Anda di halaman 1dari 1

TUGAS TBO

1. Uraikan kaitan TBO dalam ilmu computer

 Teori bahasa dan otomata dalam ilmu komputer


Suatu teori hanya menarik jika dapat membantu dalam mencari solusi terbaik. Tanpa
penerapan timbul pertanyaan, mengapa mempelajari teori?
Teori memberikan konsep dan prinsip yang menolong untuk memahami perilaku dari
suatu persoalan yang berkorelasi dengan teori tersebut. Bidang ilmu komputer meliputi
topik yang luas, dari perancangan mesin sampai pemrograman. Disamping perbedaan
yang ada, terdapat keseragaman prinsip-prinsip umum yang dipakai. Untuk
mempelajari prinsip-prinsip dasar tersebut, kita mengkonstruksi suatu mesin otomata
sebagai model abstrak dari komputer dan komputasi. Model ini memiliki fungsi-fungsi
yang penting dan umum pada perangkat keras dan perangkat lunak komputer.
Meskipun model tersebut sederhana untuk diterapkan langsung pada dunia nyata,
keuntungan yang diperoleh dari mempelajarinya adalah memberikan landasan untuk
basis dari suatu pengembangan algoritma. Pendekatan ini, juga diterapkan pada ilmu
sains lainnya.

2. Dalam mesin aotomata di kenal mesin FSA, DFA dan NFA uraikan 3 istilah dalam mesin
outomata tersebut

 FSA adalah finite Auotomata/otomata berhingga state (FSA), merupakan mesin aotomata dari
bsahasa regular. FSA bukan suatu mesin fisik tetapi suatu model matimatika dari suatu system
yang menerima input dan aoutput diskrit. FSA memiliki state yang banyak nya berhingga, dan
dapat berpindah-pindah dari suatu state ke state lain.
 DFA merupakan teori komputasi dan cabang dari ilmu komputer teoritis. DFA adalah Finite-state Machine atau
mesin keadaan terbatas yang menerima atau menolak string dari simbol dan hanya menghasilkan perhitungan
unik dari otomata untuk setiap string yang di masukan. Otomata berhingga deterministic atau DFA (Deterministic
Finite Automata) adalah FSA(finite state automata) yang memiliki stata penerima tepat satu stata untuk setiap
simbol masukan.
 NFA adalah suatu bagian dari otomata berhingga atau finite state aotomata (FSA) nondeterministick finite
aotomata (NFA) di mungkinkan satu symbol menimbulkan transisi ke lebih dari satu kondisi dan membrikan
beberapa kemungkinan gerakan sehingga kluarnya tidak dapat di pastikan.

3. Uraikan tata bahasa yang dikenal dengan pemprokraman dan brikan 2 contoh
 Bahasa pemrograman, atau sering diistilahkan juga dengan bahasa komputer atau bahasa pemrograman
komputer, adalah instruksi standar untuk memerintah komputer. Bahasa pemrograman ini merupakan suatu
himpunan dari aturan sintaks dan semantik yang dipakai untuk mendefinisikan program komputer. Bahasa ini
memungkinkan seorang programmer dapat menentukan secara persis data mana yang akan diolah oleh komputer,
bagaimana data ini akan disimpan/diteruskan, dan jenis langkah apa yang akan diambil dalam berbagai situasi
secara persis. Contoh nya:….
4. pengertian mekanisme pengenalan bahasa dalam pemrograman
  bahasa pemrograman adalah “sistem kata atau simbol yang memungkinkan untuk berkomunikasi
dengan komputer, terutama untuk memasukkan instruksi-instruksi komputer melalui kata-kata yang
mudah dipahami, dan kemudian diterjemahkan ke dalam kode mesin”. 

Anda mungkin juga menyukai