Anda di halaman 1dari 5

Nama: As’andika

NIM: 43120120042
Mata Kuliah: Statistik
Dosen Pengampu: Drs., Desmizar, S.E., M.M.
Forum 14 Statistik
Anda seorang pengamat ekonomi ingin mengetahui apakah perubahan tingkat pendapatan
akan mempengaruhi tingkat perubahan tingkat konsumsi secara signifikan. . Data
mengenai tingkat pendapatan dan konsumsi ialah sebagai berikut :
Penghitungan Nilai a dan b
Y X
Konsumsi Pendapatan

7,4 8
9,8 11
8,0 9
6,3 6
5,7 6

37,2 40

Pertanyaan :
a. Carilah persamaan regresi dan korelasimya.
b. Ujilah dengan tingkat signifikansi yang digunakan sebesar 5%.
Jawab

Y X
X2 Y2 XY
Konsumsi Pendapatan

7,4 8 64 54,76 59,2


9,8 11 121 96,04 107,8
8,0 9 81 64 72
6,3 6 36 39,69 37,8
5,7 6 36 32,49 34,2
37,2 40 338 286,98 311

Kemudian hitung:
n XY   X  Y
b
n X 2   X 
2
(5𝑥311)−(40𝑥37,2)
b=
(5𝑥338)− (40)2
67
=
90
= 0,744
dan
∑𝑌
𝑌̅ = = 7,44
𝑛
∑𝑋
𝑋̅ = =8
𝑛

a  Y  bX
= 7,44 – (0,744 x 8)
= 1,488
Sehingga, persamaan regresinya
Y = 1,488 + 0,744 X

Untuk melakukan pengujian diperlukan perhitungan simpangan baku koefisien regresi b :

sxy2
s 
2

x
b 2
2
 nx
dimana

s 2

y 2
 a  y  b xy
nk
xy

286,98−(1,488𝑥(37,2))−(0,744𝑥(311))
=
5−2
(110,9496)
=
3
= 36,9832
Sehingga
36,9832
Sb2 =
338−(5𝑥(8)2 )

Sb = 1,433
Kemudian dilakukan pengujian terhadap koefisian korelasi r dengan statistika uji :
𝑏
t=
𝑆𝑏
0,744
=
1,433

= 0,52
Mencari koefisien korelasi:
𝑛 ∑ 𝑋𝑌−(∑ 𝑋 ∑ 𝑌)
r=
√𝑛 ∑ 𝑋 2 −(∑ 𝑋)2 √𝑛 ∑ 𝑌 2 −(∑ 𝑌)2

5(311)−(40𝑥37,2)
=
√5(338)−(40)2 √5(286,98)−(37,2)2

(67)
=
67,79

= (0,988)

b. Menentukan Kriteria Uji


Dengan tingkat keyakinan γ = 95 %, maka α = 0,05. Dan df = n – 2 = 5 – 2 = 3
Kemudian lihat di atas di 0,05 dan di samping 3, diperoleh nilai t = 2,3534

daerah penerimaan H0
0,95
daerah
penolakan
H0

tabel t0,05;8 = 2,3534

df t 0,1 t 0,05 t 0,025 t 0,01 t 0,005


1 3,0777 6,3137 12,7062 31,8210 63,6559
2 1,8856 2,9200 4,3027 6,9645 9,9250
3 1,6377 2,3534 3,1824 4,5407 5,8408
4 1,5332 2,1318 2,7765 3,7469 4,6041
5 1,4759 2,0150 2,5706 3,3649 4,0321

6 1,4398 1,9432 2,4469 3,1427 3,7074


7 1,4149 1,8946 2,3646 2,9979 3,4995
8 1,3968 1,8595 2,3060 2,8965 3,3554
9 1,3830 1,8331 2,2622 2,8214 3,2498
10 1,3722 1,8125 2,2281 2,7638 3,1693
Hasil perhitungan statistika uji dengan nilai t = 0,52 jika di bandingkan dengan nilai kriteria
uji ada di sebelah kanan dan jatuh di daerah diterima H0, artinya apa yang di hipotesiskan
salah.
Membuat Kesimpulan
Kesimpulannya adalah bahwa terdapat pengaruh negatif atas tingkat pendapatan terhadap
hasil konsumsi. Dan besarnya pengaruh adalah 0,744 artinya setiap penurunan pendapatan
sebesar Rp1 juta maka akan mengakibatkan penurunan konsumsi sebesar Rp744 ribu.

Anda mungkin juga menyukai