Anda di halaman 1dari 1

CAPAIAN PEMBELAJARAN DAN TUJUAN PEMBELAJARAN

IPA
SEMESTER 1

Capaian Pembelajaran 1
Peserta didik mampu memahami hakekat Sains, menggunakan berbagai alat bantu dalam melakukan
pengukuran dan pengamatan serta memperhatikan detail yang relevan dari objek yang diamati,
dengan menerapkan metode ilmiah.
Tujuan Pembelajaran:
1. mampu menyebutkan cabang-cabang ilmu Sains disertai bidang yang dipelajari
2. mengidentifikasi alat-alat laboratorium yang biasanya digunakan berdasarkan kegunaannya
3. merancang suatu percobaan menggunakan metode ilmiah dan menarik kesimpulan dari suatu
percobaan
4. mengenal besaran dan satuan dalam pengukuran dan melakukan pengukuran serta membaca
skala dengan benar
Capaian Pembelajaran 2
Peserta didik mampu mengidentifikasi sifat- sifat dan karakteristik zat, membedakan perubahan fisik
dan kimia
Tujuan Pembelajaran:
5. menjelaskan perbedaan keadaan partikel dalam zat padat, cair, dan gas
6. menjelaskan proses perubahan wujud dalam skala partikel
7. mendeskripsikan siklus air dalam kaitannya dengan perubahan wujud zat
8. membedakan perubahan fisika dan kimia
Capaian Pembelajaran 3
Peserta didik mampu melakukan pengukuran besaran suhu yang diakibatkan oleh energi kalor yang
diberikan
Tujuan Pembelajaran:
9. memahami konsep suhu
10. memahami konsep kalor
11. memahami konsep pemuaian dan menjelaskan contoh pemuaian zat padat, cair, dan gas
dalam kehidupan sehari-hari
Capaian Pembelajaran 4
Peserta didik mampu melakukan pengukuran terhadap aspek fisis yang mereka temui dan
memanfaatkan ragam gerak dan gaya (force)
12. menjelaskan konsep gerak
13. menentukan gaya yang bekerja pada sebuah benda
14. menjelaskan Hukum Newton

Anda mungkin juga menyukai