Anda di halaman 1dari 1

Nama : Efa Rahmawati

Pada fase ini Saudara diajak untuk meninjau ulang keseluruhan proses
pembelajaran dan melakukan refleksi pembelajaran yang memuat komponen
terkait :

1. Kegiatan apa yang belum dilaksanakan dalam pembelajaran ini?

- Setiap Kegiatan arahan dari Dosen dan Guru Pamong sudah kita
laksanakan dengan baik,sambal menunggu tugas berikutnya kita
terus menggali materi yang sudah di berikan oleh Dosen dan Guru
Pamong.

2. Kegiatan apa yang sudah dilaksanakan dalam pembelajaran ini?

Kegiatan Diskusi Materi Penentuan Penyebab Masalah dan sudah


melaksanakan Pelatihan mandiri sesuai arahan Dosen.

3. Upaya yang akan dilakukan untuk mengatasi kegiatan yang belum


dilaksanakan dalam pembelajaran ini?

- Selalu Memantau LSM yang ada di SIMPKB


- Menggali lebih dalam materi Penentuan Penyebab Masalah
- Melaksanakan dan menyelesaiakan tugas yang harus di unggah
sesuai waktu yang di tentukan.

4. Upaya yang akan di lakukan untuk keberlanjutan dari kegiatan yang


sudah dilaksanakan dalam pembelajaran ini?

- Mengembangkan materi yang sudah di pelajari untuk kegiatan


berikutnya
- Selalu mengikuti arahan Dosen dan Guru Pamong
- Mendiskusikan Pembelajaran yang sudah dilaksanakan dengan
teman melalui grup WA/Telegram

Anda mungkin juga menyukai