Anda di halaman 1dari 4

URAIAN TUGAS PERAWAT

1. Memberikan pelayanan kepada pasien yang gawat darurat secara tepat dantepat
sesuai dengan kasus kerjasama dengan dokter IGD
2. Menerima dan meneliti keadaan untuk keperluan pertolongan.
3. Mencatat dan melaporkan hasil observasi pasien kepada Dokter.
4. Membantu pasien selama dalam pemeriksaan Dokter.
5. Menyiapkan pasien dan bahan untuk pemeriksaan diagnostik dan tindakan.
6. Merujuk pasien ke ruang rawat atau poliklinik spesialis sesuai dengan
penyakitnya atau ke rumah sakit lain.
7. Menjaga perasaan aman dan dan nyaman pasien keluarga dan petugas
selama melaksanakan teknik perawatan.
8. Mencatat untuk mendokumentasikan tindakan-tindakan yang sudah
dilaksanakan selama melaksanakan teknik perawatan.
9. Melaksanakan serah terima tugas baik secara tertulis maupun lisan kepada
petugas pengganti selanjutnya.
10. Memegang teguh rahasia jabatan.
11. Mengetahui penggunaan alat komunikasi.
12. Mengusahakan tempat alat dan obat obatan dalam keadaan siap pakai.
13. Memberikan pelayanan administrasi kepada pasien yang meninggal atau kecelakaan
di IGD.
14. Melaksanakan tugas shift pagi, sore dan malam dan hari libur secara bergilir.

Sengayam, Mei 2023

Yang Melaksanakan Tugas, Mengetahui


Direktur RSUD Sengayam

Iman Hariyadi, S.Kep., Ns dr. Lita Susanti


NIP. 19780521 200604 1 017 NIP. 19860208 201407 2 001
16. Meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan melalui pertemuan ilmiah dan

penataran.
17. Melaksnakan teknik septik dan aspetik.

Anda mungkin juga menyukai