Anda di halaman 1dari 4

Nama Siswa : Fase :E

NIS/ NISN :/ Kelas/ Semester : 10/ Genap


Nama Sekolah : SMK WIPAMA Cikupa Tahun Pelajaran : 2022/2023
Alamat : Jl. Raya Serang KM 18,5 Konsentrasi Keahlian : Manajemen Perkantoran
Sukanegara, Cikupa
A. Capaian Hasil Belajar
No Mata Pelajaran Nilai Akhir Capaian Pembelajaran
Kelompok Mata Pelajaran Umum
1 Pendidikan Peserta didik mampu menganalisis manfaat menghindari akhlak
Agama Islam dan mazmumah, membuat karya yang mengandung konten manfaat
Budi Pekerti menghindari sikap mazmumah serta membiasakan diri untuk menghindari
akhlak mazmumah dan menampilkan akhlak mahmudah dalam kehidupan
sehari-hari. Peserta didik mampu menganalisis implementasi fikih
mu’amalah dan al-kulliyat al khamsah (lima prinsip dasar hukum Islam).
Peserta didik mampu menganalisis sejarah dan peran tokoh ulama
penyebar ajaran Islam di Indonesia, membiasakan sikap kesederhanaan dan
kesungguhan mencari ilmu, tekun, damai serta menghargai perbedaan
keyakinan orang lain.
2 Pendidikan Peserta didik mampu menjelaskan apa yang dimaksud dengan identitas,
Pancasila baik aspek jenis identitas maupun pembentukannya, mengenali dan
menjelaskan Indonesia sebagai negara yang terbentuk dari keragaman
budaya, mengidentifikasi tradisi, kearifan, serta kebudayaan masyarakat di
negara lain, dan manfaat hidup dalam kebhinekaan. Peserta didik
diharapkan dapat menjelaskan dan menganalisis dasar-dasar filosofis
paham kebangsaan dan nasionalisme dalam konteks menjaga keutuhan
NKRI atas kasus sengketa batasan wilayah dan dapat menjelaskan konsep
(sejarah, fakta regulasi) NKRI terkait dengan subtema sengketa batasan
wilayah Indonesia dan Malaysia.
3 Bahasa Indonesia Peserta didik memiliki kemampuan berbahasa untuk berkomunikasi dan
bernalar sesuai dengan tujuan, konteks sosial, akademis dan dunia kerja.
Peserta didik mampu memahami, mengolah, menginterpretasi dan
mengevaluasi informasi dari berbagai tipe teks tentang topik yang
beragam. Peserta didik mampu menyinesis gagasan dan pendapat dari
berbagai sumber. Peserta didik mampu menulis berbagai teks untuk
menyampaikan pendapat dan mempresentasikan serta menanggapi
informasi nonfiksi dan fiksi secara kritis dan etis.
4 Pendidikan Peserta didik menunjukkan kemampuan dalam mempraktikkan variasi
Jasmani, Olah kombinasi aktivitas gerak dasar, keterampilan gerak secara mandiri (tanpa
Raga dan meniru contoh) berupa permainan dan olah raga aktivitas permainan bola
Kesehatan besar dan bola kecil.
5 Sejarah Pada akhir Fase E peserta didik mampu menggunakan sumber primer atau
sekunder untuk melakukan penelitian sejarah lokal yang memiliki benang
merah dengan keIndonesiaan baik langsung ataupun tidak langsung, secara
diakronis dan/atau sinkronis kemudian mengkomunikasikannya dalam
bentuk lisan, tulisan dan/atau media lain. Peserta didik mampu
menggunakan berbagai ketrampilan sejarah untuk menjelaskan peristiwa
sejarah serta memaknai nilai-nilai yang terkandung di dalamnya.
6 Seni Budaya Peserta didik memiliki penguasaan pengetahuan yang baik terutama dalam
konsep unsur, prinsip bahan dan teknik dalam berkarya seni budaya
Nusantara.
Kelompok Mata Pelajaran Kejuruan
7 Matematika Di akhir Fase E peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan
dengan sistem persamaan linear tiga variabel dan sistem pertidaksamaan
linear dua variabel. Mereka dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan
dengan persamaan dan fungsi kuadrat (termasuk akar imajiner) dan
persamaan eksponensial (berbasis sama) dan fungsi eksponensial.
8 Bahasa Inggris Peserta didik mampu menulis berbagai jenis teks melalui aktivitas yang
dipandu, dan mereka membuat perencanaan menulis, mengulas ulang
berbagai jenis tipe teks dengan menunjukkan strategi koreksi diri, termasuk
tanda baca dan huruf besar, mereka menyampaikan ide menggunakan
kosakata dan kata kerja umum dalam tulisannya serta mampu
No Mata Pelajaran Nilai Akhir Capaian Pembelajaran
mengidentifikasi konteks, gagasan utama yang terperinci dan menguraikan
pendapat terhadap jenis teks yang dipelajari, kemudian mendemonstrasikan
komunikasi efektif dalam penyampaian gagasan dan pendapat secara
sederhana.
9 Informatika Peserta didik mampu menerapkan konektivitas jaringan lokal, komunikasi
data via ponsel, konektivitas internet melalui jaringan kabel dan nirkabel
(bluetooth, wifi, internet), enkripsi untuk memproteksi data pada saat
melakukan penyambungan perangkat ke jaringan lokal maupun internet
yang tersedia dan siswa mampu memahami aspek privasi dan keamanan
data, mengumpulkan data secara otomatis dari berbagai sumber data.
10 Projek Ilmu Peserta didik dapat memahami pengetahuan ilmiah dan menerapkannya
Pengetahuan atau membuat prediksi sederhana disertai dengan pembuktiannya. Peserta
Alam dan Sosial didik dapat menjelaskan fenomena-fenomena yang terjadi dilingkungan
sekitarnya dilihat dari beberapa aspek seperti Bumi dan Antariksa,
Keruangan dan Konektivitas Antarruang dan Waktu dan Interaksi
Komunikasi Sosialisasi, Institusi Sosial dan Dinamika Sosial. Peserta didik
juga dapat mengaitkan fenomena-fenomena tersebut dengan keterampilan
teknis pada bidang keahliannya.
11 Dasar-Dasar Pada akhir Fase E peserta didik mampu menerapkan budaya kerja sesuai
Manajemen tuntutan pekerjaan, memahami konsep diri yang positif, serta
Perkantoran dan mengembangkan kemampuan berpikir kritis dalam memecahkan masalah,
Layanan Bisnis sedangkan pada aspek Hardskill peserta didik mampu memahami dan
menerapkan elemen-elemen kompetensi pada mata pelajaran ini.
Jumlah
Rata-Rata
B. Ekstrakurikuler
N Kegiatan Ekstrakurikuler Keterangan
o
1 Pramuka Baik
2
3
C. Ketidakhadiran
N Ketidakhadiran Jumlah Hari
o
1 Sakit Hari
2 Ijin Hari
3 Tanpa Keterangan Hari
D. Catatan Wali Kelas

KEPUTUSAN
Diberikan di : Tangerang Dengan memperhatikan Nilai Rapor Semester
Tanggal : 23 Juni 2023 Satu sampai dengan Semester Dua, maka
sidang Pleno Dewan Guru Memutuskan :
NAIK / TIDAK NAIK ke kelas 11

Mengetahui Wali Kelas Kepala Sekolah


Orang Tua/ Wali

(_____________________) Heri Kustanto, S.Pd


TSM : Pada akhir Fase E peserta didik mampu memahami teknik dasar bidang otomotif melalui pengenalan dan
praktik singkat penggunaan alat ukur, pemeliharaan, perbaikan, perakitan sepeda motor dan sejenisnya.
AK : Peserta didik dapat mengidentifikasi kompetensi personal dalam bidang akuntansi dan keuangan lembaga.
Peserta didik dapat memahami konsep akuntansi dasar dan perbankan dasar.
TKR : Pada akhir Fase E peserta didik mampu menggambar teknik dasar, menggunakan peralatan dan perlengkapan
kerja, menjelaskan fungsi dan cara kerja komponen utama engine, chasis dan kelistrikan kendaraan serta memahami
cara kerja dan perawatan sistem hidrolik maupun pneumatic di kendaraan.
TITL : Pada akhir Fase E peserta didik mampu menerapkan Budaya Kerja sesuai tuntutan pekerjaan, memahami
konsep diri yang positif serta mengembangkan kemampuan berpikir dalam memecahkan masalah, sedangkan pada
aspek Hard Skill peserta didik mampu memahami dan menerapkan elemen-elemen kompetensi pada mata pelajaran
ini.
TKJ : Peserta didik mampu memahami penggunaan dalam pemeliharaan jenis alat ukur dan prinsip dasar sistem
jaringan telekomunikasi serta media
DKV : Pada akhir Fase E peserta didik mampu memahami jenis kamera, menentukan komposis pemotretan dan
mengatur pencahayaannya, melakukan pemotretan, menyimpan data dan melakukan pekerjaan akhir editing pada
fotografi serta menerapkannya dengan kreativitas dan disiplin dalam perancangan dan proses produksi dalam
eksekusi kerja Desain Komunikasi Visual.
MP : Pada akhir Fase E peserta didik mampu menerapkan budaya kerja sesuai tuntutan pekerjaan, memahami
konsep diri yang positif, serta mengembangkan kemampuan berpikir kritis dalam memecahkan masalah, sedangkan
pada aspek Hardskill peserta didik mampu memahami dan menerapkan elemen-elemen kompetensi pada mata
pelajaran ini.

Anda mungkin juga menyukai