Anda di halaman 1dari 14

PROPOSAL PERMOHONAN

BANTUAN KEUANGAN PEMERINTAH DESA


TAHUN ANGGARAN 2021

DESA BOJONGSARI KECAMATAN CULAMEGA


KABUPATEN TASIKMALAYA
TAHUN 2020
PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN TASIKMALAYA
KECAMATAN CULAMEGA
DESA BOJONGSARI
Alamat: Jl Gubernur Sewaka Desa Bojongsari, Culamega, Tasikmalaya Kode Pos 46188
E-mail : bojongsarikecculamega@gmailcom

Tasikmalaya, 24 November 2020

Nomor : 903/045 /Ds-bjs/2020 K e p a d a Yth.,


Sifat : Penting Bapak Bupati Tasikmalaya
Lampiran : 1 Bundel Kabupaten Tasikmalaya
Perihal : Permohonan Bantuan Keuangan di -
Pembangunan Dan Pemberdayaan TASIKMALAYA
Masyarakat TA. 2020

ِ ‫ال َّسالَ ُم َعلَ ْي ُك ْم َو َرحْ َم ُة‬


‫هللا‬
‫َو َب َر َكا ُت ُه‬

Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa untuk menunjang


program pemerintah Kabupaten Tasikmalaya dalam meningkatkan Indek
Pembangunan Manusia (IPM) maka dalam kesempatan ini kami mohon
dengan hormat mengajukan permohonan Bantuan keuangan dengan
jumlah anggaran Rp. 250.000.000,- (Duaratus Lima puluh Juta
Rupiah) yang akan kami alokasikan untuk :

NO KEGIATAN UKURAN BIAYA Rp

1 Sarana Prasarana Desa 250x2,5x0,03m Rp 100.000.000


Pembangunan Rabat Beton Kp. 325x2.5x0.12 M
2 Rp 150.000.000
Cibuntu Dusun Culamega Tpt. 50x1 m
JUMLAH Rp 250.000.000

Terbilang : Dua Ratus Lima Puluh Juta Rupiah

Sebagai peran serta masyarakat untuk menunjang kegiatan


pembangunan tersebut diatas, melalui swadaya dan partisifasi masyarakat
telah siap dalam kegiatan tersebut.
Mengingat pembangunan dimaksud sangat diperlukan oleh kami
dan ketersediaan anggaran tidak ada, maka dengan ini kami mengajukan
permohonan bantuan keuangan kepada Bapak Bupati Tasikmalaya, besar
harapan kami untuk dapat mengabulkan permohonan ini.
Demikian Proposal Permohonan Dana keungan khusus ini kami
sampaikan, atas perhatian dan bantuannya kami ucapkan Terima Kasih

ِ ‫ال َّسالَ ُم َعلَ ْي ُك ْم َو َرحْ َم ُة‬


‫هللا َو‬
‫َو َب َر َكا ُت ُه‬

Mengetahui, Kepala Desa Bojongsari


Camat Culamega

TUBAGUS AAM MUHARAM, SH,M,Si GURUH IVAN KURNAWAN,S.Pd


NIP, 1967414 199302 1 002

Tembusan disampaikan kepada, Yth:


1. Kepala Dinsos PMDP3A Kab. Tasikmalaya

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Alloh SWT, atas segala nikmat dan
karunia-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan proposal ini guna mengajukan
permohonan bantuan Bantuan Keuangan Kabupaten untuk melakukan program
kegiatan sebagaimana yang kita harapkan dan sesuai dengan ketentuan yang
ditetapkan.

Proposal ini disusun dan diajukan sebagai bahan pertimbangan dan


kebijakan dalam menentukan alokasi pembangunan di Desa kami, kemudian
proposal ini kami ajukan dengan harapan nantinya akan bermanfaat bagi
masyarakat.

Melihat kondisi kemampuan sumber daya yang dimiliki sangatlah terbatas,


maka untuk mewujudkan program tersebut, kami berharap Program
Pembangunan dari Pemerintah.

Demikian usulan yang dapat kami sampaikan, semoga apa yang kami
harapkan dan cita-citakan akan terkabul.

Bojongsari, 24 November 2020


Kepala Desa BOJONGSARI

GURUH IVAN KURNAWAN,S.Pd

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR
BAB I PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
1.2. Maksud dan Tujuan
1.3. Sasaran Kegiatan
1.4. Ruang Lingkup Kegiatan
BAB II USULAN KEGIATAN
2.1. Alokasi Bantuan Bantuan Keuangan Kabupaten
2.2. Rencana Pelaksanaan Kegiatan
2.3. Hasil yang Diharapkan
2.4. Pembiayaan

BAB III MANFAAT YANG DIHARAPKAN


3.1. Manfaat yang Diharapkan

BAB IV ANALISA KEGIATAN DAN RENCANA ANGGARAN BIAYA


1.1. Gambar Desain, analisa, RAB (fisik)
1.2. Analisa/Matrix Pelatihan Peningkatan Kapasitas Masyarakat
1.3. Analisa/Matrix Usaha untuk BUMDES

BAB V PENUTUP

LAMPIRAN – LAMPIRAN
Lampiran 1 : Berita Acara Musyawarah Desa
Lampiran 2 : SK. TPK
Lampiran 3 : Rencana Kerja Pembangunan
Lampiran 4 : Foto Lokasi 0%
Lampiran 5 : Foto Copy KTP Kepala Desa dan Bendahara Desa
Lampiran 6 : No. Rekening Bank (Pemerintahan Desa) Bjb (Bank Jabar Dan Banten)
Lampiran 7 : No. NPWP
Lampiran 8 : Peta Desa
Lampiran 9 : Perdes RPJMDes dan Lampiran

PEMERINTAH KABUPATEN TASIKMALAYA


KECAMATAN CULAMEGA
DESA BOJONGSARI
Alamat: Jl Gubernur Sewaka Desa Bojongsari, Culamega, Tasikmalaya 46188
E-mail : bojongsarikecculamega@gmailcom

BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Pembangunan merupakan Prioritas utama dalam meningkatkan
perekonomian dimasyarakat bukan hanya infrastruktur akan tetapi Indek
Pembangunan Manusia sangat menunjang didalam setiap kegiatan, sehingga
dapat mendukung terhadap paningkatan pembangunan dalam dalam
kemandirian Desa, sesuai dengan Visi Kabupaten Tasikmalaya yang
mewujudkan Kabupaten Tasikmalaya yang Religius Islami, Baik, Bersih, unggul
melalui Pembangunan yang Berbasis Perdesaan, sehingga Desa Membangun
dan Membangun Desa sehingga dapat terwujud satu Indonesia Membangun
Desa. Program Bantuan Keuangan Kabupaten merupakan Program dari
Pemerintah yang diberikan/disalurkan melalui Pemerintah Desa dan
dilaksanakan oleh Desa dalam memberdayakan masyarakat yang ada di
perdesaan.
Dalam hal ini kondisi Infrastruktur perdesaan dan Pemberdayaan
Masyarakat yang ada di desa masih sangat perlu ditingkatkan dalam menunjang
peningkatan perekonomian dimasyarakat dan meningkatkan masyarakat
perdesaan.

1.2 Maksud dan Tujuan


Bantuan Keuangan Kabupaten merupakan Program Pemerintah yang
bersumber dari APBD II yang disalurkan melalui Pemerintah Kabupaten
Tasikmalaya antara lain :
 Dapat lebih meningkatkan penyelenggaraan Pemerintahan Desa dalam
melaksanakan Pelayanan Pemerintahan, Pembangunan dan
Kemasyarakatan sesuai dengan kewenangannya;
 Dapat meningkatkan kemampuan Lembaga Kemasyarakatn Desa didalam
Perencanaan, Pelaksanaan dan pengendalian dalam Pembangunan secara
partisifatif yang sesuai dengan potensi Desa;
 Dapat mendorong peningkatan swadaya gotong royong di masyarakat dalam
memberdayakan masyarakat sehungga terciptanya nilai kebersamaan dan
rasa memiliki dalam pembangunan;
 Meningkatkan percepatan akselerasi pembangunan di Dalam meningkatkan
Pemerataan Pendapatan, kesempatan bekerja bagi masyarakat perdesaan;
 Dapat meningkatkan pendapatan desa dan masyarakat di perdesaan melaui
kegiatan yang dimilikinya; dan
 Dapat lebih meningkatkan Pengamalan nilai-nilai keagamaan, sosial budaya
dalam rangka mewujudkan peningkatan sosial.

1.3 Sasaran
Program Bantuan Bantuan Keuangan Kabupaten dengan sasaran kegiatannya :
1. Kemampuan aparat, kelembagaan dan keuangan Desa dalam
mengelola pembangunan di Desa sebagai perwujudan dari
pelaksanaan Otonomi Desa yang nyata, dinamis serasi dan
bertanggung jawab;
2. Keterpaduan pembangunan sehingga pembangunan di perdesaan
dapat memberikan hasil guna dan daya guna serta dapat
mendorong potensi masyarakat berperan aktif dalam pelaksanaan
pembangunan infrastruktur perdesaan;
3. Kesejahteraan masyarakat yang terus meningkat melalui
penciptaan lapangan kerja, perluasan kesempatan kerja dan
kesempatan berusaha sehingga meningkatkan tarap hidup dan
mewujudkan kesejahteraan bagi masyarakat desa;

1.4 Ruang Lingkup Kegiatan


Kegiatan yang dilaksanakan adalah dari APBD II di Kabupaten
Tasikmalaya melalui Bantuan Keuangan Kabupaten yang masih perlu
ditingkatkan dalam pembangunan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat sesuai
dengan Prioritas Usulan yang telah ditentukan.

BAB II
USULAN KEGIATAN

2.1 Anggaran Bantuan Bantuan Keuangan Kabupaten untuk pembangunan Infrastruktur


perdesaan yang telah masuk pada daftar RPJMDes, yang akan digunakan untuk
kegiatan sebagai berikut :
1. Pembangunan Hotmik Manual Jl. Poros Desa
2. Pembangunan Jalan Lingkungan kp. Cibuntu Dusun Culamega
2.2 Rencana Pelaksanaan Kegiatan
a. Rencana Pelaksanaan
Kegiatan kegiatan tersebut didanai dari Bantuan Keuangan Kabupaten yang
bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD II) di Kabupaten
Tasikmalaya Tahun Anggaran 2020.
b. Waktu Pelaksanaan
Pelaksanaan Kegiatan Bantuan Keuangan Kabupaten dari APBD II tahun 2020
dilaksanakan dalam waktu 30 hari setelah diterima pencairan dana.
c. Keswadayaan Masyarakat
Pada dasarnya masyarakat pada lokasi kegiatan tersebut dalam pelaksanakan
Bantuan Keuangan Kabupaten ini telah dipersiapkan baik berupa tenaga maupun
material yang ada di masyarakat.

2.3 Hasil Yang diharapkan


Dengan adanya kegiatan Bantuan Bantuan Keuangan Kabupaten yang
bersumber dari APBD II di Kabupaten Tasikmalaya kami harapkan :
a) Pemerintah Desa akan lebih berkualitas sehingga termotivasi untuk dapat
melaksanakan tugas dan perannya dalam palayanan secara prima kepada
masyarakat;
b) Masyarakat desa lebih bertanggungjawab dalam pelaksanaan pembangunan
sehingga partisifasi masyarakat dalam membangun Desa lebih meningkat;
c) Pelaksanaan musrenbang Desa akan lebih terencana dengan tepat sasaran dan
tepat manfaat;
d) Dapat memperlancar transfortasi di tingkat Desa;
e) Dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat dengan pengembangan potensi
ekonomi Desa;
f) Dapat mengurangi tingkat kemiskinan masyarakat.
g) Membangun Indonesia dari pinggiran sesuai dengan semangat Nawacita.

2.4 Pembiayaan
Sumber Biaya Kegiatan Bantuan Keuangan Kabupaten berasal dari :
a) Bantuan Pemerintah Kab. Tasikmalaya tahun 2019 yang berasal dari APBD II;
b) Hasil swadaya masyarakat yang berupa tenaga dan material untuk kegiatan
tersebut.

2.5 Manfaat yang Diharapkan


1. Kegiatan Infrastruktur
Dapat meningkatkan akses dari dan menuju Desa Bojongsari yang selama ini sangat
dibutuhkan oleh masyarakat Desa. Diharapkan setelah terpenuhinya pembangunan
infrastruktur dalam hal ini jalan, akan membawa dampak yang baik bagi
perkembangan perekonomian di Desa, sehingga potensi yang ada di Desa Bojongsari
dapat terakomodir,

BAB III
RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)
LAMPIRAN-LAMPIRAN :
1. Rencana Anggaran Biaya;
2. Desain Gambar Rencana Kegiatan
3. Berita Musyawarah Desa tentang Pembentukan Tim Pengelola Kegiatan;
4. Keputusan Kepala Desa tentang Pembentukan Tim Pengelola Kegiatan;
5. Peraturan Desa dan Lampiran RPJMDes
6. Peraturan Desa dan Lampirn RKPDes
7. Peraturan Desa dan Lampiran APBDes tahun berjalan
8. Photo Lokasi Kegiatan 0%;

BAB IV
PENUTUP

Demikian Proposal ini kami sampaikan, mudah-mudahan atas terkabulnya


permohonan ini diucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya semoga Alloh SWT
dapat membalas atas kebaikan dan terkabulkannya permohonan ini.

Kepala Desa BOJONGSARI

GURUH IVAN KURNAWAN,SPd


PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN TASIKMALAYA
KECAMATAN CULAMEGA
DESA BOJONGSARI
Alamat: Jl Gubernur Sewaka Desa Bojongsari, Culamega, Tasikmalaya Kode Pos 46188
E-mail : bojongsarikecculamega@gmailcom

Bojongsari, ,,,,,,,,,,,,,,,,,,,, 2019


Nomor : 903/ 26 /Ds-bjs/X/2019 Kepada :
Sifat : Biasa Yth. Kepala BPKPD Kab.Tasikmalaya
Lampiran : 1 (Satu) Berkas di-
Perihal : Permohonan Pencairan Bantuan TASIKMALAYA
Keuangan Pembangunan dan
Pemberdayaan Masyarakat
Desa TA. 2019
Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa dalam rangka penetapan
Pemberdayaan Desa, sesuai dengan tujuan peningkatan dalam
memberdayakan masyarakat serta menumbuhkan prakarsa dan kreatifitas,
untuk meningkatkan peran serta masyarakat dalam perencanaan pelaksanaan
dan pemeliharaan hasil pembangunan, kami atas nama Desa BOJONGSARI
bermaksud untuk mengajukan Bantuan Keuangan Pemerintah Desa TA. 2019.

Berkenaan dengan hal tersebut di atas, maka kami mengajukan


pencairan Bantuan Keuangan Pemerintah Desa kami sebesar Rp.
300.000.000,- (Tiga Ratus Juta Rupiah), untuk pembangunan :
1. Pembangunan Jalan lingkungan Kp. Curugtelu I volume : 200x1,2x0,01m
Rp. 30.000.000,- (Tiga Puluh Juta Rupiah)
2. Pembangunan Jalan lingkungan Kp. Culamega volume :130x1,2x0,01m Rp.
20.000.000,- (Dua Puluh Juta Rupiah)
3. Pelaburan Aspal Jalan lingkungan Kp. Curugtelu II volume :250 x2,5m Rp.
50.000.000,- (lima Puluh Juta Rupiah)
4. Rehabilitasi Pembangunan MDA Nurrohman Kp.Culamega volume : 18 x 6
m Rp. 100.000.000,- (Seratus juta Rupiah)
5. Pembangunan Sarana prasarana Kebersihan Sumur Bor Volume : 50 M
Rp. 50.000.000,- (Lima Puluh Juta Rupiah)
6. Rehabilitasi Sarana Prasarana Kebersihan MCK Kp. Culamega I vol : 8 x 8
m Rp. 50.000.000,- (Lima Puluh Juta Rupiah)

Sebagai bahan pertimbangan Bapak, kami lampirkan sbb :


1. Surat Fakta Integritas bermaterai 1 ( rangkap 4 );
2. Kwitansi Bermaterai 1 ( rangkap 4 );
3. RAB rangkap 2 (dua);
4. Fhoto Kegiatan;
5. Photo Copy KTP Kepala Desa dan Bendahara Desa;
6. Foto Copy Rekening An. Pemerintahan Desa ( rangkap 2 );
7. Poto Copy NPWP.
Demikian Permohonan Pencairan Bantuan ini, atas perhatian dan
bantuan Bapak kami sampaikan Terima Kasih.

Mengetahui,
Camat Culamega Kepala Desa Bojongsari

TUBAGUS AAM MUHARAM, SH,M,Si GURUH IVAN KURNAWAN,S.Pd


NIP, 1967414 199302 1 002

Tembusan disampaikan kepada, Yth:


1. Kepala Dinsos PMDP3A Kab. Tasikmalaya

FAKTA INTEGRITAS
Yang bertandatangan di bawah ini :
Nama : GURUH IVAN KURNAWAN,SPd
Jabatan : Kepala Desa BOJONGSARI Kecamatan Culamega Kabupaten Tasikmalaya /
Selaku penerima Bantuan Keuangan Kabupaten Tahun Anggaran 2019.

Dengan ini menyatakan hal-hal sebagai berikut :


1. Jumlah yang diterima sebesar Rp.300.000.000,- untuk penyelenggaraan kegiatan :
a. Pembangunan Jalan lingkungan Kp. Curugtelu I volume : 200x1,2x0,01m Rp.
30.000.000,- (Tiga Puluh Juta Rupiah)
b. Pembangunan Jalan lingkungan Kp. Culamega volume :130x1,2x0,01m Rp.
20.000.000,- (Dua Puluh Juta Rupiah)
c. Pelaburan Aspal Jalan lingkungan Kp. Curugtelu II volume :250 x2,5m Rp.
50.000.000,- (lima Puluh Juta Rupiah)
d. Rehabilitasi Pembangunan MDA Nurrohman Kp.Culamega volume : 18 x 6 m Rp.
100.000.000,- (Seratus juta Rupiah)
e. Pembangunan Sarana prasarana Kebersihan Sumur Bor Volume : 50 M Rp.
50.000.000,- (Lima Puluh Juta Rupiah)
f.
Rehabilitasi Sarana Prasarana Kebersihan MCK vol : 8 x 8 m Rp. 50.000.000,-
(Lima Puluh Juta Rupiah)
2. Bahwa dalam penentuan pengalokasian Bantuan Keuangan Kabupaten tersebut terlebih
dahulu telah diadakan musyawarah dengan melibatkan unsur lembaga terkait di Desa,
masyarakat dan pihak-pihak lain sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan tidak ada
perekayasaan dalam pembuatan Berita Acara hasil musyawarah.
3. Dengan disalurkannya Keuangan Pemerintah Desa ke Desa sejumlah sesuai dengan Pagu
Anggaran, maka dengan adanya pemindah bukuan dari Rekening Kas Umum Daerah ke
Rekening Kas Desa, pengelolaan dan pertanggung jawaban sudah menjadi tanggung jawab
Pemerintah Desa.
4. Apabila dikemudian hari ternyata ditemukan penyelewengan penggunaan anggaran dalam
pembangunan fisik/pemberdayaan dan perekayasaan administrasi, sehingga menimbulkan
kerugian kami akan mempertanggung jawabkannya kepada masyarakat dan pihak-pihak
lain yang berkepentingan.

Selanjutnya kami akan melaporkan hasil pelaksanaan kegiatan kepada Bupati


Tasikmalaya melalui Camat Kecamatan Culamega Kabupaten Tasikmalaya baik secara tekhnis
maupun administrasi setelah selesai kegiatan.

Demikian Fakta Integritas ini kami buat dengan sesungguhnya untuk dijadikan bahan
sebagaimana mestinya.

Tasikmalaya,…………………….. 2019
Yang membuat pernyataan
Kepala Desa BOJONGSARI

Materai 6000
GURUH IVAN KURNAWAN,S.Pd

KWITANSI
TANDA BUKTI PEMBAYARAN
Nomor : …………………………………….

Tanggal : …………………………………….

Kode Rekening : .....................................................

Sudah terima dari : PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN TASIKMALAYA

Banyaknya Rp. : 300.000.000 ,-

Terbilang : Tiga Ratus Juta Rupiah

Untuk Pembayaran : Bantuan Keuangan Kabupaten yang bersumber dari APBD II

Kabupaten Tasikmalaya di Desa Bojongsari Kecamatan Culamega

Kabupaten Tasikmalaya.

Tasikmalaya,............................2019
Kepala Desa BOJONGSARI
Kecamatan CULAMEGA
Kabupaten Tasikmalaya

GURUH IVAN KURNAWAN,S.Pd

Setujudibayar Lunas dibayar


Kepala BPKPD Tgl,….., ……………………….2019
KabupatenTasikmalaya Bendahara Pengeluaran

Drs, RAHAYU JUMIAT ABDULLAH, Fikri Taofik, S.IP


S,Sos ,M,SI NIP. 19760505 200701 1 015
NIP. 19690718 198903 1 005

Anda mungkin juga menyukai