Anda di halaman 1dari 1

LABORATORIUM PETROLOGI

Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta

Gbr. Batuan Keterangan

intraclast

DESKRIPSI BATUAN:

1. Jenis batuan : Batuan sedimen karbonat klastik


2. Warna : Coklat (F) Coklat gelap (w)
3. Struktur
- : Sin-depositional
4. Tekstur : Ukuran Butir : Lutite (0,062mm) (grabeau,1904)
Kemas : Mud - Supported

5. Komposisi Mineral : Intraclast

6. Nama Batuan : Mudstone (Dunham, 1962)


7. PetroGenesa :Batuan ini termasuk kedalam jenis batuan sedimen karbonat
klastik, karena ketika diberi HCL bereaksi. Batuan ini
terbentuk bersamaan dengan proses pengendapan sedimen
(Sin-Depositional). Komposisi mineral batuan ini adalah
intraclast.

Nama : Rio Hafidz Janitra Tgl. Prak : 21 April 2021


No. Mhs : 111.200.138 Acc :
Plug : 08

Anda mungkin juga menyukai