Anda di halaman 1dari 2

PEMELIHARAAN 

DAN PEMERIKS
AAN CCTV
No.Dokumen :
/
No.Revisi :0
SOP Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2

ttd Penanggung Jawab


KLINIK SINDU
MEDIKA Dr Rini Ariyanti
Pengertian Pemeliharaan dan pemeriksaan CCTV adalah Tata cara yang dilakukan
untuk perawatan CCTV dapat merekan semua aktiftas
Tujuan Sebagai langkah langkah dalam pelaksaan Pemeliharaan dan
pemeriksaan CCTV sehingga Menjamin CCTV yang digunakan dapat
berfungsi dengan baik
Kebijakan SK SMF
Prosedur 1. Lakukan pembersihan unit kamera termasuk lensa, housing, drive
unit dan konektor serta pembetulan kembali arah pandang kamera
2. Lakukan Pengecekan tegangan daya dari adaptor ke kamera ,
termasuk konektor
3. Lakukan pengecekan dan pembersihan PTZ rotator dan kontroler
termasuk konektor
4. Lakukan pembersihan internal casing server
5. Lakukan pengecekan terhadap DVR card terpasang
6. Lakukan pengecekan konector kabel coaxial ke server
7. Lakukan pengecekan fungsi software DVR
8. Lakukan back up data hasil rekaman DVR ke hadisk
9. Lakukan sortiran data rekaman dan pelaporan owner akan hasil
rekaman
10. Lakukan penggantian password berkala
11. Lakukan pengantian jika ada yang rusak
Unit Terakait vendor CCTV

Anda mungkin juga menyukai