Anda di halaman 1dari 6

TUGAS KLIPPING HEWAN LIAR

Nama : Antoni Pandu Pakpahan

Kelas :1B
Komodo atau dalam Bahasa latin memiliki nama Varinus
Komodoensis merupakan salah satu hewan tertua di dunia. Nenek
moyang Komodo hidup sekitar 100 juta tahun yang lalu. Komodo adalah
salah satu kadal terbesar dan tertinggi di dunia. Komodo berumur
panjang bisa mencapai 50 tahun. Komodo jantan dewasa dapat
mencapai 3,13 meter panjangnya dan 70 kg beratnya. Sedangkan untuk
Komodo betina bisa mencapai 2,5 meter.
Ular merupakan salah satu reptilia yang paling sukses berkembang
di dunia. Mereka dapat ditemukan di semua tipe habitat: hutan, padang
rumput, gurun/padang pasir, sungai, danau, dataran tinggi, perkebunan,
persawahan, laut, dan juga di pemukiman manusia.
Gajah merupakan hewan herbivora yang dapat ditemui di
berbagai habitat, seperti sabana, hutan, gurun, dan rawa-rawa. Mereka
cenderung berada di dekat air.
rusa sambar di Indonesia, dapat dijumpai di Pulau Sumatra dan Pulau
Kalimantan. Sebagai satwa terrestrial, sebarannya berada pada hutan
dataran rendah hingga hutan pegunungan.
Harimau Sumatra hanya hidup di Pulau Sumatra. Habitatnya mulai dari
hutan dataran rendah sampai hutan pegunungan dan juga tinggal di
banyak tempat yang tidak terlindungi.

Anda mungkin juga menyukai