Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL

PELANTIKAN LAKSANA

AMBALAN
GAJAH MADA – DEWI SARTIKA
Gudep 11.085 – 11.086
SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1 SEMARANG
KOTA SEMARANG
GERAKAN PRAMUKA
PANGKALAN SEKOLAH MENENGAH ATAS
NEGERI 1 SEMARANG
2022-2023
Jalan Taman Menteri Supeno No 1 Semarang 50243
Telepon (024) 8310447 – 8318539 Faksimili (024) 8414851 E-mail : sma1semarang@yahoo.co.id

I. PENDAHULUAN
Segala puji bagi Allah SWT yang telah menciptakan alam semesta beserta seluruh
isinya dengan perhitungan yang sangat sempurna. Atas rahmat-Nya, kami sebagai anggota
Dewan Ambalan Gajah Mada – Dewi Sartika diberi kesempatan untuk menyusun proposal
Pelantikan Laksana Dewan Ambalan Gajah Mada-Dewi Sartika 11.085 dan 11.086 Tahun
Ajaran 2023/2024.
Gerakan pramuka pada hakikatnya adalah pendidikan bagi kaum muda guna
menumbuhkan tunas bangsa agar menjadi generasi yang lebih baik, bertanggung jawab,
mampu membina dan mengisi kemerdekaan nasional serta membangun generasi yang lebih
baik, membentuk sikap dan perilaku yang positif, menambah pengetahuan dan pengalaman,
menguasai keterampilan dan kecakapan sehingga anggota gerakan Pramuka menjadi manusia
yang berkepribadian Indonesia, berwatak dan berbudi pekerti luhur, percaya pada kemampuan
diri sendiri, sanggup dan mampu membangun dirinya, berbudaya dan berinovasi, serta
memiliki tanggung jawab atas pembangunan masyarakat, bangsa, dan negara.
Sebagai langkah awal dalam mewujudkan tujuan tersebut, kami akan melaksanakan
kegiatan yaitu Pelantikan Laksana Dewan Ambalan Gajah Mada-Dewi Sartika 11.085 dan
11.086 Tahun 2023/2024.
Kegiatan Pelantikan Laksana Dewan Ambalan Gajah Mada-Dewi Sartika selain
merupakan upaya pembinaan anggota Ambalan, juga merupakan program kerja tahunan yang
telah ditetapkan melalui musyawarah Ambalan yang juga sebagai bentuk tanggung jawab
anggota Pramuka Ambalan Gajah Mada – Dewi Sartika SMAN 1 Semarang dalam menjaga
tugas maupun amanah yang diberikan. Adanya kegiatan ini diharapkan dapat
mengembangkan nilai-nilai kepramukaan, meningkatkan kualitas, serta menanamkan
kedisiplinan terhadap Panegak Laksana yang akan dilantik.
Untuk dapat menyelenggarakan kegiatan tersebut, kami membutuhkan dukungan dari
segala pihak baik material maupun spiritual. Tiada gading yang tak retak melainkan setiap
manusia pasti mempunyai kesalahan, mohon maaf dari kami atas kekurangan dalam
penyusunan proposal ini.
II. NAMA KEGIATAN

PELANTIKAN LAKSANA GAJAH MADA-DEWI SARTIKA GUGUS DEPAN 11.085-


11.086 PERIODE TAHUN AJARAN 2022/2023

2
GERAKAN PRAMUKA
PANGKALAN SEKOLAH MENENGAH ATAS
NEGERI 1 SEMARANG
2022-2023
Jalan Taman Menteri Supeno No 1 Semarang 50243
Telepon (024) 8310447 – 8318539 Faksimili (024) 8414851 E-mail : sma1semarang@yahoo.co.id

III. DASAR PELAKSANAAN


1. Tri Satya dan Dasa Dharma Pramuka.
2. Program Kerja Gugus Depan 11.085-11.086 Ambalan Gajah Mada – Dewi Sartika masa
bakti 2022/2023.

IV. TUJUAN
1. Mengembangkan nilai-nilai kepramukaan kepada setiap anggota pramuka.
2. Meningkatkan kualitas kemampuan, kecakapan, dan pengetahuan kepramukaan.
3. Membentuk kedisiplinan dan mental yang lebih baik.
4. Pelantikan Penegak Laksana Gajah Mada-Dewi Sartika Gugus Depan 11.085-11.086
Periode Tahun Ajaran 2021/2022

V. SASARAN
1. Merekrut calon Laksana untuk dididik dan dilatih agar siap menjadi Pramuka Laksana.
2. Terbentuknya anggota pramuka yang berkualitas, terampil, kreatif, dan berpengetahuan
luas.
3. Terwujudnya Gerakan Pramuka sebagai wadah kegiatan positif.

VI. PELAKSANAAN
Pelantikan Laksana Gajah Mada-Dewi Sartika Gudep 11.085-11.086 akan dilaksanakan
pada :

Hari : Sabtu - Minggu


Tanggal : 17-18 Juni 2023
Waktu : 06.30 - selesai
Tempat : Lapangan Tembak Kodam IV Diponegoro, Tembalang

3
GERAKAN PRAMUKA
PANGKALAN SEKOLAH MENENGAH ATAS
NEGERI 1 SEMARANG
2021-2022
Jalan Taman Menteri Supeno No 1 Semarang 50243
Telepon (024) 8310447 – 8318539 Faksimili (024) 8414851 E-mail :sma1semarang@yahoo.co.id

VII. SUSUNAN PANITIA

SUSUNAN PANITIA PELANTIKAN LAKSANA


DEWAN AMBALAN GAJAH MADA-DEWI SARTIKA
GUDEP 11.085-11.086

NO NAMA JABATAN
1 Kusno, S.Pd., M.Si. Pelindung
2 Budi Handoyo, S. Pd, M.Kom Penanggung Jawab
3 Sigit Priyatno, S.Pd. Penasehat
Eko Adinuryadin, S.Pd., M.Pd.
4 Tulus Wardoyo, S,Pd, M.Pd. Ka.gudep 11.085
Dra Eni Hastuti, S.Pd., Ka.gudep 11.086
5 Muhammad AmmarNH, S.Si Koordinator Lapangan
Leilga Sa’ieda Firrizqi
6 Tulus Wardoyo, S.Pd, M.Pd. Ketua Panitia
7 Riswanto, S.S., Gr Sekretaris
8 Nur Fitriyati, S.Pd., Gr Bendahara
9 Defa Papriyanto, S.Pd., Gr Sie. Kegiatan
Dra. Priti Uning W. M.Pd. Kons
Dra Eni Hastuti, S.Pd.,
Dwi Ike Rahmawati
10 Ratnaningsih, S.Pd. Sie. Perlengkapan
Taufik Hidayat, S.Pd., Gr
Ninik Windiyani, S.Pd.

4
GERAKAN PRAMUKA
PANGKALAN SEKOLAH MENENGAH ATAS
NEGERI 1 SEMARANG
2021-2022
Jalan Taman Menteri Supeno No 1 Semarang 50243
Telepon (024) 8310447 – 8318539 Faksimili (024) 8414851 E-mail :sma1semarang@yahoo.co.id

VIII. SUSUNAN ACARA

JADWAL KEGIATAN PELANTIKAN LAKSANA


GAJAH MADA-DEWI SARTIKA
GUDEP 11.085-11.086

Tanggal Waktu Acara Tempat Penanggungjawab


Kedatangan
06.30-07.00 Defa Papriyanto, S.Pd., Gr
Peserta
07.00-07.30 Checking Peserta Lapangan pramuka SMAN Muhammad AmmarNH, S.Si
1 Semarang Tulus Wardoyo, S,Pd, M.Pd.
07.30–08.00 Apel Pembukaan Pembina Apel: Kusno, S.Pd.,
M.Si.
Persiapan
08.00–08.15
Keberangkatan Lapangan upacara SMAN 1
Leilga Sa’ieda Firrizqi
Keberangkatan Semarang
08.15–10.30
Peserta
Checking Peserta Lapangan tembak kodam IV
10.30-11.30 Muhammad AmmarNH, S.Si
dan pengarahan diponegoro
11.30-13.00 Ishoma Aula besar Tulus Wardoyo, S,Pd, M.Pd.
Persiapan Materi
13.00-13.15
1
Materi 1: Materi
13.15-14.00 Bongkar pasang
tenda
Lapangan utama Tim Muhammad AmmarNH
Persiapan
14.00-14.15
Challenge 1
Sabtu, 17 Challenge 1:
Juni 2023 14.15-15.00 Mendirikan tenda
berkelompok
15.00-15.30 Shalat Ashar Tulus Wardoyo, S,Pd, M.Pd.
Persiapan Materi
15.30-15.45
2
Materi 2:
Pengetahuan Tim Kak Adiguna L.
15.45-16.30 Umum
Kepramukaan &
Panegak Laksana
Persiapan
16.30-16.45
Challenge 2 Aula besar
Challenge 2:
16.45-17.30 Pengerjaan soal
PUK & PL
17.30-17.45 Evaluasi Dwi Ike Rahmawati

Ishoma ( Istirahat,
17.45–19.30 Sholat, Makan) &
Evaluasi

5
GERAKAN PRAMUKA
PANGKALAN SEKOLAH MENENGAH ATAS
NEGERI 1 SEMARANG
2021-2022
Jalan Taman Menteri Supeno No 1 Semarang 50243
Telepon (024) 8310447 – 8318539 Faksimili (024) 8414851 E-mail :sma1semarang@yahoo.co.id

Persiapan
19.30-19.45 Retorika
Kelompok

Retorika Lapangan utama


Kelompok
“Bagaimana
19.45-21.00
kamu menghargai
dirimu dan orang
lain” Muhammad AmmarNH, S.Si
21.00-21.30 Evaluasi Hari-1
21.30-21.15 Persiapan Prosesi
Pelaksanaan Wilayah lapangan tembak
21.15-00.00
Prosesi
00.00-04.30 Istirahat Barak
04.30-05.00 Ibadah
Riswanto, S.S., Gr
05.00-06.00 Bersih diri Wilayah lapangan tembak
Defa Papriyanto, S.Pd., Gr
06.00-07.00 Senam
Ramah tamah dan
07.00-09.00
Pensi
Aula besar
Persiapan upacara Leilga Sa’ieda Firrizqi
Minggu, 18 09.00-09.15
penutupan Dwi Ike Rahmawati
Juni 2023 Upacara
09.15-09.45 Lapangan utama
penutupan
09.45-10.15 Bersih barak Barak Tulus Wardoyo, S,Pd, M.Pd.
10.15-12.15 Perjalanan pulang
Tiba di SMAN 1
Menyesuaikan Taufik Hidayat, S.Pd
12.15 Semarang dan
sayonara

6
GERAKAN PRAMUKA
PANGKALAN SEKOLAH MENENGAH ATAS
NEGERI 1 SEMARANG
2021-2022
Jalan Taman Menteri Supeno No 1 Semarang 50243
Telepon (024) 8310447 – 8318539 Faksimili (024) 8414851 E-mail :sma1semarang@yahoo.co.id

IX. PESERTA KEGIATAN


1. Panitia : 18 Orang
2. Pemateri : 3 Orang
3. Peserta : 35
PESERTA KEGIATAN PELANTIKAN LAKSANA
AMBALAN GAJAH MADA-DEWI SARTIKA
GUDEP 11.085-11.086

NO NAMA KELAS
1 Raymond Panese XI MIPA 1
2 Muthia Dianisa XI MIPA 1
3 Poonam Dillon Azalya XI MIPA 1
4 M.Avirza Radyatanza XI MIPA 2
5 Agustina Jacinda Alda XI MIPA 2
6 Oryzza Sativa N XI MIPA 2
7 Puri Aqila Agustina XI MIPA 2
8 Nailah Putri Auriansy XI MIPA 3
9 Measya Mahira Adidara XI MIPA 4
10 Eleonora Noval XI MIPA 5
11 Regina Sekar Nathania XI MIPA 6
12 Giaz Firgi Rafaldi XI MIPA 7
13 Calya Athiyya Zahra XI MIPA 7
14 Shasya Adisty Zhafira XI MIPA 7
15 Ailsya Putri Salvia XI MIPA 8
16 Anandya Namora XI MIPA 8
17 Azka Rosa Eliyana XI MIPA 8
18 Aprilia Naswara XI IPS 1
19 Fransisca XI IPS 1
20 Nur Indah Anisa M XI IPS 1
21 Annisa Galih Prawesti XI IPS 3
22 Bella Septia XI IPS 3
23 Chelsea Sabilla Faza XI IPS 3
24 Riztya Wahyu Lestari XI
25 Gracia Evania D XI
26 Dian Kartika XI
27 Kinanti Jasmine Raihanna X2
28 Safwa Ayesha Agni Putri X4
29 Dyah Pramesthi Nirmala Sari X4
30 Najwa Fadia Amalia X4
31 Arundari Rizkya Vanza X4
32 Kesya Arnelita P. S X4
33 Adam Maulana X5
34 Galuh Illa Permata X5
35 Fathoni Firdaus Al Farid X6
36 Erlita Tri Wahyuni X 10
37 Nadila Harlyanna Maharani X 10
38 Rafi Dwi Admaja X 11
39 Fadhil Yuri Maulid X 11
40 Satrio Indrajati X 11
7
GERAKAN PRAMUKA
PANGKALAN SEKOLAH MENENGAH ATAS
NEGERI 1 SEMARANG
2021-2022
Jalan Taman Menteri Supeno No 1 Semarang 50243
Telepon (024) 8310447 – 8318539 Faksimili (024) 8414851 E-mail :sma1semarang@yahoo.co.id

41 Arfa Adnandika R X 11
42 Annisa Sitroresmi Rakhman X 11
43 Azzahra Citra Aulia X 11

8
GERAKAN PRAMUKA
PANGKALAN SEKOLAH MENENGAH ATAS
NEGERI 1 SEMARANG
2021-2022
Jalan Taman Menteri Supeno No 1 Semarang 50243
Telepon (024) 8310447 – 8318539 Faksimili (024) 8414851 E-mail :sma1semarang@yahoo.co.id

X. ANGGARAN BIAYA
Adapun anggaran kebutuhan pelaksanaan pelantikan laksana Ambalan Gajah Mada-Dewi
Sartika Gugus Depan 11.085-11.086 adalah sebagai berikut:
1. Jumlah Anggaran : Rp 18.275.000,-
2. Sumber dana : Dana BOS TA 2023
3. Rincian Biaya

No. Uraian Volume Harga Satuan Jumlah

1. Jamuan makan/Nasi Dos 60 Orang x 3 kali 25.000 4.500.000

2. Desain dan Cetak MMT 1 Buah 150.000 150.000


3 x 1,5 m

3. Kesekretariatan 1 Paket 300.000 300.000

4. Perlengkapan 30 pasang 25 ribu 750.000


(Badge Laksana dan 10 TKK
Wajib)

5. Sewa barak 60 orang x 2 hari 20.000 2.400.000

6. Transport narasumber 3 orang 250.000 750.000

7. Transport panitia 18 orang - 3.900.000

8. Sewa LCD dan Proyektor 1 Set 250.000 250.000

9. Aqua galon 4 buah 25.000 100.000

10. Transport 4x2 250.000 5.000.000

11. Peralatan adat dan - 500.000 175.000


pengeluaran tak terduga

Jumlah 18.275.000

9
GERAKAN PRAMUKA
PANGKALAN SEKOLAH MENENGAH ATAS
NEGERI 1 SEMARANG
2021-2022
Jalan Taman Menteri Supeno No 1 Semarang 50243
Telepon (024) 8310447 – 8318539 Faksimili (024) 8414851 E-mail :sma1semarang@yahoo.co.id

XI. LEMBAR PENGESAHAN

Nama Kegiatan : Pelantikan Laksana Ambalan Gajah Mada-Dewi Sartika Gudep


11.085-11.086
Hari : Sabtu – Minggu
Tanggal : 17-18 Juni 2023
Waktu : 06.30 - selesai

Disahkan di Semarang,
Tanggal : Juni 2023

Oleh,

Ketua, Sekretaris,

Tulus Wardoyo. S.Pd, M.Pd. Riswanto, S.S., Gr


NIP. 19921014 202221 1 004 NIP. 19790618 202221 1 004

Wakil Kepala Sekolah Ka. Gudep 11.085, Ka. Gudep 11.086,


Bidang Kesiswaan

Budi Handoyo, S.Pd, M. Kom Tulus Wardoyo. S.Pd, M.Pd. Dra. Eni Hastuti
NIP. 19721120 200012 1 004 NIP. 19921014 202221 1 004 NIP. 19671220 200801 2 008

Mengetahui,
Kepala SMA Negeri 1 Semarang

Dr. Kusno, S.Pd, M.Si


Pembina TK I
NIP. 19710718 199702 1 004

10
GERAKAN PRAMUKA
PANGKALAN SEKOLAH MENENGAH ATAS
NEGERI 1 SEMARANG
2021-2022
Jalan Taman Menteri Supeno No 1 Semarang 50243
Telepon (024) 8310447 – 8318539 Faksimili (024) 8414851 E-mail :sma1semarang@yahoo.co.id

XII. PENUTUP

Demikianlah proposal Pelantikan Laksana Ambalan Gajah Mada – Dewi Sartika yang
telah kami susun dengan berbagai pertimbangan. Kami sangat mengharapkan kegiatan ini dapat
berjalan dengan baik. Untuk itu kami mohon partisipasi dari segala pihak dalam mendukung
kegiatan kami ini.
Apabila dalam penyusunan proposal ini terdapat kekurangan ataupun kekeliruan, maka
kami selaku panitia mohon maaf sebesar-besarnya. Tidak lupa kami ucapkan terima kasih
kepada semua pihak yang membantu kelancaran kegiatan ini.

Salam Pramuka

11

Anda mungkin juga menyukai