacific Economic Cooperation) dibentuk pada November 1989 di Canberra,
Australia . APEC dipahami sebagai bentuk kerja sama ekonomi regional antara negara-negara
yang berada di kawasan Asia-Pasifik. APEC mempunyai anggota sebanyak 21 negara.

Tujuan berdirinya APEC adalah sebgai berikut.


a. Menjalin kerja sama di bidang perdagangan, investasi dan pariwisata,
b. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia dengan kerja sama yang saling
menguntungkan.

3. Asian Productivity Organizatin (APO)


APO didirikan pada tahun 1961 dan disponsori oleh jepang. APO mempunyai tujuan
meningkatkan produktivitas di negara-negara Asia. Anggotanya adalaah negara-negara Asia
seperti Hongkong, Jepang, Pakistan dan Singapura.

Tujuan berdirinya APO adalah sebagai berikut.


a. Memberikan kontribusi terhadap pembangunan sosial ekonomi di kawasan Asia-Pasifik
melalui pengembangan produktivitas,
b. Meningkatkan produktivitas di negara-negara kawasan Asia-Pasifik secara mutual kerja
sama.

Terdapat 5 peran dalam kegiatan APO antara lain.


1) Wadah pemikir (Think Tank) Apo menjalankan berbagai riseet yang berhubungan
dengan kebutuhan para anggota APO.
2) Katalis (Catalyst) mendorong aliansi bilateral yang bertujuan meningkatkan
produktifitas antar anggota.
3) Penasehat Regional ( Regional Adviser) yaitu melakukan surveei kebijakan negara
tiap anggota dan membantu menyusun strategi peningkatan produktifitas dan daya
saing.
4) Membentuk Lembaga (Instituion Builder) yaitu memperkuat organissi produktivitas
dan lembbaga lain dengan memeberikan pelatihan dan jasa konsultan baik pada
sektor pemerintah maupun swasta.
5) Penyimpan data atas produktifitas ( Clearinghouse for productivity information)
memberikan penyebaran dan pertukaran informasi mengenai produktifitas.

4. Bank Dunia (World Bank)


Bank Dunia didirikan pada 27 Desember 1945 dan bertugas memberikan bantuan ekonomi
untuk perbaikan usaha-usaha dalam bidang-bidang pertanian, industri, jalan raya dan
perhubungan negara-negara di dunia. Bantuan kredit jangka panjang umumnya diberikan
kepada negara-negara berkembang dengan bunga yang ringan.

Tujuan berdinya Bank Dunia sebagai berikut.


a. Memeberi bantuan berupa pendanaan kepada negara-negara yang mengalami kerugian.
b. Pendanaan kepada proyek-proyek infrastrukturseperti irigasi, infrastruktur jalan hingga
kelistrikan

5. Uni Eropa (European Union/EU)


Uni Eropa didirikan pada tahun 1957, awalnya dengan nama Europeam Economic
Community (EEC) atau Masyarakat Ekonomi Eropa (MEE). Eu dibentuk untuk menyusun
politik perdagangan bersama dan mendirikan daerah perdagangan bebas antarnegara Eropa.
EU juga mengadakan kerja sama di bidang perdagangan dengan negara-negara ASEAN
termasuk Indonesia. Pada tanggal 4 April 1977, diselenggarakan konferensi di Brussel
bersama ASEAN untuk membahas kerja sama antara keduanya.

Tujuan berdirinya EU adalah sebagai berikut.


a. Memperoleh perkembangan yang harmonis dalam kegiatan ekonomi antar negara-
negara anggota.
b. Meningkatkan taraf hidup masyarakaat khususnya negara-negara anggota.
c. Mempereerat kerja sama antar negara anggotanya.

EU sejak 1999 memperkenalkan mata uang bersama yang diberi nama euro. 19 dari 28
anggota EU menggunakan euro menggantikan mata uang negara tersebut. Sisaya tetap
menggunakan mata uan mereka.

6. International Labour Organization (ILO)


ILO atau organisasi Buruh Internasional adalah sebuah wadah yang menampung isu Buruh
Internasional di bawah naungan PBB. Pada tahum 1919 ILO didirikan sebagai bagian dari
persetujuan Versailles setelah perang Dunia 1.

Tujuan berdirinya ILO adalah sebagai berikut.


a. Mendorong terciptanya peluang memperoleh pekerjaan yang layak bagi perempuan dan
laki-laki,
b. Mempromosikan berbagai hak tenaga kerja di tempat kerja,
c. Meningkatkan perlindungan sosial,
d. Menagadakan berbagai dialog untuk mengatasi berbagai permassalahan yang terkait
dengan dunia kerja.

ILO memiliki program antara lain.


a. Statistik tenaga kerja.
b. Pelatihan dan pengajaran
c. Penghapusan buruh anak.

7. Organization of Petroleum exporting countries (OPEC)


OPEC yang merupakan organisasi negara pengekspor minyak, di dirikan pada tanggal 14
september 1960 atas praakarsa lima negara, yaitu irak,iran,kuwait, arab saudi, dan
venezuela. Pada tahun berikutnya anggota bertambah banyak, termasuk indonesia (1962).

Tujuan berdirinya OPEC adalah sebagai berikut :


a. Menentang penurunan harga minyak serta mengusahakan seragamnya harga minyak di
pasaran dunia. Sejak di dirikan, OPEC telah beberapa kali menaiki harga minyak bumi.
Negara negara yang kaya akan minyak bumi akan dapat memperoleh miliyaran uang
dollar hasil minyak bumi yang disebut petrodollar.
b. Memastikan stabilitas pasar minyak untuk mengamankan pasokan minyak bumi yang
efisien, ekonomis, dan teratur kepada konsumen.

8. International Monetary Fund (IMF)


IMF dibentuk di Bretton Woods, Amerika serikat pada juli 1944 dan mulai bekerja pada tahun
1947. IMF merupakan salah satu organisasi ekonomi dibawah PBB. Negara-negara anggota
IMF diwajibkan membayar dana yang akan digunakan sebagai cadangan Internasional bagi
negara anggota yang bersangkutan. Negara anggota yang mengalami neraca pembayaran
yang tidak seimbang berhak meminta kredit dari IMF. Hak meminta kredit dari IMF disebut
Special Drawing Rights (SDR). Negara Indonesia telah menjadi anggota IMF sejak 1954.

Tujuan berdirinya IMF adalah sebagai berikut.


a. Membeerikan kredit kepada negara-negara anggotanya untuk memperbaiki neraca
pembayaran yang tidak seimbang,
b. Memajukan kerja sama internasional di bidang moneter (keuangan),
c. Mengembangkan perdagangan Internasional.

9. Liga Arab (Arab League).


Kerja sama ini didirikan pada tanggal 10 Mei 1950. Pada awal berdirinya, Liga Arab
beranggotakan negara Mesir, Suriah, Irak, Arab saudi, dan Yordania. Kemudian negara-negara
Arab lainnya menggabungkan diri, seperti Maroko dan Tunisia (1958), Kuwait (1961), dan
Aljazair (1962). Kerja sama ini meliputi bidang-bidang sebagai berikut.
a. Ekonomi dan keuangan.
b. Perhubungan yang mencakup perkeretaapian, jalan raya, hubungan udara, perkapalan,
pos, dan telegraf.
c. Kebudayaan dan sosial.
d. Kebangsaan, pemberian visa dan paspor, penyerahan para pelanggar pidana dan soal
hukuman.
10. Asian Development Bank (ADB) / Bank pembangunan Asia.
ADB didirikan pada 19 Desember 1966. Bank ini didirikan di Manila, Filipina. ADB bergerak di
bidang negara-negara Asia yang sedang membangun.

Tujuan berdirinya ADB adalah sebagai berikut.


a. Meminjamkan dana dan memberikan bantuan teknis usulan kepada negara-negara yang
sedang membangun.
b. Memberikan dana investasi pembangunan.
c. Membantu negara anggota yang mengalami masalah dana.

11. Nort American Free Trade Agreement (NAFTA).


Kanada, Amerika Serikat, dan Meksiko menyepekati dibentuknya kawasan perdagangan
bebas sesama mereka yaitu NAFTA, pada tanggal 12 Agustus 1992, walaupun baru aktif pada
tahun 1994.

Tujuan diberdirikannya NAFTA adalah sebagai berikut.


a. Meningkatkan ekonomi para anggota.
b. Mengusahakan standardisasi barang-barang yang diperdagangkan.
c. Mengusahakan perlindungan bagi konsumen dengan mengutamakan aspek
keselamatan, kesehatan, dan keserasian linkungan hidup.
d. Pengaturan impor dan produksi sesama anggota.

12. Islamic Development Bank (IDB)


Bank pembangunan Islam didirikan pada tanggal 23 April 1975 dengan anggota negara-
negara Islam atau negara yang sebagian besar penduduknya beragama Islam. Indonesia
dalah anggota IDB dan juga telah banyak mendapatkan pinjaman dari bank tersebut.
Lembaga keuangan ini memberikan bantuan pinjaman dengan syarat ringan kepada negara-
negara anggota.

Tujuan diberdirikannya IDB adalah sebagai berikut.


a. Membantu dan menggalakan bidang pembanggunan ekonomi dan sosial di negara
anggotanya dan komunitas muslim di luar negara anggotanya.
b.
c.

d. Untuk mendorong
pembangunan ekonomi
dan kemajuan sosial negara
– negara
e. anggota dan masyarakat
muslim baik secara
perorangan maupun
bersama – sama
f. sesuai dengan prinsip –
prinsip syariah yaitu
hukum islam
g. Untuk mendorong
pembangunan ekonomi
dan kemajuan sosial negara
– negara
h. anggota dan masyarakat
muslim baik secara
perorangan maupun
bersama – sama
i. sesuai dengan prinsip –
prinsip syariah yaitu
hukum islam
j. Untuk mendorong
pembangunan ekonomi
dan kemajuan sosial negara
– negara
k. anggota dan masyarakat
muslim baik secara
perorangan maupun
bersama – sama
l. sesuai dengan prinsip –
prinsip syariah yaitu
hukum islam
m. Untuk mendorong
pembangunan ekonomi
dan kemajuan sosial negara
– negara
n. anggota dan masyarakat
muslim baik secara
perorangan maupun
bersama – sama
o. sesuai dengan prinsip –
prinsip syariah yaitu
hukum islam
13. United Nations Development Programme (UNDP)
Undp didirikan pada tahun 1965. Undp bergerak di bidang peningkataan kualitas sumber
daya manusia ddengan memberi bantuan kepada negara-negara berkembang dalam bentuk
usulan , pelatihan, dan hibah. Dan sumber dana di himpun dari negara-negara anggotanya.
Indonesia telah beberapa kali Mendapat bantuan dari UNDP. UNDP adalah salah satu ban
dunia yang member sumbangan untuk membiayai survey jalan di iIndonesia.

Tujuan diberdirikannya UNDP adalah sebagai berikut.


a. Menyelesaikan masalah kemiskinan.
b. Membantu suatu negara menghadapi masalah ekonomi
c. Terwujudnya demokrasi dalam suatu negara.

14. Economic and Social Council (ECOSOC)


ECOSOC berdiri pada tahun 1945. Badan ini merupakan dewan ekonomi daan sosial yang
membantu perkembangan ekonomi, sosial, budaya, kesehatandan menjamin hak-hak
manusia untuk mengatasi kemiskinan, kesengsaraan, dan penindasan. ECOSOC hanya
bekerja sama dengan PBB dan badan-badan lain di luar PBB. ECOSOC adalah badaan PBB
yang khusus menanangani ekonomi dan sosial.

Tujuan diberdirikannya ECOSOC adalah sebagai berikut.


a. Mempertinggi mutu kehidupan,bantuan ekonomi, dan sosial.
b. Membantu menyelesaikan masalah-masalah sosial dan kesehatan internasional.
c. Mengembangkan hak-hak asasi manusia.

15. World Trade Organization (WTO)


WTO merupakan organisasi perdagangan dunia. WTO didirikan pada januari 1995. WTO
merupakan organisasi pengganti GATT (Generak Agreement onTariffs and Trade) yang berdiri
tahun 1947 dan mengatur masalah tarif dan perdaganga dunia.

Tujuan diberdirikannya WTO adalah sebagai berikut.


a. Menghilangkan rintangan-rintangan dalaam perdagangan-perdagangan antarnegara
anggota
b. Mengatasi adanya perselisihan dalam perdangangan.
c. Mengatur kelancaran perdagangan dunia
d. Menghindari kerugian pada perdagangan Internasional.

16. Organization For Economic Co-operation and Development (OECD)


OECD didirikan pada tahun 1984. Didirikan untuk rekonstruksi Eropa setelah perang dunia ke
dua degan tujuan mengembangkan perekonomia dan perdagangan dunia.

17. Asia Pasific Economic Cooperation (APEC)


APEC dibentuk pada tahun 1989 di Canberra, Australia. APEC dipahami sebagai bentuk kerja
sama ekonomi regional antara negara-negara yang berada di kawasan Asia-Pasifik. APEC
mempunyai anggota sebanyak 21 anggota. Indonesia telah dua kali menjadi tempat
pertemuan APEC Economic Leaders Meeting, yaitu pertemuan para pemimpin negara
anggota-anggota APEC. Pertama kali di Bogor pada November 1994 dan kedua kali di Bali
pada Oktober 2013.

Tujuan diberdirikannya APEC adalah sebagai berikut.


a. Menjalin kerja sama di bidang perdagangan, investasi, dan pariwisata.
b. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia dengan kerja saama yang saling
menguntungkan.

Anda mungkin juga menyukai