Anda di halaman 1dari 3

RISALAH RAPAT KOORDINASI

Hari / Tanggal : Rabu, 10 Maret 2021


Tempat : Ruang Rapat Munggur
Acara : Rapat koordinasi mingguan ke 17
Nama Pekerjaan : Peningkatan Kapasitas TPA Regional Piyungan Kabupaten Bantul
Kontraktor Pelaksana : Rosa – Seto KSO
Konsultan Pengawas : PT. Rancang Persada

ACARA :
I. PEMBUKAAN
II. PEMBAHASAN SHOP DRAWING
III. PEMBAHASAN MASALAH
IV. PENUTUP
RAPAT DIHADIRI OLEH :
1. Bp.Agung Trie selaku PPK sanitasi
2. Bp.Mujiyanta
3. Bp.
4. Bp.
5. Bp.
6. Bp.
7. Bp.
8. Bp.
9. Bp.
10. Bp.
11. Bp.
12. Bp.
13. Ibu.
14. Ibu.
I. PEMBUKAAN Perhatian kepada
1. Rapat dibuka pukul 09.40 wib

Semua

RISALAH RAPAT KOORDINASI

III. Pembahasan Progress minggu ke 17 oleh Bp. Daniel


1. Pemaparan progress minggu ke 17
2. Masalah pekerjaan kendala cuaca
3. Deviasi +1,041 (Plus)
4. Waktu berjalan sudah 313 hari

1
5. Rencana pekerjaan selanjutnya : galian sampah zona b,
perkuatan lereng zona B
6. Minggu ini pipa gas on site.
7. Foto nol bronjong pipa lindi belum ada.

IV. Tanggapan Kontraktor Rosa – Seto KSO oleh Bp. Bagus


1. Kegiatan safety morning Target zero excident
2. Harapan kontraktor konsultan hadir dalam kegiatan safety
morning.
3. Kegiatan pembentukan lereng Zona B dgn kemiringan 1:2
4. Pipa lindi sdh on site dilapangan per pagi ini.
5. Pemadatan sampah zona A dan Zona B.
6. Area zona A elevasi sampah sdh mencapai +140 prediksi pd
bulan juli 2021.
7. Setelah dihitung sampah yg tergali sdh over.

V. Tanggapan oleh Bp, Agung PPK sanitasi


1. Prediksi juli sdh mencapai level +140, ada kemungkinan
zona B dipakai pembuangan sampah aktif. Hal ini Untuk
dipikirkan bersama.
2. Relaksasi usulan pepanjangan waktu sampai 2022. Untuk
melengkapi proses perpannagan tsb akan diadakan audit.
3. Dana untuk tahun ini Sebagian akan dipindahkan pd tahun
2022. Menunggu surat resmi dari kemenpupr.
4. Agenda hari ini juga ingin melihat desain terkait talud dan
drainase. ibu dirjen secara lisan menyetujui halt sb.
5. Tambahan anggaran untuk talud dan drainasi 5,654 milyar.
dari dana tsb digunakan semaksimal mungkin.
6. Harapan PPK volume sampah tertinggi di zona A bisa
sampai akhir tahun 2022.
7. Pesan dari bp.Dibyo disampaikan oleh Bp… terkait
perkuatan zona B dan area IPL. Struktur perkuatannya
gimana?. Cara menghitung zona B dari 4 hektar menjadi 2
hektar.
8. Bp. Mujiyanta: prioritas dana 5,654 milyar sampai mana
terkait perkuatan IPL.
9. Bp.Murjani: untuk back up hitungan Galian sampah perlu
disampaikan, dan bagaimana cara menghitungnya.
10. Bp. Marwan perwakilan bp jito DLH: terkait pembuangan
sampah yg kami liburkan krn ada perbaikan dermaga. Mohon
batuan alat kepada kontraktor untuk pendorongan sampah.
Dan mulai besok pagi segera dibuka pelayanan pembuangan
sampah.
11. Disampaikan oleh Bp. Moedji SPV menjawab pertanyaan
Bp.dibyo: mengapa konsepnya berubah dari perencana.
Prioritas pertama perkuatan IPL, kedua membuat saluran.
Kondisi saat ini disaat hujan air mengalir menuju
pemukiman. Factor diluar area juga perlu menjadi prioritas.
Angka 4 hektar dari mana? Melihat perencanaan luas zona B
hanya 1,96 hektar.
12. Mereview desain dari DED: ada penambahan terasiring di

2
zona B.
13. Jalan existing diatas IPL akan diperlebar sbg buffering dan
ditanami pohon.
14. Pipa lindi existing tidak bisa menampung air lindi yg lebih
besar.
15. Perkiraan biaya perkuatan IPL : dipaparkan
16. Item yg dihilangkan untuk menutup biaya perkuatan IPL :
pek.paving, pek tanah urug 30 cm zona B.
17. Rapat selesai dan ditutup pukul 12.05 wib.

Anda mungkin juga menyukai