Anda di halaman 1dari 1

Nama/ NIRM : ALIDA DAMAYANTI/

KODE/ NAMA MK : MKDU4109/ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR

TUGAS :2

1. Permasalahan yang muncul akibat kemajuan teknologi di dalam masyarakat :


Dulu masyarakat Indonesia banyak yang menjalin komunikasi dengan cara surat menyurat atau mengirim
SMS. Namun, adanya kemajuan teknologi telah mengubah kebudayaan di masyarakat dalam hal menjalin
komunikasi. Kini, masyarakat terbiasa menjalin komunikasi lewat e-mail ataupun lewat media sosial
lainnya. Perubahan kebudayaan ini membawa dampak positif untuk masyarakat karena bisa menjalin
komunikasi tanpa batas ruang dan waktu. Tetapi kemajuan teknologi ini juga bisa dipandang negatif ketika
membuat masyarakat jarang menjalin komunikasi tatap muka. Sehingga dikhawatirkan bisa menjauhkan
kita dari orang-orang di sekitar.

Perkembangan teknologi yang semakin maju pada era industri 4.0 ini sangat disayangkan karna memiliki
dampak positif maupun negatif. Secara dampak positif, konsep syariah akan diterima oleh masyarakat
contohnya penggunaan smartphone yang dapat diakses oleh masyarakat diseluruh dunia.

Namun, dampak negatif yang dihadapi dari perkembangan teknologi sekarang ini yaitu konsep syariah
hanya digunakan untuk kepentingan beberapa golongan saja seperti strategi marketing yang mengusung
konsep halal industry tanpa mengetahui lebih dalam konsep syariah yang sebenarnya.

Solusi dari permasalahan tersebut :


Sebaiknya kita melakukan kegiatan yang positif dengan memanfaatkan perkembangan teknologi sekarang
ini. Penggunaan media sosial berdasarkan syariat Islam dan hukum yang berlaku di Indonesia. “Pesatnya
perkembangan teknologi tidak dibarengi dengan budaya kritis melihat persoalan, merasa hebat jadi yang
pertama menyebarkan informasi tanpa melihat kebenaran.
masyarakat dapat menggunakan media massa masih dalam perspektif Islam seperti bersikap tabayyun,
bebas namun bertanggung jawab, menjunjung objektivitas dan kejujuran, serta penyajian yang benar dan
tidak menimbulkan salah penafsiran. 

Anda mungkin juga menyukai