Anda di halaman 1dari 4

Nama : Noviatul Fahiroh

Kelas : PM-6

NIM : 2008056010

Mata Kuliah : Kewirausahaan (Analisis SWOT)

Narasumber : Baity Nur Kharisma S

Usaha : Sekawan Bouquet

A. Daftar Pertanyaan Analisis SWOT


1. Nama lengkap kakak siapa?
Baity Nur charisma supri
2. Usaha apa yang sedang kak Baity jalankan sekarang ini?
Usaha kecil-kecilan, bikin bouquet
3. Apa nama dari usaha kak Baity?
Sekawan bouquet
4. Mengapa kak Baity memilih nama tersebut?
Sekawan itu kalo dalam Bahasa indo artinya teman, kelompok, regu. Sementara di
Bahasa jawa itu artinya empat. Jadi berdasarkan kesepakatan Bersama sekawan
bouquet terpilih menjadi nama karena anggotanya itu berjumlah 4 orang dan sudah
berteman sejak lama.
5. Buket jenis apa saja yang ada di Sekawan Bouquet?
Jajan, hijab, kaos, bunga artificial, bunga asli, dan menerima request lainnya
6. Dimanakah kak Baity menjalankan usaha Sekawan Bouquet ini?
Kami masih belum punya took sendiri, jadi usahanya masih berjalan di kos
7. Apakah kak Baiity menjalankan usaha Sekawan Bouquet ini sendiri? Atau dengan
orang lain?
Di pertanyaan sebelumnya sudah disinggung ya, sekawan berarti empat. Jadi usaha ini
tidak saya jalankan sendiri melainkan Bersama dengan 3 teman lainnya
8. Sudah berapa lama usaha Sekawan Bouquet kak Baity dijalankan?
Sejak akhir maret kita persiapan dan awal April sudah menerima orderan
9. Apa alasan kak Baity memilih usaha Sekawan Bouquet ini?
Sebenarnya awalnya iseng, karena mahasiswa semester akhir kebanyakan waktu
luang, terus memang suka sama kerajinan tangan dan melihat peluang yang cukup
besar jadilah pilih usaha ini
10. Menurut kak Baity siapakah pesaing utama dari usaha Sekawan Bouquet ini?
Karena memang kita buka usaha karena iseng mengisi waktu luang, jadi kami merasa
tidak punya pesaing atau bahkan berniat untuk bersaing dengan usaha-usaha lain.
11. Apa alasan kak Baity memilih toko tersebut sebagai pesaing utama?
-
12. Apa yang membedakan produk kak Baity dengan produk pesaing?
-
13. Bagaimana harga yang kak Baity tawarkan jika dibanding dengan pesaing?
Untuk masalah harga sendiri juga kami kurang memeprhaitkan, jujur kami mematok
harga juga tidak bertanya ke usaha bouquet lainnya sebagai acuan. Tapi kami
mematok harga sendiri dengan perhitungan sendiri.

Pertanyaan STRENGTH :
 Menurut kak Baity apa yang menjadi kekuatan utama dari usaha Sekawan
Bouquet? Apakah dari SDM, pengetahuan, pendidikan, jaringan, keterampilan
atau yang lain?
SDM sih, soalnya saya sendiri merasa anggota sekawan bouquet itu adalah orang-
orang yang bisa diajak Kerjasama dalam suatu tim. Sussah senangnya dilalui
bareng, dan kami sama-sama punya kemauan untuk terus belajar dan berkembang.

 Menurut kak Baity apa yang menjadi alasan pelanggan tertarik dengan produk
usaha Sekawan Bouquet?
Kalua dari testimoni di lapangan sih pertam akarena harganya yang terbilang
cukup murah, terus kreatifitas produk nya, banyak yang bilang cantik, lucu.

 Sebutkan 3 atau lebih mengapa produk usaha Sekawan Bouquet disukai oleh
pelanggan?
Murah tapi tidak murahan, pilihan produk bervariasi dan menerima custome,
kualitaas dan kreatifitas juga baik
 Apa kelebihan produk Sekawan Bouquet dari produk pesaing?
Pertanyaannya mirip2, jadi kurang lebih jawabannya sama seperti itu yaa
1
 Menurut pelanggan, apa kelebihan/keunikan dari produk usaha Sekawan Bouquet
in?
Sudah disebutkan sebelumnya bahwa harganya cukup murah, kreatif, cantik dan
lucu

Pertanyaan WEAKNESS :

 Menurut kak Baity apa kekurangan dari usaha Sekawan Bouquet? Mengapa?
System menerima custome dari pelanggan cukup menantang bagi kami, karena
permintaannya cukup unik-unik dan mengharuskan kita memutar otak
 Masalah apa yang sering kak Baity temukan, atau yang sering dikeluhkan
pelanggan?
Paling dari segi kerapihan sih, kemarin sempet ada keluhan di pesanan bouquet
hijab itu ada karet yang keliatan 1 2 buah tapi pelanggan tetap suka
 Seandainya kak Baity kehilangan pelanggan yang biasa membeli produk Sekawan
Bouquet, kira-kira apa penyebabnya?
Mungkin pelanggan tersebut sudah menemukan toko yang lebih baik lagi
 Menurut kak Baity kelemahan apa yang belum dan perlu diperbaiki dari usaha
Sekawan Bouquet?
System administrasi nya masih belum rapih, penetapan modal tiap bulan juga
belum begitu konstan

Pertanyaan OPPORTUNITY :

 Menurut kak Baity apa yang paling diinginkan oleh pelanggan dari usaha
Sekawan Bouquet? Seperti tren atau yang lain yang menunjang?
Paling meningkatkan kualitas sih, mengikuti tren yang lagi hits
 Hal apa yang harus dilakukan kak Baity untuk meningkatkan penjualan produk
Sekawan Bouquet? Apakah pada acara tertentu atau yang lainny?
Meningkatkan promosi di sosmed, meningkatkan kualitas dari bahan produk
 Apakah ada peraturan atau kebijakan dari usaha Sekawan Bouquet yang dapat
mempengaruhi jalannya usaha?
Ada sih, paling waktu order pelanggan. Kalua order nya dadakan itu cukup
mempengaruhi sih dari segi kerapihan produk, dll

2
 Hal apa yang menjadikan usaha Sekawan Bouquet berada disituasi sekarang? Dan
kak Baity menginginkan kedepannya usaha Sekawan Bouquet menjadi seperti
apa?
Karena tim yang solid dan mau diajak Kerjasama. Kedepannya jika memang
rezekinya disini, kami ingin punya took senidri yang nantinya bukan hanya
menjual bouquet.
 Apakah ada pendukung tersediri yang mampu membantu berdirinya usaha
Sekawan Bouquet sampai saat in?
Tidak

Pertanyaan THREAT :

 Apa yang menjadi ancaman terbesar bagi usaha Sekawan Bouquet ini?
Mungkin diri sendiri sih
 Andaikan usaha Sekawan Bouquet in kalah dari pesaing, kira-kira apa
penyebabnya?
-
 Masalah terbesar apa yang pernah dihadapi oleh kak Baity selama menjalankan
usaha Sekawan Bouquet ini?
Sejauh ini paling ya batal order sih
 Bagaimana kak Baity mengatasi permasalahan yang ada khususnya dari pesaing?
-
 Apakah pemasok bahan yang biasa kak Baity gunakan selalu dapat memasok
bahan yang kak Baity butuhkan?
Kadang
 Apakah ada trend pasar yang menjadi ancaman usaha kak Baity?
-
B. Kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai