Anda di halaman 1dari 2

DAUR BIOGEOKIMIA

1. Urutan daur Nitrogen yang benar adalah


A. Nitrifikasi – Fiksasi N – Amonifikasi – Denitrifikasi
B. Amonifikasi – Nitrifikasi – Fiksasi N – Denitrifikasi
C. Nitrifikasi – Amonifikasi – Denitrifikasi – Fiksasi N
D. Fiksasi N – Nitrifikasi – Amonifikasi – Denitrifikasi
E. Fiksasi N – Amonifikasi – Nitrifikasi – Denitrifikasi
2. Nitrogen bebas dari udara mampu diikat oleh bakteri yang bersimbiosis dengan tanaman
polong-polongan, bakteri itu adalah
A. E.coli D. Nitrosomonas
B. Nitrobacter E. C.albicans
C. Rhizobium
3.

4. Secara berurutan, proses yang terjadi pada bagian X dan Y adalah aktivitas bakteri dalam proses
A. nitrifikasi dan denitrifikasi
B. nitrifikasi dan fiksasi nitrogen
C. fiksasi nitrogen dan nitrifikasi
D. denitrifikasi dan fiksasi nitrogen
E. fiksasi nitrogen dan denitrifikasi
5. Proses yang terjadi pada bagian X adalah ....

A. fiksasi, pengikatan nitrogen bebas dari udara oleh bakteri Clostridium sp. secara anaerob
B. nitrifikasi, pembentukan ion nitrit oleh bakteri Nitrosomonas dan Nitrosococcus
C. amonifikasi, penguraian nitrogen organik menjadi amonium kembali
D. denitrifikasi, penguraian kembali nitrogen organik menjadi gas nitrogen
E. nitrifikasi, pengikatan ion-ion nitrat oleh bakteri Nitrobacter

6. Peran bakteri denitrifikasi dalam siklus nitrogen adalah


A. Mengubah nitrat menjadi nitrogen C. Mengubah nitrit menjadi nitrat E. Membentuk asam amino
B. Mengubah amonia menjadi nitrit D. Menghasilkan amonia dari bahan organik
7. Penimbunan senyawa nitrat yang berlebihan dapat mengakibatkan eutrofikasi. Jika hal ini terjadi pada ekosistem danau maka
yang tumbuh subur adalah..
a. bakteri pembusuk c. Zooplankton e. Ikan
b. eceng gondok d. amfibi
8. Efek pemanasan global yaitu
A. Es di kutub mencair C. Kabut
B. Hujan asam D. Penipisan lapisan ozon, hujan asam, kabut
9. Beberapa bakteri yang dapat mengikat oksigen secara langsung, kecuali
A. Nostoc C. Azotobacter E. Anabaena
B. Rhizobium D. Xanthomonas
Perhatikan gambar ini untuk menjawab soal nomor 8 dan 9.
10. Nitrifikasi adalah
A. Fiksasi nitrogen menjadi nitrat
B. Oksidasi amonia menjadi nitrat
C. Hidrolisis nitrogen menjadi nitrat
D. Asimilasi nitrit menjadi nitrat
E. Dekomposisi protein menjadi nitrat
11. Pernyataan yang benar mengenai diagram diatas adalah
A. Nitritasi = VI C. Nitritasi= III E. Denifikasi = IV
B. Nitrifikasi = V D. Amonifikasi = II
12. Dalam siklus nitrogen, terdapat beberapa bakteri yang sangat berperan, diantaranya yaitu
bakteri Pseudomonas dan Nitrosomonas. Secara berurutan, peranan bakteri tersebut adalah
A. Nitrifikasi dan denitrifikasi C. Denitrifikasi dan fiksasi E. Amonifikasi dan nitrifikasi
B. amonifikasi dan denitrifikasi D. denitrifikasi dan nitrifikasi
13. Ekosistem akan mengalami keseimbangan apabila komponen-komponen ekosistem itu dalam keadaan yang seimbang pula.
Siklus unsur yang terdapat di alam akan membuat ekosistem tetap stabil. Dibawah ini adalah siklus atau daur biogeokimia yang
terjadi pada interaksi antara produsen dan konsumen adalah
A. siklus air C. Siklus sulfur E. Siklus fosfor
B. siklus oksigen D. Siklus nitrogen
14. Tumbuhan menyerap nitrogen dalam bentuk
A. Nitrat C. Amonia E. Protein
B. Nitrit D. Ion
15. Siklus oksigen dan siklus karbon merupakan siklus yang melibatkan dua unsur Nitrat dalam tanah mudah hilang yang
diakibatkan oleh terikat mineral liat tanah dan akibat aliran air. Berikut adalah solusi yang tepat untuk menyelesaikan masalah
hilangnya unsur hara tersebut adalah ...
A. melakukan volatilisasi nitrogen di udara D. menambahkan bakteri Nitrobacter pada tumbuhan
B. memberikan pupuk yang berimbang terhadap tumbuhan E. mengurangi pemberian air
C. memberikan karbon aktif

16. Berikut nama bakteri yang berperan dalam daur sulfur untuk mereduksi sulfat menjadi sulfida dalam bentuk hidrogen sulfida (H2S)
A. Thiobacillus denitrificans C. Thiobacillus thioparus E. Anabaena
B. Thiobacillus thiooxidans D. Pseudomonas sp

17. Dalam daur fosfor, fosfat organik dari hewan dan tumbuhan yang mati dapat diserap kembali oleh tumbuhan karena....
A. Mengandung nutrisi tumbuhan D. Termasuk bahan organik
B. Telah diuraikan menjadi senyawa anorganik E. Tersedia di alam
C. Dibutuhkan tumbuhan

18. Peristiwa hujan asam dapat ditemukan di daur…


a. Nitrogen C. Sulfur E. Oksigen
b. Fosfor D. Karbon
19. Daur Oksigen di alam.

Yang ditunjuk oleh x, y dan z secara berurutan adalah…..


A. CO2, O2 dan respirasi anaerob C. CO2 , H2 O dan katabolisme E. O2, H2 O dan respirasi anaerob
B. O2, cahaya dan fotosintesis D. O2, CO2 dan fotosintesis

20. Daur Sulfur

Proses dan bakteri yang terdapat pada A adalah….


A. oksidasi dan Thiobacillus C. Oksidasi dan bakteri metana E. reduksi dan Nitrobacter
B. oksidasi dan Chromatium D. reduksi dan Nitrasomonas

Anda mungkin juga menyukai