Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR

PELAYANAN KELUARGA BERENCANA


IUD (INTRA UTERINE DEVICE)

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


Pro_ 1 1/1

Tanggal ditetapkan : Ditetapkan,


PROSEDUR
TETAP
Februari 2018 MUJIONO KATAM
( Direktur Komersial)

Prosedur yang menerangkan tentang pelayanan keluarga


PENGERTIAN berencana alat kontrasepsi dalam rahim di poli Kesehatan Ibu
dan Anak Klinik Krakatau Medika Cilegon.
1. Memberikan kontrasepsi dengan perlindungan jangka pan-
TUJUAN jang dan sesuai kebutuhan pasien yang memerlukan kon-
trasepsi non hormonal.
Surat Keputusan Badan Perizinan Terpadu Penanaman Modal
KEBIJAKAN Kota Cilegon No. 793/51-04.B/1717 Tentang Izin Klinik
Krakatau Medika Cilegon Tanggal 16 Desember 2014
1. Menyambut pasien dengan ramah
PROSEDUR 2. Mempersilahkan pasien untuk duduk
3. Menanyakan alasan kunjungan
4. Melakukan identifikasi pasien dan anamnesa
5. Memberikan konseling kepada pasien terkait dengan metode
kontrasepsi yang dipilih oleh pasien.
6. Menginformasikan kepada pasien tentang prosedur yang
akan di lakukan
7. Memastikan pasien memahami apa yang sudah jelaskan oleh
bidan dengan menandatangani informed concent yang sudah
di sediakan
8. Mempersiapkan peralatan yang akan digunakan untuk pe-
meriksaan sesuai dengan kebutuhan pasien (pemasangan/
pencabutan IUD)
9. Melakukan tindakan pemasangan/pencabutan IUD dengan
memperhatikan prinsip pasien safety
10. Memberitahu pasien tentang hasil pemeriksaan
11. Menanyakan kembali kepada pasien apakah ada yang ingin
ditanyakan
PROSEDUR
PELAYANAN KELUARGA BERENCANA
IUD (INTRA UTERINE DEVICE)

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


Pro_ 1 2/1
12. Melakukan pencatatan pada medical record pasien.
1. Loket Pendaftaran
UNIT TERKAIT 2. Farmasi
3. Laboratorium
4. Poli Umum

Anda mungkin juga menyukai