Anda di halaman 1dari 30

TKIT ASSUNAH CILEGON

Visi
“ Mencetak Generasi yang mandiri, kreatif, Inofatif dan berkarakter Islami “

Misi
1.Menanamkan nilai – nilai moral dan ilmu pengetahuan
2.Membina ahlakul kharimah yang sopan dan santun terhadap orang tua dan masyarakat
3.Membina budaya bersih,disiplin tertib dan belajar berjiwa social
4.Mengembangkan minat dan bakat anak melalui belajar sambil bermain
5.Membina kemampuan dasar dalam membentuk generasi yang professional dengan di dasari
ilmu pengetahuan.
6.Mendorong terciptanya pendidikan anak usia dini.
7.Mengembangkan seluruh potensi anak secara optimal .
8.Memberikan layanan pengasuhan ,perawatan dan pendidikan yang tepat sesuai dengan
kebutuhandan karakteristik perkembangan anak.
MOTO TKIT – MDTA ASSUNAH “ CERMAT “

Cerdas, Energik, Ramah, Mandiri, Agamis, Tawadhu


Kurikulum TKIT ASSUNAH Cilegon
1. Kurikulum Merdeka ( Diknas )
2. Kurikulum Yayasan
Harapan TKIT ASSUNAH Cilegon
Mengembangkan dan menerapkan kurikulum merdeka Belajar
Dan kurikulum yayasan
( Dimana setiap kegiatan pembelajaran lebih menekankan
pembentukan karakter Islami yang merujuk pada Al-Qur’an dan Assunah ( Sunah Rasulullah Saw )
( Saidina Ali Bin Abi Thalib menyampaikan “ Didiklah anakmu sesuai zamannya )
artinya cara pembalajaran dan penerapan kegiatan belajar mengajar di TKIT ASSUNAH CILEGON,
selalu dan berusaha upgrade dan mengikuti perekembangan zaman yang membentuk siswa cerdas, kreatif,
inovatif dan memilki karakter Islami .
Dimana semuanya tidak akan terwujud tanpa kerja sama dan bantuan Ayah Bunda di rumah.
Durasi Jam KBM ( Kegiatan Belajar mengajar TKIT ASSUNAH Cilegon )
a. Senin – Kamis jam 07. 20-10.40
07.20 -07. 45 ( Baca iqro dan Bacalah 1,2,3 )
07.5-08.00 ( Baris – berbaris )
08.00- 09. 20 ( Materi Pagi )
09. 20- 09.55 ( Break time & Snack time )
09.55 – 10.35 ( Sentra sesuai Jadwal )
10.35 – 10.45 (Berdo’a dan Kembali kerumah masing – masing )
b. Jum’at Jam 07.20-10.00
07.20-07-40 ( Bermain Bebas )
07.40-08.00 ( Baris berbaris / kegiatan Out dor )
08.00- 09.00 ( Tadarus / tilawah bersama dan materi pagi )
09.00-09. 35 ( Break time & Snack time )
09.35 – 09.50 ( Sentra Sesuai Jadwal )
09.50 – 10.00 ( Berdo’a dan kembali kerumah masing – masing )
Macam-Macam Kecerdasan Anak
Mari kita kenali kecerdasan yang menonjol pada anak usia dini dari
perilakunya sehari-hari. Semua kecerdasan bisa dirangsang dengan stimulasi
sejak dini secara rutin, pada kelima indra (penglihatan, pendengaran,
perabaan, pengecapan)

9 Jenis Kecerdasan Menurut Psikolog Howard Gardner:


1. Kecerdasan Logika-Matematika
Skill yang unggul: pemecahan
masalah, logika yang tepat, melihat
tren dan pola, dan memahami
sebuah hubungan. Selain itu, juga
memiliki cara berpikir secara
konseptual dan abstrak.
2. Kecerdasan Linguistik
Skill yang unggul: penggunaan kata-kata
secara efektif, ungkapannya mudah
dipahami oleh orang lain, kemampuan
berbicara dan menulis, kosa kata luas,
pandai bermain kata-kata.
3. Kecerdasan Interpersonal atau
Kecerdasan Emosional
Skill yang unggul: pandai merasakan
emosi orang lain, paham motif atau
mood seseorang mereka, keterampilan
komunikasi baik verbal maupun non-
verbal.
4. Kecerdasan Intrapersonal
Skill yang unggul: baik dalam memahami
diri sendiri, selalu menghargai dan
menghormati kondisi manusia lain,
mudah memahami perasaan batin sekitar.
5. Kecerdasan Musikal
Skill yang unggul: bisa merasakan ritme
dan suara yang baik untuk musik hingga
dapat memecahkan nada, ritme, nada,
dan timbre suara dengan mudah.
6. Kecerdasan Visual-Spasial
Skill yang unggul: pintar melihat atau
memvisualisasikan dunia dalam tiga dimensi,
pencitraan mental yang kuat, bisa menggambar
dari ingatan atau pengalaman sebelumnya,
keterampilan grafis yang sangat baik dan bisa
membuat karya seni yang mengesankan.
7. Kecerdasan Tubuh-Kinestetik
Skill yang unggul: dapat menggunakan
fisiknya dengan sangat baik, dapat
berkomunikasi dengan baik
menggunakan bahasa tubuh, sangat baik
dalam tingkat ketangkasan, kontrol, dan
gerakan, serta pandai dalam
berolahraga.
8. Kecerdasan Naturalis
Skill yang unggul: mampu membaca
dan memahami alam dengan sangat
baik, memiliki kepekaan terhadap
unsur-unsur tak hidup dari semua
makhluk hidup, senang berada di luar
ruangan, pandai merawat tumbuhan
dan hewan.
9. Kecerdasan Eksistensial
Skill yang unggul: punya kepekaan mendalam
dengan makna keberadaan manusia dan unsur
lainnya, nyaman membicarakan pertanyaan-
pertanyaan serius dan berusaha untuk
menemukan jawabannya.
Sentra dan PIC Sentra :
1. Sentra Agama ( Bu Aida )
2. Sentra Science ( Ibu Tika )
3. Sentra Life Skill ( Ibu Nita )
4. Sentra Art ( Ibu Diana )
5. Sentra Exercise ( Ibu Ila )
Tata tertib Sekolah TKIT ASSUNAH Cilegon
a. Datang 10 menit sebelum KBM dimulai
b. Membawa alat tulis / media pembelajaran sesuai weekly
Program yang Bunda Guru Berikan pada hari Jum’at siang / sore
c. Mengikuti dan mendukung setiap kegiatan Sekolah
( PHBI, Berenang, Kartini, Manasik haji dan lainnya
Yang setiap kegiatan tersebut dilakukan akan dimusyawarhkan
terlebih dahulu )
WEEK LYPROG RAM S

:
Tema GRADUATION DAN PENTAS SENI

Date : 19-23 juni 2023

Class :
TKB1

Week :
44

Term :
4

Semest er : 2

Hari/ Tanggal / Jam Tema Kegiatan Keterangan


Gladiresik memakai seragam polisi,Ananda didampingi wali siswa sampai
Monday, 19 juni 2023 selesai,berkumpul di TKIT ASSUNAH pkl 08.00 dan berangkat bersama
menuju tempat graduation
Membawa perlengkapan sesuai dengan kebutuhan pentas dimasukan
kedalam plastic dan di beri nama siswa
TK A DAN TK B Pembagian jubah dan toga wisuda
GLADI RESIK
GRADUATION
07.20-09.30

KBM OFF

GRADUATION Datang tepat waktu, dress code baju putih,celana/rok hitam,kerudung


Tuesday, 20 juni 2023 hitam
GRADUATION TK B Memakai jubah , toga dan makeup dari rumah

Sarapan dahulu dari rumah


KBM OFF

PENTAS SENI TK A
07.00- selesai

TK A

Wednesday, 21 Juni 2023 Pembagian raport term 4 Sesuai jadwal

08.00 – selesai TK B
Pembagian ijazah tk B
Seragam TKIT ASSUNAH
1.Senin – Selasa Baju Seragam Polisi
a. Muslimah memakai Kerudung sesuai baju /
warna
2. Rabu ( Seragam Batik )
3. Kamis ( Seragam Olah Raga )
4. Jum’at ( Baju Muslim / muslimah Warna Putih )
Informasi Sekolah
1. Siswa Tidak diperkenankan jajan saat KBM atau Istirahat ( jajan Saat kedatangan / pulang
sekolah didampingi orang Tua
2. Hanya ada satu kali jam istirahat
3. Menuju Sekolah adiwiyata ( Mengurangi sampai plastic dan sterofoam )
4. Komunikasi wali kelas dan Wali siswa maksimal jam 20.00 Wib
5. Menginfokan ke Guru kelas jika ada siswa yang telat/ di jemput dengan orang lain (
Membawa kartu pengenal Penjemput
6. Weekly Program akan dikirim by Whatsap Group
7. Mengenalkan Bahasa Inggris disetiap pembelajaran
8. Menginfokan ke guru kelas bila tidak masuk sekolah
Raport Siswa
1. Term 1 ( PAS / Penilaian Awal Semester ( Orang Tua dan guru kelas ada
diskusi , menanyakan perkembangan siswa dan lainnya )
2. Term 2 Project ( Siswa membuat project secara berkelompok / Mandiri
dan akan mempresentasikan ke orang Tua )
3. Term 3 Project ( Siswa membuat project secara berkelompok / Mandiri
dan akan mempresentasikan ke orang Tua )
4. Term 4 PAS / Penilaian akhir Semester ( Orang Tua dan guru kelas ada
diskusi , menanyakan perkembangan siswa dan lainnya )
Yang akan didapat dari Sekolah:
1. Pembelajaran yang menyenangkan
2. Pelayanan yang ramah, sopan dan santun
3. Pembelajaran yang aman dan nyaman
4. Akan Mendapatkan:
a. alat tulis ( Buku, pensil, crayon, penghapus, penggaris, buku gambar dan Iqro )
b. Baju Seragam Polisi ( Tanpa Kerudung untuk muslimah )
C. Baju Seragam Batik ( Tanpa Kerudung untuk muslimah
d. Baju seragam Olah raga ( Tanpa kerudung untuk muslimah )
e. Buku penghubung
f. Buku prestasi Iqro dan baca
Kewajiaban dan Tanggung jawab Wali Siswa
1.Mengikuti dan menta’ati peraturan Sekolah
2. Mendukung setiap kegiatan Sekolah ( Outing Class, masaik haji dan
lainnya )
3. Bekerja sama membimbing dan mengarahkan putra putri kita dalam
KBM
4. Melakukan pembayaran SPP paling lambat tanggal 10 / bulannya Ada
Biaya Raport dan PAS DAN PTS setiap Term )
Susunan Kepengurusan
TKIT ASSUNAH 2023-2024
Wakil Kepala Sekolah
Kepala Sekolah Bunda Aas
Bunda Nana

Bendahara
Tata Usaha
Bunda Elis
Bunda Ila
Guru kelas TK A Bunda Ila & Bunda Tika Guru Kelas Tk B 1 Bunda Nita & Bunda Dwi

Guru Kelas Tk B 2 Bunda Diana & Buda Aida


Guru kelas A, Australia ( Ibu Ila dan Ibu Tika )
1. Azkadina shanum ( Shanum )
2. Salsabila Ayu Mumtazah (Salsa)
3. Zyan Malik Ibrahim ( Zyan)
4. Rasendrya imaji sagarmatha (saga)
5. Alvino Dwi Sadewa (Vino)
6. Kenzie dhafir Arafat (Kenzie)
7. Abqory rifqie Abidin (Rifkie)
8. Muhammad Bilal Adistya (Bilal)
9. Alesha Kamila Putri (Alesha)
10. Thorik putra Maulana (Thorik)
11. Maher Alfarizi (Maher)
12. Mekkah nur'aimal Rizqiyyah (Mekkah)
13. Akhtar Septian Kusuma (Akhtar)
14. Zayn Hafizh Melviano (Zen)
Guru kelas B1, Brazil ( Ibu Nita & Ibu Dwi )
1. Ava lalya Aniq Riyana (Ava)
2. Aisyah Azzahrah ( Aisyah )
3. Arsila Romeeza Farzana (Memey)
4. Muhamad Vino Assegaf (Vino)
5. Ar Sakha Ransi Ghaisan ( Ransi )
6. Muhamad Naufac Al fawaz (
7. Abizard altan Murtaqi (Abi)
8. Rey Shaka Al farurukh ( Rey )
9. Muhamad Diki Ainul yakin ( Diki )
10. Rizki Daniswandika ( Danis )
11. Dexano Ganzavi Jhorka ( Dexano )
12. Muhamad Ilham ( Ilham )
13. Azril Fariq Sandika ( Azril )
14. Muhamad Khairul Gibran ( Gibran )
TK B2, Belanda ( Ibu Diana & Ibu Aida )
1. Azrina Aryani (Azrina)
2. Ammara Kirana Kurniawan ( Kirana )
3. Arsyila shaqueena Mecca (Arsyila )
4. Vanezza arieela Martin ( Vanezza )
5. Rafa Alfatih (Rafa)
6. Ahmad Hafiz Sulaiman
7. Alif Mumtazah As-Sidiq (Alif)
8. Muhammad Aditya Rizki ( Adit )
9. Muhammad Khadafi Alfaridzi (Khadafi)
10. Evan Rayyan (Evan)
11. Arvino putra Kusuma (Vino)
12. Abid Rasyid abiyan (Abid)
13. Muhammad Arfan Ramadhan (Arfan)
14. Rayyan arsenio Wijaya ( Rayyan )
15. Muhammad Wildan Al-Ghifari (Wildan)
16. Muhammad alfariz ( Alfariz )
17. Faeyza Shakieel Alcio Pratama (cio)
18. Rafa Alfatih Ramadhan ( Rafa )
Thank You

Anda mungkin juga menyukai