Anda di halaman 1dari 5

RANGKUMAN MATERI

B. INDONESIA
1. Ciri-ciri makhluk hidup
A. Bergerak
B. Bernafas
C. Memerlukan makan dan minum
D. Tumbuh dan berkembang

2. Pertumbuhan dan perkembangan


A. Perumbuhan merupakan sesuatu yang bisa diukur contoh :
1. Tinggi badan
2. Jumlah daun
3. Panjang daun

B. Perkembangan merupakan sesuatu yang tidak bisa diukur contoh :


1. Bayi yang merangkak, berdiri dan berjalan
2. Daun yang awalnya berwarna hijau menjadi coklat
3. Cuaca, ciri-ciri dan pengaruhnya
A. Cerah
1. Ciri-ciri : Langit berwarna biru, sedikit awan, dan cahaya matahri bersinar
terang
2. Pengaruh : menjemur pakaian, berkeringat, bisa bermain di lapangan,
makan dan minum yang segar, menggunakan pakaian yang tipis

B. Berawan
1. Ciri-ciri : Langit banyak awannya, cahaya matahari tertutup awan dan awan
berkumpul menjadi satu
2. Pengaruh : udara terasa sejuk, bisa bermain di lapangan,

C. Mendung
1. Ciri-ciri : Langit berwarna abu-abu, awan berubah menjadi hitam, angin
mulai bertiup kencang
2. Pengaruh : Udara terasa lebih dingin, pakaian yang di jemur segera diangkat,
minum minuman hangat

D. Hujan
1. Ciri-ciri : butiran air turun ke bumi, hujan tak dapat menampung air
2. Pengaruh : Menggunakan jas hujan atau payung, makan dan minum yang
hangat, menggunakan pakaian yang tebal.

4. Iklim dan musim


A. Iklim yang terjadi di Indonesia adalah iklim tropis
B. Musim di Indonesia dalah musim penghujan dan kemarau

5. Perubahan energi
CONTOH PERUBAHAN ENERGI

Berikut akan diberikan beberapa contoh perubahan energi yang terjadi di


lingkungan rumah dan sekolah.

Contoh Perubahan Energi di Rumah

1. Oven

Saat menggunakan oven, teman-teman akan mengubah energi listrik menjadi


panas untuk memasak.

2. Televisi

Televisi yang dinyalakan akan mengubah energi listrik menjadi cahaya dan suara.

Energi cahayalah yang akan menampilkan gambar pada layar televisi.

3. kompor

Kompor gas atau minyak tanah merupakan perubahan energi kimia menjadi
energi panas.

Sedangkan pada kompor listrik, energi yang diubah adalah energi listrik menjadi
enegi panas.
4. Menyetrika

Ketika menyetrika pakaian akan terjadi perubahan energi listrik menjadi energi
panas.

5. Makanan

Makanan yang teman-teman makan akan mengubah energi kimia menjadi


energi gerak.

Contoh Perubahan Energi di Sekolah

1. Lampu

Lampu adalah bentuk perubahan energi listrik menjadi energi cahaya.

2. Gitar

Gitar merupakan alat musik yang dimainkan dengan menggunakan perubahan


energi, yaitu energi gerak menjadi bunyi.

3. Kipas Angin

Kipas angin merupakan alat elektronik yang mengubah energi listrik menjadi
energi gerak.

4. Laptop

Laptop merupakan jenis alat elektronik yang juga mengalami beberapa kali
perubahan energi.

Pada laptop yang dinyalakan akan mengubah energi listrik menjadi cahaya dan
gerak.

Energi cahaya digunakan untuk menampilkan gambar pada layar.


Sedangkan energi gerak digunakan untuk menggerakan kipas sebagai pendingin
alat.

6. Perkembangan Teknologi informasi, transportasi dan pengaruhnya terhadap


manusia
A. Mengetahui bagaimana perkembangan teknologi dalam kehidupan sehari-hari,
seperti:
1. Perpindahan bahan bakar minyak menjadi listrik pada kendaraan (mobil)
listrik
B. Mengetahui pengaruh positif dan dampak negatif terhadap lingkungan dan
manusia. Seperti :
1. Dampak positif : penggunaan mobil listrik dapat mengurangi polusi udara
2. Dampak negatif : penggunaan mobil listrik dapat menyebabkan ketergan-
tungan yang besar terhadap energi listrik. Dapat merusak alam, karena
penggunaan bahan baku baterai yang berasal dari alam.
C. Mengetahui manfaat teknologi yaitu mempermudah urusan manusia
D. Mengetahui cara untuk menghemat energi, seperti mematikan elektronik jika
sudah tidak dipakai lagi
7. Mengetahui 8 arah mata angin

Anda mungkin juga menyukai