Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN URINE RUTIN

Nomor Dokumen : Nomor Revisi : Halaman :

7265/SPO/ /IV/2016 1 1/ 1
Tanggal Terbit Ditetapkan Oleh :
STANDAR PROSEDUR Direktur
OPERASIONAL
1 April 2016

Pengertian Pemeriksaan urin rutin merupakan beberapa macam


pemeriksaan urine yang dianggap dasar bagi pemeriksaan
selanjutnya dan yang menyertai pemeriksaan fisik tanpa indikasi
khusus

Tujuan Untuk mengetahui pH (keasaman), protein urin, reduksi serta


Sediment Urin
Kebijakan Kebijakan Pelayanan Instalasi Laboratorium Rumah Sakit Islam
Sultan Agung Nomor :7377/PER/RSI-SA/XII/2016

Prosedur 1. Tuangkan urine dalam tabung reaksi .


2. Celupkan stik urine dalam tabung reaksi
3. Masukan stik urine kedalam alat Dirui H-100
4. Putar urine ke centrifuge 1500 RPM selama 10 menit
5. Buang supernatan,Tuang urine dalam obyek glas, tetesi
dengan sternheimer malbin
6. Homogenkan,teteskan di objek glass
7. Baca dibawah mikroskop perbesaran 10x, 40x

Unit Terkait 1. Rawat inap


2. Rawat jalan
3. IGD
4. ICU
5. OK
6. SEC

Anda mungkin juga menyukai