Anda di halaman 1dari 1
PEMERINTAH KABUPATEN MAJALENGKA DINAS KESEHATAN Alamat : Jalan Gerakan Koperasi No.44 Majalengka 45411 Telp./Fax. (0233) 281042 Email: dinkes@majalengkakab qoid Nomor Sifat Lampiran Hal Majalengka, (6 Mei 2023 KS.01.11.02/ 3319 /P2P Kepada : : Biasa Yth. Para Kepala UPTD Puskesmas c ‘Se-Kabupaten Majalengka Deteksi Dini Faktor Risiko PT di dalam Rangka Hari Hipertensi Majalengka Sedunia Menindaklanjuti Surat Edaran Nomor HK.02.02/C/2119/2023 tentang Peringatan Hari Hipertensi Sedunia Tahun 2023. Tema nasional Hari Hipertensi Sedunia (HHS) tahun 2023 “Cegah dan Kendalikan Hipertensi Untuk Hidup Sehat Lebih Lama”. Peringatan HHS merupakan momentum untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam melakukan pencegahan terjadinya Hipertensi serta memberikan edukasi tentang pentingnya deteksi dini dan pengobatan hipertensi serta komplikasinya. Upaya tersebut memerlukan kerja sama dan koordinasi serta dukungan lintas program dan lintas sektor secara masif dan terintegrasi. Bersama ini kami menghimbau seluruh UPTD Puskesmas untuk melakukan gerakan deteksi dini faktor risiko PTM untuk usia > 15 tahun BULETIN HATI (Bulan Deteksi Dini Hipertensi). Kegiatan meliputi pengisian kuesioner faktor risiko PTM, pemeriksaan antropometri, pengukuran tekanan darah dan pemeriksaan Gula Darah Sewaktu (GDS) untuk peserta yang obesitas. Kegiatan ini dimulai serentak pada tanggal 17 Mei sampai dengan 5 Juni 2023. Target sasaran minimal setiap UPTD Puskesmas sebanyak 1000 orang. Deteksi dini dapat dilakukan di tempat kerja, tempat-tempat umum, fasilitas kesehatan tingkat pertama serta jejaringnya (Puskesmas Pembantu, Posyandu, Posbindu PTM) institusi, dan di fasilitas layanan kesehatan lainnya dengan tetap menerapkan protokol Kesehatan, Hasil kegiatan dilaporkan melalui ASIK dan SIPTM. Demikian atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih. —<6t/Pembina $ 21230 199303 1 004

Anda mungkin juga menyukai