Anda di halaman 1dari 2

PENANGANAN MENGUKUR TINGGI

BADAN
No. Dokumen : SOP/ / UKP/ II/
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal terbit :

Tanda Tangan :
PUSKESMAS Drg. Eko Muerdyatiningsih
SUKO NIP. 197301122007012007

1. Pengertian Penanganan mengukur tinggi badan adalah cara untuk mengetahui


tinggi badan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk penanganan
mengukur tinggi badan.
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Suko
Nomor 440/ / Kep/ 426.102.25/ 2017
tentang Kebijakan Pelayanan Klinis Puskesmas.
4. Referensi Buku Panduan Praktikum Proses Keperawatan Dan Kebutuhan Dasar
Manusia I,II, Dan III.
5. Langkah- 1. Petugas memberitahu pasien tentang tindakan yang akan
langkah/ dilakukan;
Prosedur 2. Petugas mempersiapkan alat-alat yang mau dipakai;
3. Petugas menganjurkan pasien melepas alas kaki;
4. Petugas mempersilahkan pasien berdiri tegak di tempat
pengukuran, menghadap petugas;
5. Petugas menarik alat pengukur TB tepat pada kepala pasien;
6. Petugas melihat skala yang ada pada pengukur TB;
7. Pengukuran selesai,pasien dipersilahkan memakai alas kaki
kembali;
8. Petugas mencatat hasil pengukuran pada rekam medis;
9. Petugas membereskan alat-alat yang habis dipakai ditaruh
ditempatnya.
6. Unit terkait 1. Ruangan Pelayanan Umum
2. Ruangan Tindakan

Halaman 1 dari 2
3. Ruangan KIA/KB
7. Rekaman Tanggal
No Yang diubah Isi perubahan mulai
historis
diberlakukan
perubahan

Consulted by : PT. KOKEK (031) 8490807 marketing@kokek.com Halaman 2 dari 2

Anda mungkin juga menyukai