Anda di halaman 1dari 4

QC.W.

019
PEDOMAN KERJA Page 1 of 4
Revisi : 03
PENGOPERASIAN THERMOMETER
Tanggal : 13 Maret 2019

PEDOMAN KERJA
PENGOPERASIAN THERMOMETER

QC.W.019

Nama Fungsi Tanggal TTD

Disusun : Dhela Purnama R QC Foreman

Diperiksa : Indri Hadiansyah QC Supervisor

Disetujui : Yoan Nita Estera QC Manager

Diketahui : Eryanda Tiardo Plant Manager


QC.W.019
PEDOMAN KERJA Page 2 of 4
Revisi : 03
PENGOPERASIAN THERMOMETER
Tanggal : 13 Maret 2019

I. TUJUAN
Pedoman kerja ini dibuat bertujuanuntuk mengetahui dan memahami cara pemakaian
thermometer.

II. RUANG LINGKUP


Pedoman kerja ini meliputi pemakaian thermometer

III. ACUAN
3.1. ISO 22000 : 2005 Klausul 8.3 Pengendalian, Pemantauan, dan Pengukuran
3.2. ProsedurMutu PT.Kaldu Sari Nabati Indonesia nomorQC.824.P.004tentangProsedur Mutu
Pemantauan dan Pengukuran Produk.

IV. DEFINISI
4.1. Thermometer : Alat yang digunakan untuk verifikasi suhu suatu bahan/produk.
TABEL KETERANGAN SIMBOL KERJA
Simbol Arti Penjelasan Contoh Langkah dan
Penjelasan

Pemeriksaan Lakukan pemeriksaan/ Langkah: Cabut kunci


kritis / Inspeksi inspeksi secara menyeluruh kontak. Penjelasan: Pastikan
pada langkah ini. Pastikan kunci kontak sudah 100%
sudah dilakukan dengan tercabut.
benar.
Pemeriksaan Pastikan jumlah yang Langkah: Ambil 2 buah
Kuantitas disyaratkan pada langkah ini ganjalan mobil. Penjelasan:
sudah benar. Pastikan hanya dan harus ada
2 ganjalan yang diambil.

Berpotensi Pastikan langkah ini Langkah: Memasang tanda


menyebabkan dilakukan dengan benar untuk pengaman 5 m di belakang
kecelakaan mencegah kecelakaan kerja. mobil. Penjelasan: Pastikan
tanda terpasang dengan jarak
dan cara yang benar agar
terlihat oleh pengendara lain.

 Membuat kerja Pastikan


lebih mudah
langkah ini Langkah: 1
dilakukan karena membuat menopang dan 1 lagi
Tangan

kerja lebih ringan. memompa. Penjelasan:


Pastikan hanya cara ini yang
digunakan agar diperoleh
waktu yang sesuai dan beban
kerja yang ringan.
QC.W.019
PEDOMAN KERJA Page 3 of 4
Revisi : 03
PENGOPERASIAN THERMOMETER
Tanggal : 13 Maret 2019

V. INSTRUKSI KERJA
Simbol
No Langkah Kerja Alasan Gambar
Kerja

Untuk memastikan
Menyiapkan thermometer
hasil pengukuran
1. yang akan digunakan dan
yang dilakukan
pastikan dalam keadaan baik.
akurat

Mengambil sample yang akan Untuk mempemudah


2. diukur suhunya menggunakan
alat penunjang lainnya
 proses pengukuran
suhu

Masukkan kabel sensor Untuk mendapatkan


thermometer ke dalam air angka hasil
3.
sampai menunjukkan angka pengukuran
tetap

Mencatat hasil pengukuran di


Untuk data
4. Control Chart yang telah
dokumentasi
disediakan
QC.W.019
PEDOMAN KERJA Page 4 of 4
Revisi : 03
PENGOPERASIAN THERMOMETER
Tanggal : 13 Maret 2019

VI. LAMPIRAN
6.1 Form Data Waktu Jatuh Adonan

6.2 Control Chart Batter Mixing

Anda mungkin juga menyukai