Anda di halaman 1dari 2

Nama : Agnia Adzillawati

NIM : 19/447130/SV/16849

1. Rancanglah sebuah sistem cerdas untuk robot pembersih ruangan dengan


mendeskripsikan dengan jelas performance indicator, environment, actuator,
dan sensornya!

- Performance indicator
Menggunakan teknologi pengikut jalur (line following) untuk
mendeteksi jalan seperti labirin atau rintangan agar lebih mudah dilalui.

- Environment
Rancangan menggunakan board of education dari parallax sebagai
carrier board dan menggunakan acuan dua algoritma utama yaitu
algoritma flood-fill dan algoritma modified flood–fill.

- Actuator
Pemrosesan dilakukan oleh mikrokontroler yang melakukan
pembacaan sensor, mengontrol keluaran, dan mencari jalur di
lingkungan labirin.

- Sensor
Menggunakan sensor near infrared yaitu sensor proximity untuk
mendeteksi keberadaan dinding labirin. Sensor ini diletakan di tiga sisi
yaitu, sisi kanan, kiri dan depan. Sensor ini memancarkan sinar infra
merah untuk mendeteksi benda didepannya.

2. Jelaskan perbedaan antara visualisasi variabel dan visualisasi statistik!


Visualisasi variabel merupakan tampilan data untuk membandingkan
sekumpulan nilai dengan nilai lainnya dimana dibandingkannya kategorikal
dan sebagainya, sedangkan visualisasi statistik untuk menampilkan data
distribusi dan membandingkannya dengan set data dan distribusi lainnya.

3. Jelaskan kaitan antara business understanding dan data understanding!


Siapakah yang melakukan kegiatan-kegiatan business understanding dan
data understanding?

Business Understanding merupakan tahap pertama dalam CRISP-DM dan


termasuk bagian cukup vital dimana membutuhkan pengetahuan dari objek
bisnis untuk bagaimana membangun atau mendapatkan data dan
mencocokan tujuan pemodelan sebagai tujuan bisnis sehingga model terbaik
dapat dibangun.Peran dalam sains data ialah untuk mengkaji secara spesifik
yang diperlukan dan kemudian rencana projek untuk menemukan knowledge.
Orang-orang yang bertanggung jawab untuk mengoleksi data,
menganalisis data dan melaporkan temuan-temuan yang didapatkan.

Data Understanding yakni mengumpulkan data yang diperlukan guna


menganalisa data eksplorasi untuk memahami data secara mendalam dan
menemukan wawasan awal. Peran dalam sains data ialah untuk
mengevaluasi data dan jika perlu untuk memilih bagian himpunan yang
menarik dan mungkin berisi pola yang dapat ditindaklanjuti.
Orang-orang yang bertanggung jawab untuk mengevaluasi data.

4. Jelaskan dari mana saja data bisa didapatkan! Jelaskan juga metode-metode
mendapatkan data!
Data bisa didapatkan dari kejadian sekitar bisa berupa simbol, gambar,
bahasa, suara, dan sebagainya.
Metode-metode pengumpulan data :
- Angket atau kuisioner dimana teknik ini menggunakan daftar
pertanyaan untuk dijawab oleh sejumlah responden.
- Tinjauan literatur dimana mengumpulkan informasi yang berhubungan
dengan masalah penelitian.
- Wawancara dimana teknik ini dilakukan melalui wawancara terkait
pertanyaan yang ditujukan untuk narasumber.
- Observasi dimana teknik ini dilakukannya pengamatan objek sekitar
yang mendukung data.

5. Jelaskan kegiatan apa saja yang termasuk dalam data preprocessing!


Pertanyaan bonus:
- Data cleaning dimana membersihkan data dengan mengisi nilai yang
hilang.
- Data integration dimana data dengan representasi berbeda disatukan
dan semua konflik didalamnya diselesaikan.
- Data transformation dimana data akan dinormalisasikan dan
digeneralisasikan.
- Data reduction dimana mempermudah proses data mining.

6. Untuk pertemuan perkuliahan mendatang apakah lebih memilih menitik


beratkan pada teori atau hands on? Berikan alasannya!
Tidak bisa menentukan karena sejauh ini kurang lebih sama yang
disampaikan

Anda mungkin juga menyukai