Anda di halaman 1dari 7

PEMETAAN KELOMPOK A USIA 4-5 Th

SEMESTER SATU
TK ISLAM AN NUURU
Kecamatan Tirtoyudo Kabupaten Malang

Struktur
Intra kurikuler 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

1 Nilai Agama dan Budi


Pekerti
1.1 Anak percaya kepada Tuhan
Yang Maha Esa, mulai mengenal dan
mempraktikkan ajaran pokok sesuai
dengan agama dan kepercayaan-Nya.
Anak mengetahui Tuhan kita
1.1.1 yaitu Alloh SWT

Anak mengetahui agama


1.1.2 islam
Anak meniru gerakan
1.1.3 ibadah sesuai ajaran
agamanya
1.2 Anak berpartisipasi aktif dalam
menjaga kebersihan, kesehatan, dan
keselamatan diri sebagai bentuk rasa
saying terhadap dirinya dan rasa syukur
pada Tuhan Yang Maha Esa
Anak mengetahui cara
1.2.1
membersihkan diri
Anak memahami berbagai
1.2.2 alarm tanda bahaya
Anak mengenal perilaku
1.2.3 baik/sopan dan buruk
Anak menirukan kalimat
1.2.4 pujian terhadap Alloh SWT
1.3 Anak menghargai sesama
manusia dengan berbagai
perbedaannya dan
mempraktikkan perilaku baik dan
berakhlak mulia.
Anak mampu mengenal
1.3.1 perilaku baik dan sopan

Anak mampu menghargai


1.3.2 orang lain
Anak dapat membiasakan
1.3.3 diri berperilaku baik

1.4 Anak menghargai alam dengan cara


merawatnya dan menunjukkan rasa saying
terhadap makhluk hidup yang merupakan
ciptaan Tuhan Yang Maha Esa
Anak dapat menjaga
1.4.1 kebersihan lingkungan
Anak dapat menyayangi
1.4.2 ciptan-ciptaan Tuhan

Anak dapat menyebutkan


1.4.3 ciptaan-ciptaan Tuhan

2 Jati Diri
2.1 Anak mengenali, mengekspresikan,
dan mengelola emosi diri serta
membangun hubungan sosial secara
sehat
2.1.1 Anak dapat mengendalikan
perasaan
2.1.2 Anak dapat menghargai
keunggulan orang lain
Anak mau berbagi,
2.1.3 menolong dan membantu
teman
2.2 Anak mengenal dan memiliki
perilaku positif terhadap diri dan
lingkungan (keluarga, sekolah,
masyarakat, negara dan dunia) serta rasa
bangga sebagai anak Indonesia yang
berlandaskan Pancasila.
2.2.1 Anak dapat menyelesaikan
tugas sampai selesai
Anak dapat memiliki
2.2.2 perilaku yang mencerminkan
sikap kemandirian
Anak memiliki sikap yang
2.2.3 mencerminkan sikap peduli
pada orang lain
2.3 Anak menyesuaikan diri
dengan lingkungan, aturan, dan
norma yang berlaku.
Anak mampu menjaga diri
2.3.1 sendiri dari lingkungan yang
berbahaya
2.3.2 Anak mau berbagi dengan
teman
2.3.3 Anak mau menolong dan
membantu teman
2.3.4 Anak mampu menghargai
keunggulan teman
2.4 Anak menggunakan fungsi
gerak (motorik kasar, halus, dan
taktil) untuk mengeksplorasi dan
memanipulasi berbagai objek dan
lingkungan sekitar sebagai bentuk
pengembangan diri.
Anak mampu melakukan
2.4.1 gerakan melompat, meloncat
dan berlari secara beraturan
2.4.2 Anak mampu melempar dan
menangkap secara terarah
Anak mampu membuat garis
2.4.3 vertical, horizontal,
lengkung, miring dan
lingkaran
Anak mampu mengontrol
gerakan tangan menggunakan
2.4.4 otot halus (menjumput,
mengelus, mencolek,
mengepal, memelintir,
memilin, memeras)
3 Dasar - Dasar Literasi dan
1 2 3 4 5 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17
STEAM 6
3.1 Anak mengenali dan memahami
berbagai informasi,
mengomunikasikan perasaan dan
pikiran secara lisan, tulisan, atau
menggunakan berbagai media serta
membangun percakapan
3.1.1 Anak mengerti dua perintah
secara bersamaan
3.1.2 Anak dapat memahami carita
yang dibacakan
3.1.3 Anak dapat bertanya dengan
kalimat yang benar
3.1.4 Anak dapat mengungkapkan
perasaannya
3.1.5 Anak dapat berpartisipasi
dalam percakapan
3.1.6 Anak dapat mengenal
symbol-simbol huruf
3.2 Anak menunjukkan minat,
kegemaran, dan berpartisipasi dalam
kegiatan pra-membaca dan pra-
menulis
3.2.1 Anak dapat menunjukkan
kegiatan yang disukainya
3.2.2 Anak dapat menunjukkan
sikap mandiri dalam memilih
kegiatan
3.2.3 Anal dapat berpatisipasi
dalam kegiatan pramembaca
3.3 Anak mengenali dan
menggunakan konsep pra-
matematika untuk memecahkan
masalah di dalam kehidupan
sehari-hari
3.3.1 Anak dapat mengenal
bilangan 1-10
3.3.2 Anak dapat berhitung dengan
jari
3.3.3 Anak dapat memecahkan
masalah sederhana
3.4 Anak menunjukkan kemampuan
dasar berpikir kritis, kreatif, dan
kolaboratif
3.4.1 Anak dapat menyampaikan
pikirannya secara kritis
3.4.2 Anak dapat mengidentifikasi
persamaan dan perbedaan
3.4.3 Anak dapat mengulangi
kegiatan pengamatan
3.5 Anak menunjukkan rasa ingin
tahu melalui observasi, eksplorasi,
dan eksperimen dengan
menggunakan lingkungan sekitar
dan media sebagai sumber belajar,
untuk mendapatkan gagasan
mengenai fenomena alam dan sosial.
3.5.1 Anak dapat mengenal benda-
benda di sekitarnya dan
menggunakan benda sesuai
fungsinya
3.5.2 Anak dapat mengamati benda
dan geja;a dengan rasa ingin
tahu
3.5.3 Anak dapat mengenal konsep
dalam kehidupan sehari-hari
(gerimis, hujan, gelap)
3.5.4 Anak dapat mengenal konsep
banyak dan sedikit
3.6 Anak menunjukkan kemampuan
awal menggunakan dan merekayasa
teknologi serta untuk mencari
informasi, gagasan, dan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17
keterampilan secara aman dan
bertanggung jawab
3.6.1 Anak dapat mengenal benda
berdasarkan fungsi
3.6.2 Anak menggunakan benda
sebagai permainan simbolik
3.6.3 Anak dapat mengkreasikan
sesuatu dengan idenya sendiri
3.7 Anak mengeksplorasi berbagai
proses seni, mengekspresikannya
serta mengapresiasi karya seni
3.7.1 Anak dapat memainkan alat
music
3.7.2 Anak dapat membedakan
peran fantasi dan kenyataan
3.7.3 Anak dapat mengekspresikan
gerakan dengan irama yang
bervariasi
P 5 ke 1
Aku sayang bumi
Dimensi Beriman bertakwa dan
berakhlak mulia
Elemen
Akhlak kepada Alam
Sub Elemen
Menjaga lingkungan alam
1 sekitar
Fase Fondasi
Membiasakan bersyukur atas
karunia lingkungan alam sekitar
dengan menjaga kebersihan dan
merawat lingkungan alam
Dimensi mandiri
Elemen
Regulasi diri
Sub Elemen
Menunjukkan inisiatif dan bekerja
2 secara mandiri
Fase Fondasi
Mencoba mengerjakan tugas
sederhana dengan pengawasan
dan dukungan orang dewasa
P 5 ke 2
Imajinasi dan Kreatifitasku/
Lomba HAN
Dimensi Mandiri
Elemen
Pemahaman diri dan situasi
yang dihadapi
1 Sub Elemen
Mengenali kwualitas dan minat
diri serta tantangan yang dihadapi
Fase Fondasi
Mengenali kemampuan dan minat
serta menerima keberadaan dan
keunikan diri sendiri
Dimensi Kreatif
Elemen
Menghasilkan karya dan
tindakan yang orisinal
2
Sub Elemen
-
Fase Fondasi
Mengeksplorasi dan
mengekspresikan pikiran dan/atau
perasaannya dalam bentuk karya
dan/atau tindakan sederhana serta
mengapresiasi karya dan tindakan
yang dihasilkan

Mengetahui Ponorogo , ………. Februari 2023


Kepala TK Guru Kelompok A

________________________________ ________________________________

Anda mungkin juga menyukai