Anda di halaman 1dari 13

51 KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT

104
SEKRETARIAT JENDERAL

Nomor : UM 0102-Sf/359 Jakarta, 01 September 2022


Sifat : Segera
Lampiran : 4 (empat) berkas
Hal : Undangan Pelatihan Provincial/Kabupaten Road
Management System (PKRMS) dan Detail Engineering
Desain (DED) Pemerintah Daerah Penerima DAK TA 2023

Yth. (daftar terlampir)


di Tempat

Berdasarkan Surat Edaran Direktorat Jenderal Bina Marga Nomor 22/SE/Db/2021


tentang Manual Aplikasi Sistem Program Pemeliharaan Jalan Provinsi/ Kabupaten atau
Provincial/Kabupaten Road Management System (PKRMS) dan Penggunaan Aplikasi PKRMS
pada Penyusunan Usulan Program DAK T.A 2023, Pusat Fasilitasi Infrastruktur Daerah (PFID)
akan melaksanakan Pelatihan PKRMS dan Detail Engineering Desain (DED) bagi Pemerintah
Daerah Penerima Alokasi DAK TA 2023 yang dilaksanakan pada :

Hari/Tanggal : Senin-Jumat/ 12-16 September 2022


Tempat : Werdhapura Village Center
Jalan Danau Tamblingan No.49, Sanur, Denpasar-Bali
Teleconference Zoom
Meeting ID : 955 945 3307
Password : PKRMS2022
Acara : Pelatihan Provincial/Kabupaten Road Management System (PKRMS)
dan Detail Engineering Desain (DED) Pemerintah Daerah Penerima
DAK TA 2023
Catatan : 1. Mengingat pentingnya acara ini, pemerintah daerah dapat
mengirimkan nama peserta luring maksimal 1 orang.
2. Biaya penginapan dan transport peserta ditanggung unit kerja
pengutus.
3. Panitia hanya menyediakan tempat acara dan konsumsi selama
kegiatan berlangsung

Data konfirmasi kehadiran peserta yang akan mengikuti secara luring wajib disampaikan
melalui whatsapp 08997772140 (Sdr. Yusuf) paling lambat tanggal 9 September 2022.
Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

Kepala Pusat Fasilitasi Infrastruktur Daerah,

Krisno Yuwono, S.T., M.T.


NIP. 197007111998031004

Tembusan:
1. Sekretaris Jenderal, Kementerian PUPR;
2. Direktur Jenderal Bina Marga, Kementerian PUPR;
3. Kemitraan Indonesia-Australia untuk Infrastruktur (KIAT).
-2-

Lampiran I Surat Kepala Pusat Fasilitasi Infrastruktur Daerah


Nomor : UM 0102-Sf/359
Tanggal : 01 September 2022

DAFTAR UNDANGAN

A. PESERTA PELATIHAN SECARA LURING (TATAP MUKA)

1. Kepala Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional Jawa Timur dan Bali;
2. Kepala Satker P2JN Provinsi Bali;
3. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Bengkulu;
4. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kaur;
5. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Provinsi Jambi;
6. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan, Kawasan
Permukiman, dan Pertanahan Provinsi Riau
7. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Indragiri Hilir
8. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, dan Pertanahan Provinsi
Kepulauan Riau;
9. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Karimun;
10. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Tanjung Pinang;
11. Kepala Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi Provinsi Lampung;
12. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pesawaran;
13. Kepala Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Tata Ruang Provinsi Sumatera
Selatan
14. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan, dan Energi Sumber Daya Mineral DI.
Yogyakarta;
15. Kepala Dinas Bina Marga dan Penataan Ruang Provinsi Bali;
16. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bangli;
17. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Klungkung;
18. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Buleleng;
19. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Kalimantan Selatan;
20. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang dan Pertanahan Kabupaten Banjar
21. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Barito Kuala;
22. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Hulu Sungai Selatan
23. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, dan Perumahan Rakyat Provinsi
Kalimantan Timur;
24. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Berau;
25. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan, dan Kawasan
Permukiman Provinsi Kalimantan Utara;
26. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Nunukan;
27. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Pemukiman
Kabupaten Tana Tidung
28. Kepala Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga Provinsi Sulawesi Tenggara;
29. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Muna;
30. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kolaka Utara;
31. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Buton Utara;
32. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, dan Perhubungan Kabupaten Kolaka
Timur;
33. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Maluku;
34. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Maluku Tengah;
35. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Maluku Tenggara;
36. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Buru;
37. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Seram Bagian Barat;
38. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Sulawesi Utara;
39. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kepulauan Sangihe;
40. Kepala Dinas Bina Marga dan Penataan Ruang Provinsi Sulawesi Tengah;
41. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Sulawesi Barat;
42. Kepala Dinas Bina Marga dan Penataan Ruang Provinsi Sulawesi Tengah;
-3-

43. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan, dan Kawasan
Permukiman Provinsi Papua;
44. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Biak Numfor;
45. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Yahukimo;
46. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Mappi;
47. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Provinsi Papua Barat;
48. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tambrauw;
49. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Teluk Wondama;
50. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan Rakyat, dan Kawasan
Permukiman Kabupaten Fak Fak;
51. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pegunungan Arfak;
52. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, dan Pertanahan Kabupaten Sorong;
53. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Manokwari;
54. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sumba Barat Daya
55. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sumba Barat
56. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Sumba Tengah
57. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sumba Timur
58. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Timor Tengah Selatan
59. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Manggarai
60. Kepala Dinas Bina Marga, Bina Konstruksi dan Perhubungan Kabupaten Manggarai Barat
61. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Halmahera Selatan
62. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Halmahera Tengah
63. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Halmahera Timur
64. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Banyuasin
65. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Aceh Utara;
66. Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Pidie Jaya;
67. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Aceh Jaya;
68. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pidie;
69. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataaan Ruang Kabupaten Wonogiri;
70. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataaan Ruang Kabupaten Kendal;
71. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataaan Ruang Kabupaten Temanggung;
72. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Serdang Bedagai;
73. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Samosir;
74. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Toba;
75. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Padang Pariaman;
76. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang, Perhubungan Kabupaten Bangka
Selatan
77. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Madiun
78. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Lamandau
79. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Lombok Tengah
80. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Halmahera Barat
81. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bulukumba.
-4-

B. PESERTA PELATIHAN SECARA DARING (TELECONFERENCE ZOOM)

1. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Aceh


2. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Aceh Besar
3. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Aceh Timur
4. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Aceh Selatan
5. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Aceh Barat
6. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Aceh Tengah
7. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Aceh Selatan
8. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Simeulue
9. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bireuen
10. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Aceh Barat Daya
11. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Gayo Lues
12. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Nagan Raya
13. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Aceh Tamiang
14. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan, dan Kawasan Permukiman Kabupaten
Bener Meriah
15. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Aceh Singkil
16. Kepala Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi Provinsi Sumatera Utara
17. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Karo
18. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Labuhanbatu
19. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Dairi
20. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tapanuli Utara
21. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tapanuli Selatan
22. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Asahan
23. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Nias
24. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Mandailing Natal
25. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Nias selatan
26. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Tata Ruang, dan Perhubungan Kabupaten Pakpak Bharat
27. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Humbang Hasundutan
28. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Batu Bara
29. Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Padang Lawas
30. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Labuhanbatu Utara
31. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Nias Utara
32. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Nias Barat
33. Kepala Dinas Bina Marga, Cipta Karya, dan Tata Ruang Provinsi Sumatera Barat
34. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Agam
35. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pasaman
36. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Lima Puluh Kota
37. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Solok
38. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pesisir Selatan
39. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataa Ruang, Pertanahan Kabupaten Tanah Datar
40. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kepulauan Mentawai
41. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Dharmasraya
42. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang dan Pertanahan Kabupaten Solok
Selatan
43. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pasaman Barat
44. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sijunjung
RIAU
45. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Indragiri Hulu
46. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Rokan Hulu
47. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kuantan Singingi
48. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Permukiman
Kabupaten Kep. Meranti
JAMBI
49. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Batanghari
50. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tanjung Jabung Barat
-5-

51. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bungo
52. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sorulangun
53. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kerinci
54. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Merangin
55. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tanjung Jabung Timur
56. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tebo
57. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Muaro Jambi
SUMATERA SELATAN
58. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Ogan Komering Ulu
59. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Ogan Komering Ilir
60. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Ogan Komering Ulu
Timur
61. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Ogan Komering Ulu
Selatan
62. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Ogan Ilir
63. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Empat Lawang
64. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Musi Rawas Utara
LAMPUNG
65. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Lampung Selatan
66. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Lampung Utara
67. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Lampung Barat
68. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tulang Bawang
69. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tulang Way Kanan
70. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Pringsewu
71. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Mesuji
72. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tulang Bawang Barat
73. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pesisir Barat
BENGKULU
74. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bengkulu Utara
75. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bengkulu Selatan
76. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Permukiman
Kabupaten Rejang Lebong
77. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Seluma
78. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Muko Muko
79. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang dan Perhubungan Kabupaten
Lebong
80. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kepahiang
81. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bengkulu Tengah
82. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, dan Perumahan Rakyat Kawasan
Permukiman Provinsi Kepulauan Bangka Belitung
83. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Belitung
84. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bangka
85. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bangka Barat
86. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bangka Tengah
87. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Belitung Timur

KEPULAUAN RIAU
88. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bintan
89. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Natuna
90. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Lingga
91. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, dan Perumahan Rakyat Kawasan
Permukiman Kabupaten Kepulauan Anambas
92. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Cipta Karya Provinsi Jawa Tengah
93. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataaan Ruang Kabupaten Rembang
94. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataaan Ruang Kabupaten Wonosobo
95. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataaan Ruang Kabupaten Klaten
96. Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Sragen
-6-

D.I YOGYAKARTA

97. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan Rakyat, dan Kawasan Permukiman
Kabupaten Gunung Kidul
98. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kulon Progo
99. Kepala Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga Provinsi Jawa Timur
100.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sampang
101.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Sumenep
102.Kepala Dinas Bina Marga, Sumber Daya Air, dan Bina Kontruksi Kabupaten Bondowoso
103.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Permukiman Kabupaten Situbondo
104.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Ngawi
105.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pacitan
106.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Kalimantan Barat
107.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sambas
108.Kepala Dinas Bina Marga dan Sumber Daya Air Kabupaten Sanggau
109.Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Sintang
110.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Mempawah
111.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kapuas Hulu
112.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bengkayang
113.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, dan Perumahan Rakyat Kabupaten
Landak
114.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Melawi
115.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sekadau
116.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kayong Utara
117.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang, Perumahan Rakyat dan Kawasan
Permukiman Kabupaten Kubu Raya
118.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Kalimantan Tengah
119.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Pemukiman
Kabupaten Kapuas
120.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Barito Utara
121.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Barito Selatan
122.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kotawaringin Barat
123.Kepala Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang dan Perhubungan Kabupaten Katingan
124.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Seruyan
125.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang dan Perumahan Rakyat dan
Kawasan Pemukiman Kabupaten Sukamara
126.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Gunung Mas
127.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pulang Pisau
128.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Murung Raya
129.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Pemukiman
Kabupaten Barito Timur
KALIMANTAN SELATAN
130.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang dan Pertanahan Kabupaten Tanah Laut
131.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tapin
132.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Hulu Sungai Tengah
133.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kotabaru
134.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Hulu Sungai Utara
135.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan Rakyat dan Kawasan
Pemukiman Kabupaten Balangan
KALIMANTAN TIMUR
136.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Paser
137.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Penajam Paser Utara
138.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Mahakam Ulu
139.KALIMANTAN UTARA
140.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bulungan
141.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman
Kabupaten Malinau
-7-

142.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Nusa Tenggara Barat
143.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Lombok Barat
144.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bima
145.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sumbawa
146.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Dompu
147.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Pemukiman
Kabupaten Sumbawa Barat
148.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan
Pemukiman Kabupaten Lombok Utara
149.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Provinsi Nusa Tenggara
Timur
150.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kupang
151.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Belu
152.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Timor Tengah Utara
153.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Alor
154.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sikka
155.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Flores Timur
156.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Ende
157.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Ngada
158.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Lembata
159.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Rote Ndao
160.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Nagekeo
161.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Manggarai Timur
162.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sabu Raijua
163.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Malaka
SULAWESI UTARA
164.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Minahasa
165.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bolaang Mongodow
166.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Kepulauan Talaud
167.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Minahasa Selatan
168.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Minahasa Utara
169.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Minahasa Tenggara
170.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bolaang Mongodow
Utara
171.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Bolaang Mongodow Selatan
172.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Pemukiman
Kabupaten Bolaang Mongodow Timur
SULAWESI TENGAH
173.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Poso
174.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Donggala
175.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Toli Toli
176.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Buol
177.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Banggai Kepulauan
178.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang dan Pertanahan Kabupaten Parigi
Moutong
179.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tojo Una Una
180.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Kabupaten Sigi
181.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Banggai Laut
182.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Permukiman Daerah
Kabupaten Morowali Utara
183.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Provinsi Sulawesi Selatan
184.Kepala Dinas Bina Marga, Cipta Karya dan Tata Ruang Kabupaten Pinrang
185.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Gowa
186.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang dan Pertanahan Kabupaten Wajo
187.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tana Toraja
188.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Maros
189.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Luwu
190.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sinjai
-8-

191.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Jeneponto


192.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kepulauan Selayar
193.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Takalar
194.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Barru
195.Kepala Dinas Bina Marga, Cipta Karya dan Tata Ruang, Pertanahan, dan Perumahan
Kabupaten Sidenreng Raappang
196.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pangkajenen dan
Kepulauan
197.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Soppeng
198.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Enrekang
199.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Luwu Utara
200.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Luwu Timur
201.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Toraja Utara
SULAWESI TENGGARA
202.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kolaka
203.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Wakatobi
204.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan, dan Kawasan
Permukiman Kabupaten Konawe
205.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Konawe Utara
206.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Konawe Kepulauan
207.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Muna Barat
208.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Buton Tengah
209.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Gorontalo
210.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Gorontalo
211.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Boalemo
212.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pohuwato
213.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang dan Perumahan Rakyat Kabupaten
Bone Bolango
214.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Gorontalo Utara
215.SULAWESI BARAT
216.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Majene
217.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Mamuju
218.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pasangkayu
219.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Polewali Mandar
220.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Mamasa
221.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Mamuju Tengah
MALUKU
222.Kepala Dinas Sumber Daya Air, Bina Marga dan Bina Konstruksi Kabupaten Kepulauan
Tanimbar
223.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kepulauan Aru
224.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Seram Bagian Timur
225.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Maluku Barat Daya
226.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Provinsi Maluku Utara
227.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Halmahera Utara
228.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kepulauan Sula
229.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Halmahera Barat
230.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pulau Morotai
231.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pulau Taliabu
PAPUA
232.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Jayapura
233.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Kepulauan Yapen
234.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Merauke
235.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Jayawijaya
236.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Paniai
237.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Nabire
238.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Puncak Jaya
239.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Asmat
240.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Kabupaten Boven Digoel
-9-

241.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Sarmi


242.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Keerom
243.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Tolikara
244.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Kabupaten Pegunungan Bintang
245.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Mamberamo Raya
246.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Waropen
247.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Supiori
248.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Mamberamo Tengah
249.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Lanny Jaya
250.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Dogiyai
251.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Yalimo
252.Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Nduga
253.Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan dan Kawasan Pemukiman Kabupaten
Puncak
254.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kabupaten Intan Jaya
255.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kabupaten Deiyai
PAPUA BARAT
256.Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Sorong Selatan
257.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Raja Ampat
258.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kaimana
259.Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Maybrat
260.Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Manokwari Selatan
- 10 -

Lampiran II Surat Kepala Pusat Fasilitasi Infrastruktur Daerah


Nomor : UM 0102-Sf/359
Tanggal : 01 September 2022

JADWAL KEGIATAN PELATIHAN


PROVINCIAL/KABUPATEN ROAD MANAGEMENT SYSTEM (PKRMS)
DAN DETAIL ENGINEERING DESAIN (DED) PEMERINTAH DAERAH
PENERIMA DAK TA 2023
HARI/TANGGAL PELATIHAN WAKTU MATERI PENYAJI
08.00-08.30 PFID
Pembukaan
WITA KemenPUPR
08.30-09.00
Pre-Test PIC
WITA
Detail Engineering
Balai
Desain (DED)
Perkerasan dan
09.00-12.30 Pavement Desain
Lingkungan
WITA
Jalan,
Senin/ 12 September 2022
KemenPUPR
12.30-13.30
Istirahat
WITA
Balai
Detail Engineering Perkerasan dan
13.30-17.00
Desain (DED) Lingkungan
WITA
Geometrik Jalan,
KemenPUPR
Balai
Perkerasan dan
08.30-12.00 Detail Engineering
Lingkungan
WITA Desain (DED) Drainase
Jalan,
KemenPUPR
12.00-13.00
Istirahat
Selasa/ 13 September 2022 WITA
13.00-15.00 Keselamatan Jalan
PIC
WITA (Safety Road)
Dampak Lingkungan
15,00-17.00 dan Gender Equality,
PIC
WITA Social and Disability
Inclusion (GEDSI)
Peran PPK dan Para
08.30-12.00 Pihak dalam
PIC
WITA Manajemen Kontrak
(Supervision of Work)
12.00-13.00
Rabu/ 14 September 2022 Istirahat
WITA
Peran PPK dan Para
13.00-17.00 Pihak dalam
PIC
WITA Manajemen Kontrak
(Supervision of Work)
- 11 -

Provincial/Kabupaten
08.00-12.00
Road Management PIC
WITA
System (PKRMS)
12.00-13.00
Kamis/ 15 September 2022 Istirahat
WITA
Provincial/Kabupaten
13.00-17.00
Road Management PIC
WITA
System (PKRMS)
Balai
Provincial/Kabupaten Perkerasan dan
08.00-12.00
Road Management Lingkungan
WITA
System (PKRMS) Jalan,
KemenPUPR
Jumat/ 16 September 2022 12.00-13.00
Istirahat
WITA
13.00-17.00 Survei Inventori dan
PIC
WITA Kondisi PKRMS
17.00-17.15 PFID
Penutupan
WITA KemenPUPR
- 12 -

Lampiran III Surat Kepala Pusat Fasilitasi Infrastruktur Daerah


Nomor : UM 0102-Sf/359
Tanggal : 01 September 2022

PERSYARATAN PESERTA LURING PELATIHAN PKRMS DAN DED DAERAH


PENERIMA ALOKASI DAK TA 2023

1. Mempunyai pengalaman kerja di bidang jalan minimal 1 (satu) tahun.


2. Berprofesi sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) yang bekerja dilingkungan Bina
Marga
3. Memiliki pemahaman dalam proses instalasi sistem aplikasi perangkat lunak
seperti: Ms. Access, Excel, QGIS, dan Map Source pada tablet/laptop/komputer.
4. Berpengalaman dan biasa melaksanakan Survai Kondisi Jalan yang meliputi
tracking ruas jalan, survei DRP, inventarisasi, kondisi, lalu lintas.
PERSYARATAN PERALATAN /PERLENGKAPAN WAJIB PESERTA :

No Nama Peralatan Keterangan


1 Laptop/Tablet Setiap peserta 1 unit laptop/ tablet yang memiliki :
(Wajib) • Sistem operasi (Operational System/OS) windows
minimal
windows 7
• Sudah terinstall perangkat lunak Microsoft access
minimal versi 2016 (minimal)
• Perangkat Mapping QGIS minimal versi 2.18.12
• Map Source untuk Pengolah Track GPS
• Microsoft Office 2016 (lebih disarankan)
2 GPS Setiap kelompok 1 unit, dengan spesifikasi minimum
(Jika ada silahkan sebagai berikut :
di bawa) • 2.6" sunlight-readable color screen Resolusi : 160 x
240 pixels
• High-sensitivity GPS and GLONASS receiver dengan
quad helix antenna (Unit Penerima Sensitifitas Tinggi).
• 3-axis compass dengan barometric altimeter.
• Anti Air.
• Terdapat Peta Basis dan penambahan peta.
• Dapat menyimpan Titik Lokasi/Favorit, Rute, dan Data
Jalur minimal 200.
• Terdapat fitur Perutean otomatis (perutean setiap
belokan di jalan raya), Kompatibel dengan peta
kustom, dan Tempat tujuan kustom (dapat
ditambahkan tempat tujuan lain).
• Memiliki kabel USB untuk transfer data.
• Sebelum melakukan tracking atau waypoint
menggunakan GPS, harus dipastikan accuracy GPS
maksimal 5 (lima) meter.
• Navigasi foto (menavigasi ke foto berpenanda
geografis).
- 13 -

Lampiran IV Surat Kepala Pusat Fasilitasi Infrastruktur Daerah


Nomor : UM 0102-Sf/359
Tanggal : 01 September 2022

LEMBAR KONFIRMASI
PESERTA LURING PELATIHAN PKRMS DAN DED DAERAH PENERIMA ALOKASI
DAK TA 2023
1. Nama :
2. NIP :
3. Instansi :
4. Asal Instansi :
5. No. Telepon :
6. Email :
7. Pengalaman Mengikuti Pelatihan PKRMS
Lokasi Pelatihan : Tanggal Pelatihan :

Menyetujui Atasan Langsung, Peserta,

(………………………….) (………………………….)
NIP NIP

*NB
1. Hardcopy Lembar Konfirmasi harap dibawa saat acara.

Anda mungkin juga menyukai