Anda di halaman 1dari 112

15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan


Kefarmasian Tahap II
Poin total 99/200

Hari/Tanggal : Sabtu, 15 Agustus 2020


Jumlah Soal : 200
Waktu : 200 menit

Alamat email *

rikodwicahyo20@mail.com

0 dari 0 poin

Asal PT (huruf kapital semua contoh : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH


PURWOKERTO)

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

IPK (memakai titik contoh : 3.00)

2.97

Nama

Riko Dwicahyo Priambodo

No peserta

2001015373

7 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZXS… 1/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien laki-laki berusia 23 tahun datang ke dokter spesialis kulit dan 1/1
kelamin. Pasien tersebut didiagnosa mengalami skabies. Pasien akan
diberikan obat berupa permethrin krim 5%. Salah satu informasi yang perlu
disampaikan kepada pasien adalah terkait cara penggunaan obat tersebut.
Bagaimanakah cara penggunaan obat tersebut?

Dioleskan pada area tungkai

Dioleskan pada area yang gatal

Dioleskan pada kulit kepala

Dioleskan pada luka terbuka

Dioleskan pada seluruh tubuh

Tim Komite Farmasi dan Terapi sedang menyusun protokol terapi untuk 1/1
kasus keracunan benzodiazepin. Dokter meminta rekomendasi pada
apoteker terkait antidotum yang dapat digunakan untuk kasus tersebut.
Apakah Obat yang tepat untuk direkomendasikan?

Flumazenil

Fenobarbital

Buspiron

Zolpidem

Ramelteon

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZXS… 2/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

0/1

Mempermudah dopamine menembus sawar darah otak

Mencegah oksidasi levodopa

Mencegah konversi levodopa di luar otak

Mengkonversi levodopa menjadi dopamin

Meningkatkan aktivitas reseptor dopamin

Seorang wanita usia 30 thn mendapatkan pengobatan OAT : Rifampisin, 1/1


Isoniazid, Etambutol, Pirazinamide dan Streptomisin. Wanita tersebut
mengeluh kesemutan setelah 1 minggu minum obat OAT. Dokter
memberikan Vitamin B6 60 mg sehari untuk mengatasi keluhan tersebut.
OAT apa yang menyebabkan efek samping tersebut?

Rifampisin

Streptomisin

Etambutol

Isoniazid

Pirazinamid

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZXS… 3/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang apoteker hendak melakukan rekonstitusi obat Doxorubicin dengan 1/1


dosis per hari 500 mg/m2 untuk pasien dengan berat badan 60 kg, tinggi
badan 160 cm, BSA 1,632. Berapa mg obat tersebut yang harus disiapkan?

306,4

0,05

500

1333,3

816

Seorang pasien rawat inap mendapatkan obat berupa injeksi Gentamisin 1/1
sulfat 150 mg/hari untuk mengatasi infeksi saluran kemih. Riwayat penyakit
pasien berupa hipertensi (TD 160100) sejak 2 tahun yang lalu dan rutin
mengkonsumsi Amlodipin10 mg dan furosemid 40 mg per hari yang
dilanjutkan sampai sekarang. Apakah informasi yang apoteker berikan
kepada perawat untuk memonitoring efek akibat interaksi obat yang
mungkin muncul antara Gentamisin Sulfat dan Furosemid?

Monitoring fungsi hati

Monitoring fungsi penglihatan

Monitoring fungsi jantung

Monitoring fungsi pernafasan

Monitoring fungsi pendengaran

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZXS… 4/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien masuk RS dengan DM Hiperglikemi & luka di kaki yang kotor. 1/1
Obat DM yang terakhir diminum adalah Gliklazaid 1-1-0 ; Metformin 3x850
mg ; disertai riwayat Hipertensi yang terkontrol dengan Diltiazem 3x30 mg ;
Captopril 3x25 mg ; dan Aspirin 1x100 mg. Diketahui TD 170/110 mmHg ; GDA
529 mg/dl. Apoteker melakukan monitoring pada pasien tersebut.Apakah
monitoring yang menjadi prioritas ?

Kondisi infeksi luka

Tekanan darah

Efek samping batuk

Inflamasi

Gula darah

Seorang perempuan usia 35 tahun didiagnosis dengan hipertiroid dan 1/1


mendapatkan resep PTU 3x50 mg. Untuk menjamin keamanan pasien dalam
terapi, apoteker merencanakan monitoring toksisitas dari obat tersebut.
Apakah efek toksik obat yang perlu dimonitor pada pasien tersebut?

Rhabdomyolisis

Tirotoksikosis

Opsi 10

Opsi 9

Opsi 8

Trombositopeni

Opsi 11

Agranulositosis

Albuminuria

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZXS… 5/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien perempuan berusia 30 tahun datang ke Klinik karena tidak 0/1
bisa BAB selama 1 minggu terakhir. Dokter mendiagnosis konstipasi.
Diketahui pasien sedang hamil 30 minggu. Dokter berdiskusi dengan
Apoteker tentang pilihan obat yang aman pada pasien tersebut. Apakah obat
yang dapat direkomendasikan ?

Senna

Sodium phosphates

Bisacodyl

Magnesium sulfate

PEG solution

Seorang pasien mendapatkan kombinasi terapi Cytoxan, methotrexate, dan 0/1


fluorouracil untuk kemoterapi kanker payudara. Apakah informasi yang
Apoteker berikan kepada pasien terkait efek samping fluorouracil pada
organ kulit pasien?

Resiko Irritant contact dermatitis

Resiko Phototoxic

Resiko Hyperpigmentation

Resiko Diaper dermatitis

Resiko Atopic dermatitis

5 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZXS… 6/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang wanita berusia 40 tahun yang sedang diterapi leukemia masuk ke 0/1
UGD dengan keluhan lemah, lesu dan demam tinggi. Setelah kultur darah,
didapatkan adanya bacilli gram negatif. Pasien memiliki riwayat alergi
penicilin v oral. Dokter mengkonsultasikan kepada apoteker terkait antibiotik
yang sebaiknya diberikan kepada pasien tersebut. Apakah antibiotik empirik
yang dapat diberikan untuk pasien tersebut?

Imipenem

Cefazolin

Kotrimoksazol

Aztreonam

Ampicillin-Sulbactam

Seorang laki-laki 56 tahun akan menjalani operasi pengambilan batu ginjal. 1/1
Efek dari anestesi pada pembedahan adalah terjadinya mual-muntah pasca
operasi. Untuk mencegahnya maka pasien diberikan ondansetron injeksi.
Termasuk dalam golongan apakah obat tersebut?

Phenotiazin

Histamantagonis

Antagonis 5 HT3

Butyrophenon

Antihistamin-antikolinergik

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZXS… 7/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang laki-laki 28 tahun didiagnosa depresi jenis melankolis berat. Pasien 0/1
diterapi dengan psikoterapi, ECT dan obat amitriptilin150 mg sekali sehari.
Bagaimana mekanisme aksi obat tersebut?

Antagonis reseptor alfa2 adrenergik

Antagonis reseptor serotonin

Menghambat reuptake serotondan norepinefrin

Antagonis reseptor norepinefrin

Menghambat enzim monoamine oksidase

Seorang pasien datang ke UGD dengan keadaan bingung, demam tinggi, 0/1
nyeri kepala, mual dan muntah. Setelah dilakukan kultur cairan serebrospinal,
ditemukan adanya S.pneumoniae dan resisten terhadap penisilin G. Dokter
berkonsultasi dengan apoteker terkait antibiotik yang dapat diberikan
kepada pasien tersebut. Apakah antibiotik yang harus segera diberikan
untuk pasien tersebut?

Meropenem

Ampicillin

Methicillin

Cefotaxime

Cefoperazon

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZXS… 8/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Pasien wanita berusia 47 tahun mengkonsumsi obat antihipertensi selama 6 1/1


bulan. Selama kunjungan terakhirnya di RS, Apoteker melakukan monitoring
efek samping yang muncul dari pasien. Diketahui pasien mengalami batuk
secara terus menerus. Menurut Anda sebagai Apoteker obat antihipertensi
apakah yang paling mungkin menyebabkan kondisi tersebut?

Hydrochlorthiazide

Nifedipin

Diltiazem

Captopril

Valsartan

Tn. K berusia 45 tahun mengalami hipertensi dengan gagal ginjal kronis (TD: 1/1
150/90 mmHg; GFR 60 mL/ menit/ 1,73m2) telah mengkonsumsi obat
Captopril. Setalah menjalani terapi, Tn K kontrol ke RS tetapi tekanan
darahnya tidak mengalami penurunan sesuai target terapi serta mengalami
pembengkakan pergelangan kaki. Dokter mendiagnosis pasien mengalami
edema akibat insufisiensi ginjal kronis. Dokter menanyakan kepada Apoteker
terapi apa yang perlu ditambahkan untuk pasien ini pada kondisi saat ini. Apa
obat yang akan direkomendasikan apoteker?

Amlodipin

Valsartan

Diltiazem

Propranolol

Furosemid

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZXS… 9/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang laki-laki 57 tahun datang ke RS dengan kondisi perut membesar, 1/1


cemas dan gelisah. Dari hasil pemeriksaan, pasien didiagnosa cirrhosis
hepatic. Untuk itu pasien perlu diberi terapi pencegahan agar tidak terjadi
hipertensi portal. Apa obat pilihan untuk tujuan tersebut?

Propranolol

Losartan

Nifedipin

Doksasozin

Captopril

Seorang pasien laki-laki (37 tahun) datang ke rumah sakit dengan keluhan 0/1
demam, menggigil, berkeringat dingin, sakit kepala, mual dan muntah serta
merasa nyeri otot pegal. Pemeriksan mikroskopik: ditemukan Plasmodium
malariae. Terapi yang diberikan oleh dokter adalah FDC antimalaria selama 3
hari. Apakah kandungan zat aktif dari obat tersebut ?

Dihidroartemisin+ Primakuin

Kina + Primakuin

Artesunat + Piperakuin

Artesunat + Amodiakuin

Dihidroartemisin+ Piperakuin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 10/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang perempuan 15 tahun menderita asma sejak 5 tahun yang lalu. Pasien 1/1
tersebut secara rutin mengkonsumsi obat asma dari dokter yaitu: kombinasi
salmeterol dan ipratropium bromide. Selain itu dokter merencanakan
pemberian antihistamin. Apa antihistamin yang sesuai untuk pasien
tersebut?

Loratadin

Klorfenirammaleat

Setirizin

Ketotifen fumarat

Deksklorfenirammaleat

Tn. Y berusia 50 tahun adalah mantan perokok yang menderita COPD dan 0/1
penyakit jantung. Dokter meminta saran kepada apoteker tentang obat yang
baik digunakan untuk pasien tersebut yang memiliki efek minimal
menyebabkan aritmia. Apakah golongan obat yang anda sarankan untuk
pasien tersebut?

Kortikosteroid

Beta agonis

Antikloninergik

Beta blocker

Alfa agonis

3 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 11/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien laki-laki dirawat di RS dengan diagnosa CKD dan hipertensi, 1/1
mendapatkan terapi : Lisinopril 3x5mg, Furosemid 1x40mg, Natrium
Bikarbonat 3x500mg, Asam Folat 3x1000mcg dan Ferosulfat 1x200mg.
Apoteker menelaah data laboratorium dengan hasil kadar kalium dibawah
normal. Apakah obat yang menyebabkan kondisi tersebut?

Natrium Bikarbonat

Ferosulfat

Furosemid

Asam Folat

Lisinopril

Apoteker di Rumah Sakit memberikan rekomendasi kepada dokter mengenai 0/1


penggantian terapi antibiotik Sefiksim pada pasien yang mengalami
penurunan fungsi ginjal. Antibiotik yang direkomendasikannya adalah
Sefoperasone yang merupakan antibiotik dari golongan dan generasi yang
sama dengan sefiksim.Apakah alasan rekomendasi penggantian tersebut?

Sefoperasone diekskresikan melalui saluran empedu ke saluran cerna

Sefiksim memiliki waktu paruh eliminasi yang pendek

T1/2 eliminasi sefiksim pada penderita gangguan fungsi ginjal lebih lama

Sefoperasone konsentrasi plasma puncak lebih kecil disbanding sefiksim

Antibiotik sefalosporin umumnya dieksresikan melalui ginjal

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 12/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien laki-laki 56 tahun datang ke IGD dengan keluhan lemas, pucat 0/1
dan tremor. Kadar gula darah pasien 50 mg/dl dan memiliki riwayat DM tipe 2.
Sebelumnya pasien mengkonsumsi glimepirid 4mg dengan regimen waktu 8
jam. Dokter memberikan injeksi IV dextrose 40% 25cc bolus dilanjutkan 2
flakon. Setelah dipindahkan ke ruang rawat inap, pasien mengalami
hipertensi dengan tekanan darah 150/90mmHg sehingga dokter memberikan
terapi captopril. Ternyata pasien telah membawa obat antihipertensi dari
rumah, yaitu candesartan. Kasus duplikasi obat tersebut dapat dicegah
dengan suatu aktivitas farmasi klinik tertentu.Apakah aktivitas yang
dimaksud?

Konseling farmasi

Rekonsiliasi obat

Pemantauan terapi obat

Visite apoteker

Pemantauan kadar obat dalam darah

Seorang pasien laki-laki datang ke RS dengan keluhan bersin bersin, hidung 0/1
tersumbat, rhinorrhea dan hidung gatal. Dokter meresepkan suatu intranasal
Oxymetazoline. Setelah apoteker melakukan pengkajian resep, diketahui
bahwa terdapat pemilihan obat tidak tepat.Apakah terapi yang tepat untuk
pasien tersebut yang akan Anda rekomendasikan sebagai Apoteker?

Loratadin per oral

Inhalasi Fluticasone

Inhalasi Ipatropium Bromida

Inhalasi Kromolin

Pseudoefedrin per oral

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 13/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Ny. AB dengan bobot badan 70 kg tiba di IGD RS dengan eksaserbasi akut 0/1
asma. Pengukuran VEP1 40 % dari nilai yang diprediksi. Oksigen dengan nasal
canula telah diberikan. Anda sebagai seorang apoteker diminta untuk
merekomendasikan terapi yang harus diberikan pada pasien
tersebut.Apakah terapi yang Anda rekomendasikan untuk Ny. AB?

Nebulasi Albuterol 2.5 mg tiap 20 menit

Nebulasi Ipratropium bromide 0.5 mg tiap 20 menit

Inhalasi Kromolin 20 mg tiap 6 jam

Per oral Prednisone 40 mg tiap 6 jam

Infus IV Aminofilin 500 mg selama 20 menit

Seorang pria berusia 40 tahun dengan berat badan 80 kg, tinggi badan 158 0/1
cm, pekerja kantor yang bekerja di depan komputer dan sering lembur,
menderita hipertensi. Dia menggunakan produk obat bahan alam yang
mengandung daun Stevia (Stevia rebaudiana) degan dosis 250-300 mg tiga
kali sehari. Apoteker memberikan rekomendasi terapi non farmakologi untuk
pasien tersebut. Apakah terapi yang direkomendasikan?

Aktivitas fisik (olahraga) rutin

Mengurangi alkohol

Mengurangi konsumsi gula

Diet rendah sodium

Berhenti merokok

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 14/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien laki-laki berusia 55 tahun dirawat di rumah sakit sejak 7 hari 1/1
yang lalu dan diagnosa gagal jantung dengan riwayat hipertensi. Saat ini
kondisi pasien sakit kepala dan kakinya bengkak. Dokter meresepkan
furosemid IV 1x40mg. Apoteker melakukan monitoring efek samping obat.
Apakah efek samping yang dimaksud?

Hipokalemia

Hipokalsemia

Hipomagnesia

Hiponatremi

Hipofosfat

Seorang perempuan berusia 35 tahun datang ke Apotek. Pasien ingin 0/1


meminta pil KB yang diketahui berisi kombinasi Ethinylestradiol dan
Levonorgestrel . Setelah Apoteker menelusuri riwayat pengobatan pasien,
diketahui pasien sedang mengkonsumsi obat TB 4KDT.Apa rekomendasi
yang dapat diberikan oleh Apoteker?

Merekomendasikan pil Ethinylestradiol saja

Merekomendasikan pil Levonorgestrel saja

Memberikan pil KB sesuai permintaan pasien

Merekomendasikan untuk tidak KB selama pengobatan TB.

Merekomendasikan KB non hormonal

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 15/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang perempuan berusia 35 tahun datang ke Apotek karena mengeluhkan1/1


kesemutan pada kaki dan tangan. Setelah apoteker melakukan
penelusuranriwayat pengobatan, diketahui pasien sedang menjalankan terapi
TB dengan mengkonsumsi obat 4KDT. Keluhan yang dialami pasien dicurigai
karena efek samping dari obat yang sedang dikonsumsi.Apakah obat yang
menyebabkan efek samping tersebut?

Pirazinamid

Streptomisin

Rifampisin

Isoniazid

Ethambutol

Seorang pasien datang ke apotek untuk membeli pembersih kotoran telinga. 0/1
Kotoran telinga berupa lapisan lilin yang seringkali agak mengeras sehingga
diperlukan bahan pelembut. Apakah bahan yang dapat digunakan untuk
tujuan tersebut?

Olive oil

Sage

Peppermint

TImol

Cengkeh

8 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 16/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien (32 tahun) datang ke apotek dengan keluhan pendengaran 1/1
berkurang. Dari penggalian informasi, diketahui pasien sedang tidak
menggunakan obat-obatan, tetapi memiliki kotoran telinga kering dan jarang
dibersihkan. Apakah obat yang anda rekomendasikan untuk pasien tersebut?

Polymyxin

Lidocain

Fludrocortisone

Decusate

Menthol

Seorang pasien perempuan (45 tahun) mengalami sakit keapala ringan diatasi 1/1
sendiri dengan meminum aspirin. Beberapa saat kemudian, pasien
mengalami nyeri lambung. Berdsarkan pengetahuan apoteker nyeri tersebut
disebabkan karena bahan aktif obat telah terhidrolisis selama penyimpanan.
Apakah senyawa hasil hidrolisis yang menyebabkan efek tersebut?

Etil asetat

Metil benzoat

Asam salisilat

Benzil salisilat

Metil salisilat

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 17/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang laki-laki usia 55 tahun, penderita hiperkolesterol datang ke apotek 1/1


dengan membawa resep yang mengandung enzetimibe 10 mg. Apoteker
melakukan review terhadap titik tangkap kerja obat tersebut. Apakah
mekanisme yang dimaksud?

Mempengaruhi kadar lipid peroxidasi di plasma

menghambat absorbsi asam lemak di intestinal

Transfer asam empedu ke intestinal

Menghambat sintesis kolesterol

Menghambat absorbsi kolesterol di intestinal

Seorang pasien asma (perempuan, usia 60 tahun) dengan riwayat penyakit 1/1
hipertiroid. Pasien baru saja menjalani terapi dengan ventolin. Apoteker akan
melakukan monitoring terhadap efek samping obat tersebut. Apakah
parameter yang dimaksud?

Kadar magnesium

Kadar kalium

Kadar fosfat

Kadar kalsium

Kadar kreatinin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 18/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang apoteker sedang melakukan pemantauan terapi obat pasien TB paru 1/1
kambuhan yang sedang dirawat di rumah sakit menjalani pengobatan tahap
intensif dengan regimen 2HRZES. Pada hari kedua, dokter menambah
paracetamol karena pasien mengalami demam. Apoteker akan memonitoring
terapi obat tersebut. Apakah parameter yang dimaksud?

INR

Elektrolit

SGPT/SGOT

ClCr

WBC

Seorang pasien laki-laki (55 tahun) setahun yang lalu didiagnosis TB paru dan 1/1
telah mendapatkan terapi selama 9 bulan. Saat ini pasien mengalami
kekambuhan dan dinyatakan multi drug resistance (MDR). Diperlukan
pemberian antibiotik yang tepat untuk kondisi pasien tersebut. Apakah obat
yang dimaksud?

Eritromisin

Amikasin

Gentamicin

Tobramisin

Streptomisin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 19/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien laki-laki berusia 75 tahun didiagnosa community-acquired 0/1


pneumonia. Pasien dirawat di ICU dan diduga terinfeksi MRSA. Dokter
bertanya pada apoteker pilihan antibiotik yang tepat untuk pasien. Apakah
obat yang saudara sarankan?

Kombinasi makrolida dan tetrasiklin

Kombinasi piperasilin dan azitromisin

Kombinasi sefalosporin dan karbapenem

Kombinasi Fluoroquinolone dan vankomisin

Kombinasi beta lactam dan makrolida

Seorang laki-laki 35 tahun pasien TB kambuhan menjalani pengobatan tahap 1/1


intensif dengan regimen 2HRZES. Setelah 1 bulan, pasien mengalami
toksisitas vestibular. Apoteker mendeteksi hal tersebut terjadi karena efek
samping obat. Apakah obat yang dimaksud?

Streptomisin

Isoniazid

Etambutol

Rifampisin

Pirazinamid

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 20/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien laki-laki berusia 68 tahun yang menderita diabetes melitus 0/1
datang ke Apotek membawa resep yang salah satunya mengandung
Gabapentin. Apoteker melakukan KIE terkait khasiat obat tersebut. Apakah
Informasi yang dapat disampaikan oleh Apoteker?

Mengatasi kesulitan tidur

Mengatasi keluhan lambung

Mengatasi gula darah tinggi

Mengatasi luka diabetik

Mengatasi kesemutan

Seorang pasien laki-laki, usia 40 tahun, didiagnosa dokter mengalami infeksi 1/1
H. pylory. Dokter meresepkan omeprazole, clarithromycin, dan amoxicillin
selama 14 hari. Berdasarkan assessmen pasien oleh apoteker, didapatkan
informasi bahwa memilik riwayat alergi amoxicillin. Apoteker memberi saran
kepada dokter untuk mengganti obat. Apakah obat yang dimaksud?

Doksisiklin

Metronidazol

Azythromycin

Ciprofloksasin

Cotrimoksazol

6 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 21/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Pasien 40 tahun mendapatkan premedikasi sebelum kemoterapi kanker 1/1


ovarium dengan regimen cisplatin dan paclitaxel. Apakah premedikasi yang
dimaksud?

Dimenhidrinat

Domperidon

Promethazine

Ondansetron

Metoklopramid

Pasien perempuan usia 45 tahun datang ke apotek untuk menebus resep. 0/1
Pasien menyampaikan memiliki riwayat DM dan HT selama 5 tahun, cek
terakhir nilai TD 160/90 mmHg dan GDS 200 mg/dl. Pasien berkonsultasi
kepada Apoteker terkait target tekanan darah untuknya. Berapakah tekanan
darah yang anda sampaikan?

120/80 mmHg

135/75 mmHg

140/90 mmHg

150/90 mmHg

130/80 mmHg

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 22/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien dengan riwayat gout dan asam urat datang ke apotek 1/1
membawa resep dari dokter. Pasien tersebut diresepkan oleh dokter obat
probenesid 250 mg 2xsehari selama 1 minggu. Karena baru pertama kali
menggunakan obat tersebut, pasien tersebut menanyakan kepada apoteker
efek samping apa yang biasanya muncul pada penggunaan obat tersebut.
Informasi apakah yang dapat diberikan oleh apoteker?

Diare

Jantung berdebar

Iritasi lambung

Konstipasi

Mulut kering

Pasien berusia 55 tahun didiagnosis leukimia akut dan sedang menjalani 1/1
kemoterapi Vincristine. Setelah beberapa hari menjalani kemoterapi, pasien
mengalami neutropenia dan demam. Hasil pemeriksaan menunjukkan pasien
mengalami infeksi jamur dan diatasi dengan amfotericin B. Apoteker akan
melakukan monitoring terkait penggunaan antifungi tersebut. Apakah data
laboratorium yang perlu dimonitor?

Serum Fosfat

Serum Albumin

Serum Creatinin

Serum SGPT

Serum Bilirubin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 23/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien dengan diagnose hipertiroid disarankan oleh dokter untuk 1/1
dilakukan operasi. Pasien tersebut diresepkan obat obat PTU 10 mg 2xsehari.
Dokter meminta rekomendasi apoteker obat tambahan yang digunakan
untuk membantu pengecilan vaskular kelenjarnya sebelum operasi. Obat
apakah yang dapat direkomendasikan oleh apoteker?

Levothyroxine

Iodida

Methimazole

Propranolol

Thyroxine

Seorang pasien perempuan 25 tahun datang ke rumah sakit untuk melakukan 0/1
kontrol rutin. Pasien memiliki riwayat HIV dan mendapatkan terapi ARV lini
pertama (AZT+3TC+NVP). Pada pemeriksaan terakhir pasien mengalami
kenaikan SGPT/SGOT 5x nilai normal. Dokter kemudian bermaksud
menghentikan NVP dan berkonsultasi dengan apoteker. Apakah saran anda?

Langsung diberikan triple NRTI

Perlu dilakukan lead-in dosing

Langsung diganti dengan EFV

Dilakukan tappering off

Langsung dihentikan

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 24/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien laki-laki berusia 21 tahun dengan diagnosis leukemia datang 0/1
ke rumah sakit dengan keluhan utama ruam kulit. Berdasarkan wawancara
pasien, diketahui keluhan muncul setelah menjalani kemoterapi siklus ke-2.
Diketahui Dokter memberikan regimen kemoterapi asparaginase selama 6
siklus. Apoteker melakukan telaah terkait adverse event yang terjadi pada
pasien tersebut, dan akan memberikan rekomendasi pada Dokter.
Rekomendasi apakah yang tepat untuk pasien tersebut?

Terapi dilanjutkan dan diberi antihistamin

Terapi dilanjutkan dan dilakukan monitoring

Terapi dilanjutkan dan dosis diturunkan

Terapi dihentikan dan dilakukan monitoring

Terapi dihentikan dan diberi antihistamin

Seorang pasien laki usia 40 th, datang ke UGD didiagnosa dokter menderita 1/1
ISK serta nyeri di ulu hati dan rasa terbakar di dada. Oleh dokter diresepkan
asam mefenamat tablet 3x 500 mg, asam pipemidat 2x 400 mg, ranitidin 2 x
150 mg, dan multivitamin 1x1. Pasien merupakan penikmat kopi dan pernah
mengalami gerd 1 tahun lalu. Apoteker menyarankan tambahan terapi kepada
dokter. Apakah obat yang anda sarankan?

Sukralfat

Simetidin

Metoklopramid

Lansoprazole

Antasida

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 25/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Pasien perempuan, usia 35 th dengan diagnosa kanker serviks dan mendapat 0/1
Carboplatin dosis tunggal 300 mg/m2 setiap 21 hari .Apoteker akan
melakukan monitoring terapi terhadap pasien tersebut. Apakah parameter
yang dimaksud?

SGOT dan SGPT

Serum kreatinin

Tekanan Darah

Gula darah

Elektrokardiogram

Seorang pasien laki-laki (40 tahun) yang telah didiagnosis hipertensi 1/1
mendapat obat hidroklorthiazide (HCT). Setelah 2 minggu pasien tersebut
mengalami nyeri otot dan fatigue yang hebat. Apakah yang menyebabkan
kondisi tersebut?

Hiperglisemia

Hipokalsemia

Hipokalemia

Hiperurecaemia

Hiperlipidemia

4 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 26/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Apoteker di laboratorium melakukan skrining fitokimia pada ekstrak daun 0/1


kina menggunakan pereaksi dragendorff. Sampel direaksikan dengan
pereaksi dragendorff dan terdapat endapan merah. Apa kandungan
metabolit sekunder yang terdeteksi?

Alkaloid

Saponin

Steroid

Flavonoid

Tanin

Suatu industri farmasi sedang melakukan produksi infus NaCl. Agar 0/1
memenuhi aturan CPOB, proses pengisian NaCl dalam wadah perlu dilakukan
pada kelas ruang yang sesuai. Apakah kelas ruangan yang tepat untuk
melakukan proses tersebut?

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 27/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Suatu industri farmasi akan melakukan pembelian mesin cetak baru untuk 1/1
produksi tablet salbutamol 4 mg. Sebelum digunakan, mesin tersebut perlu
dikualifikasi. Salah satu tahapan kualifikasi adalah kualifikasi desain. Kegiatan
apakah yang dilakukan pada tahap kualifikasi tersebut?

Membuktikan rancangan peralatan yang diusulkan sesuai dengan tujuan yang


diinginkan.

Membuktikan alat yang dipasang sesuai manual alat yang bersangkutan

Memastikan alat yang dipasang sesuai dengan spesifikasi yang ditetapkan

Membuktikan kecepatan pencetakan tablet sesuai spesifikasi yang diinginkan

Melakukan pengecekan pada tombol on-off mesin

Apoteker bagian QC menganalisis kadar parasetamol dalam obat flu yang 0/1
diproduksinya dengan metode HPLC. Persamaan kurva baku yang diperoleh
adalah Y = 236.945,16 X - 107.831,29, dengan kisaran luas area kurva baku
antara 150.000-2.400.000. Luas area sampel yang diperoleh saat orientasi
adalah 6.000.000 (di luar rentang kurva baku) sehingga sampel harus
diencerkan sebanyak 5 kali. Bagaimanakah pengambilan sampel tersebut?

Ambil 0,2 ml sampel ditambah pelarut sampai 1 ml

Ambil 0,6 ml sampel ditambah pelarut sampai 1 ml

Ambil 0,5 ml sampel ditambah pelarut sampai 1 ml

Ambil 0,3 ml sampel ditambah pelarut sampai 1 ml

Ambil 0,4 ml sampel ditambah pelarut sampai 1 ml

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 28/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

1/1

1g

100 g

0,1 g

0,01 g

10 g

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 29/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

0/1

Resolution

Asymmetry factor

Area

Retention time

% Height

Bahan aktif clindamycin fosfat yang banyak digunakan sebagai anti-acne 1/1
memiliki pemerian berupa serbuk hablur. Bahan tersebut memiliki kelarutan
dalam air sebesar 224 mg/mL pada suhu 25°C. Formulator ingin membuat
sediaan gel dengan kekuatan 1,2%.Bila akan dibuat gel sebanyak 1000 gram,
maka berapa gram bahan aktif yang harus ditimbang?

0,12

12

120

0,012

1,2

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 30/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang apoteker di laboratorium kimia akan membuat kurva kalibrasi 0/1


vitamin C untuk penetapan kadar menggunakan spektrofotometer UV-Vis.
Diketahui absorbtivitas molar vitamin C adalah 0,1 dan tebal kuvet adalah 1
cm. Berapa konsentrasi (ppm) minimal vitamin C yang digunakan
berdasarkan hukum Lambert-Beer?

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 31/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

0/1

Avicel 101

PEG Stearat

Na CMC

Croscarmelo sodium

Aerosil

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 32/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Apoteker bagian pengawasan mutu melakukan identifikasi bahan aktif 1/1


metoklopramid hidroklorida dengan kromatografi lapis tipis. Eluasi
menggunakan fase gerak kloroform P - metanol P - toluen P - amonium
hidroksida P (140:60:20:1) vv sejauh 8 cm. Diperoleh bercak analit berjarak 5,5
cm dari titik penotolan. Berapakah nilai HRf bercak hasil analisis tersebut?

1,45

14,55

0,69

68,75

6,88

6 dari 10 poin

Bagian R&D suatu industri farmasi sedang mengembangkan tablet lepas 0/1
lambat teofilin. Komposisi sediaan mengandung teofilin 200 mg, etil selulosa
30%, NaCl 10%, laktosa 9%, magnesium stearat 1%. Tablet dibuat dengan
metode granulasi basah. Apakah sistem formulasi yang digunakan untuk
pengendalian pelepasan sediaan tersebut?

Sistem salut enterik

Sistem matrik hidrofobik

Sistem membran

Sistem pompa osmotik

Sistem matrik hidrofilik

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 33/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian produksi industri obat tradisional memproduksi sediaan obat yang 0/1
mengandung bahan aktif minyak atsiri dari tanaman. Pada kemasan produk
tertulisn klaim khasiat sebagai: "Membantu mengurangi mual". Termasuk
golongan apakah obat tersebut?

Jamu

Fitofarmaka

Jamu Saintifik

Obat Herbal Terstandar

Simplisia

Bagian riset dan pengembangan industri farmasi melakukan validasi metode 1/1
analisis KCKT untuk penetapan terbutalin sulfat dalam sediaan sirup.
Dilakukan 6 penetapan pada konsentrasi uji 100%. Apoteker menentukan
salah satu parameter validasi dengan menghitung nilai rata-rata, standar
deviasi, dan relative standard deviation data luas puncak pada kromatogram
yang diperoleh. Parameter apakah yang diuji tersebut?

Sensitivitas

Presisi

Akurasi

Linieritas

Spesifisitas

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 34/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Suatu Industri farmasi memproduksi tablet eritromisin dalam bentuk 0/1


chawable dengan merk Erindo Chawable. Untuk memformulasi tablet
tersebut bahan pengisi yang umum digunakan adalah?

Manitol

PEG

Talk

Asam stearat

PVP

Industri obat tradisional menerima produk kembalian dari produk yang 1/1
sudah diedarkan dan tidak dapat diproses ulang. Industri tersebut harus
melakukan tindakan sesuai dengan ketentuan pada CPOTB. Apakah tindakan
yng harus dilakukan?

Penyimpanan

Pengemasan kembali

Perbaikan produk

Pengujian tambahan

Pemusnahan

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 35/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian pengawasan mutu industri farmasi melakukan uji disolusi tablet 1/1
metformin. Penentuan kadar obat dalam medium disolusi menggunakan
metode spektrofotometri UV-Vis. Hasil pembacaan absorbansi medium
disolusi pada 233 nm adalah sebesar 0,54. Absorbansi larutan baku
metformin 2 µg/mL adalah sebesar 0,49. Berapakah konsentrasi obat
tersebut (µg/mL)?

1,10

2,20

0,10

1,81

0,90

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 36/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

0/1

Propilen glikol

Kolesterol

Fosfolipid

Metil paraben

Asam stearat

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 37/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian pengawasan mutu melakukan identifikasi Mebendazol tablet dengan 1/1


kromatografi lapis tipis. Elusi menggunakan fase gerak kloroform P-metanol
P-asam format 96% P (90:5:5) v/v sejauh 8 cm. Hasil elusi menunjukkan
bercak analit berjarak 4,66 cm dari titik penotolan. Akan ditentukan nilai HRf
untuk obat tersebut. Berapakah nilai HRf yang dimaksud?

58,25

3,34

0,58

5,82

1,72

Seorang apoteker di bagian R&D suatu industri obat menerima sampel 1/1
bakteri penghasil antibiotik baru. Sampel bakteri tersebut akan diteliti lebih
lanjut untuk produksi antibiotik baru oleh industri tersebut. Diketahui bahwa
sampel bakteri tersebut termasuk kelompok psikrofil dan akan disimpan
pada suhu optimumnya. Berapakah suhu yang dimaksud?

30°C

20 °C

15 °C

0°C

25 °C

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 38/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian pengawasan mutu akan melakukan analisis penisilin dengan 1/1


menggunakan spektrofotometri UV-Vis. Sebelum pengukuran serapan,
larutan sampel diderivatisasi dengan menggunakan imidazol dan HgCl2.
Apakah tujuan langkah tersebut?

Memperpanjang kromofor analit

Merubah analit menjadi ion

Menetralkan analit

Meningkatkan polaritas analit

Meningkatkan volatilitas analit

3 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 39/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

0/1

Trial 5

Trial 1

Trial 3

Trial 4

Trial 2

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 40/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Industri Farmasi melakukan uji kebocoran salep mata kloramfenikol. Pada 1/1
tahap pertama, didapatkan 1 tube bocor yang terlihat dari adanya berkas
yang nyata pada kertas perkamen alas tube salep mata tersebut. Maka
apoteker memutuskan untuk melakukan uji kebocoran lanjutan. Berapakah
tube yang dibutuhkan untuk uji lanjutan tersebut?

20

10

30

Bagian kontrol kualitas suatu industri farmasi akan melakukan pengujian 0/1
mikrobiologi yang membutuhkan tambahan komponen vitamin B1. Sebelum
digunakan, vitamin tersebut akan disterilisasi terlebih dahulu dengan metode
yang sesuai. Diketahui Vitamin B1 stabilitasnya tergantung pada pH dan
sensitif terhadap reaksi oksidasi dan reduksi.Apakah metode yang
dimaksud?

Pasteurisasi

Panas kering

Panas basah

Filtrasi

Desikasi

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 41/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Apoteker bagian QC suatu industry farmasi melakukan validasi metode 0/1


analisis untuk menetapkan kadar vitamin B2 dalam sediaan multivitamin
secara HPLC. Untuk memastikan bahwa hanya vitamin B2 yang terukur
dilakukan pengujian dengan membandingkan kromatogram placebo dan
kromatogram sampel. Apakah jenis pengujian yang dimaksud?

Linearitas

Spesifitas

Presisi

Selektivitas

Akurasi

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 42/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

1/1

Flavonoid

Steroid

Alkaloid

Triterpenoid

Tanin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 43/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian pengawasan mutu industri farmasi melakukan penetapan kadar 0/1


Betametason Valerat dalam krim secara kromatografi cair kinerja tinggi.
Diperoleh luas puncak betametason pada kromatogram larutan sampel
180.000 dan luas puncak betametason pada kromatogram larutan baku
Betametason 10 µg/mL sebesar 150.000. Diketahui BM Betametason Valerat
dan Betametason masing-masing adalah 476,59 dan 392,46 g/mol. Berapakah
konsentrasi Betametason Valerat hasil pengukuran (µg/mL)?.

6,86

10,12

8,33

9,88

14,57

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 44/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

1/1

Seorang apoteker di industri sedang merancang uji stabilitas sediaan 0/1


suppositoria dengan bahan aktif bisacodyl dengan kondisi penyimpanan
dalam suhu dingin. Diperlukan uji stabilitas dengan kondisi sesungguhnya
dan dipercepat. Waktu analisis sampel uji stabilitas pada kondisi
sesungguhnya dilakukan pada bulan ke-0 lalu tiap 3 bulan hingga bulan
tertentu.Hingga bulan ke berapa waktu analisis yang dimaksud?

24

12

36

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 45/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Apoteker di apotek mendapatkan informasi dari literatur ilmiah mengenai 0/1


mekanisme aksi antibiotik golongan kuinolon. Antibiotik golongan kuinolon
dapat menghambat pertumbuhan bakteri dengan menghambat kerja suatu
enzim yang berperan pada sintesis DNA bakteri. Apakah enzim yang
dimaksud?

Ligase

DNA polymerase

Helikase

Topoisomerase I

Gyrase

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 46/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

0/1

15

13

50

32

80

4 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 47/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

1/1

Tanin

Terpenoid

Alkaloid

Flavonoid

Steroid

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 48/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

0/1

0,56

0,06

1,80

1,08

0. 36

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 49/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Sebuah industri farmasi berencana untuk membuat obat copy teofilin untuk 0/1
pertama kali. Akan dilakukan uji bioekivalen dengan obat paten yang telah
beredar. Diperlukan sejumlah subyek untuk pengujian tersebut. Berapakah
jumlah minimal subyek yang dimaksud?

40

24

12

18

Apoteker bagian kontrol kualitas di industri farmasi akan melakukan 1/1


pengujian sterilitas sediaan infus NaCl 100 mL dengan wadah sebanyak 600
setiap Betsnya. Berapa jumlah minimum wadah yang harus diuji?

12

10

20

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 50/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

0/1

Aquadest

Amonium klorida

Dinatrium EDTA

Karbon Aktif

Dekstrosa

Apoteker bagian produksi suatu industri farmasi sedang melakukan produksi 0/1
tablet asam mefenamat dengan bentuk kemasan strip. Agar memenuhi
aturan CPOB, pengemasan perlu dilakukan pada kelas ruang yang sesuai.
Apakah kelas ruangan yang tepat untuk melakukan proses tersebut?

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 51/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian R & D dari suatu perusahaan farmasi sedang merancang formulasi 1/1
sediaan tablet effervescent Ekstrak temulawak dengan formula sebagai
berikut : Ekstrak Temulawak 0,100 g Asam sitrat 0,435 g Asam Tartrat 0,750 g
Na Bikarbonat 1,215 g Manitol 0,210 g PEG 6000 0,150 g PVP 0,090 g
Aspartam 0,030 Perisa Jeruk 0,030 g Bahan apa digunakan sebagai lubrikan?

PEG 6000

PVP

Na Bikarbonat

Asam Tartrat

Asam sitrat

Apoteker bagian pengawasan mutu merancang Laboratorium Pengujian. 0/1


Salah satu prioritas adalah rancangan tentang laboratoriun mikrobiologi yang
harus dipisahkan antara uji potensi dan uji cemaran untuk mendapatkan
produk dengan mutu yang baik. Apakah tujuan dari pemisahan tersebut?

Mencegah terjadi kontaminasi

Memastikan sterilitas ruang mikrobiologi tetap terjaga

Memudahkan dalam pemeriksaan / pengujian

Perlindungan terhadap interferensi elektris, getaran, dan kelembaban

Bahan/ reagen yang dipergunakan tidak mudah rusak

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 52/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Apoteker di industri obat tradisional melakukan verifikasi terhadap simplisia 1/1


daun kumis kucing sebagai bahan baku pembuatan kapsul. Verifikasi dengan
metode KLT menggunakan senyawa marker. Apakah senyawa marker yang
digunakan dalam uji tersebut?

Sinensetin

Rutin

Orthosiponim

Kuersetin

Saponin

Apoteker diminta untuk menyiapkan larutan antiseptik mulut povidone 0/1


iodine dengan konsentrasi 0.1% sebanyak 1 liter. Sediaan antiseptik mulut
yang ada di pasaran yaitu larutan povidone iodine dengan kadar 1%. Berapa
volume sediaan yang diambil dari larutan 1% povidone iodine untuk membuat
sediaan tersebut?

100 ml

10 ml

1mL

0,1 ml

1000 ml

6 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 53/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang apoteker yang bekerja di apotek, ingin melakukan pemesanan obat- 1/1
obat antara lain, Codein tablet 20 mg, tablet Antasida DOEN, Amoksisilin
tablet 500 mg, Glibenklamid tablet 5 mg, Captopril tablet 12,5 mg. Manakah
diantara obat tersebut yang harus dilaporkan melalui aplikasi SIPNAP
Kementrian Kesehatan setiap bulannya?

Glibenklamid tablet 5 mg

Tablet Antasida DOEN

Codein tablet 20 mg

Captopril tablet 12,5 mg

Amoksisiltablet 500 mg

Apoteker di bagian Planning Production & Inventory Control (PPIC) bertugas 1/1
menterjemahkan rencana penjualan menjadi rencana pembelian bahan dan
produksi berdasarkan kesepakatan bagian pemasaran dan produksi. PPIC
akan menghitung jumlah kebutuhan bahan, waktu dan sumber daya. Manakah
bagian yang menyediakan informasi yang dibutuhkan?

Pengawasan Mutu

Produksi

Pemastian Mutu

Pengawasan Dalam Proses

Registrasi

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 54/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang apoteker yang terlibat dalam uji klinik fase 3 dari suatu obat baru, 1/1
bertugas untuk membuat formula agar obat baru maupun obat pembanding
mempunyai sifat fisik seperti penampakan, kelarutan dan rasa yang sama,
diperlukan metode uji yang tidak mempengaruhi persepsi terhadap sifat
fisik obat. Aspek uji klinik apakah yang terkait dengan hal tersebut?

Blinding evaluator

Blinding pasien

Reduksi bias seleksi

Reduksi confounding factor

Randomisasi

Seorang apoteker di PFT RS ingin membuat SOP dalam memutuskan usulan 0/1
obat yang diusulkan oleh seluruh SMF yang ada di RS ke dalam Formularium
RS. Apoteker tersebut ingin menggunakan hasil studi farmakoekonomi
sebagai dasar pengambilan keputusan agar keputusan yang diambil obyektif.
Hasil studi farmakoekonomi apakah yang diusulkan agar usulan obat dari SMF
yang berbeda tersebut dapat dibandingkan?

Analisis biaya penyakit

Analisis biaya efektivitas

Analisis biaya utilitas

Analisis manfaat biaya

Analisis minimisasi biaya

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 55/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang apoteker di Dinas Kesehatan Propinsi menerima beberapa jenis 1/1


vaksin dari pemerintah pusat yang meliputi vaksin Polio, Hepatitis B, DPT-HB-
Hib, IPV dan DT. vaksin-vaksin tersebut harus disimpan pada suhu yang
sesuai agar tidak menjadi rusak. Vaksin apa yang harus disimpan pada suhu
beku?

DT

Polio

Hepatitis B

DPT-HB-Hib

IPV

Seorang apoteker di bangsal rawat inap rumah sakit sedang merencanakan 0/1
kebutuhan obat demam berdarah untuk kebutuhan 2 bulan dengan metode
epidemiologi. Jumlah pasien demam berdarah dewasa rawat inap di suatu
rumah sakit perbulan 10 orang, standard pengobatan RL 20 tetes/mnt selama
5 hari. Lead time 3 hari, sisa stock 15 botol. Berapakah jumlah pengadaan
obat tersebut ?

400

300

800

200

500

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 56/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian PPIC suatu industri farmasi merencanakan pembelian kemasan pot 1/1
salep 30 ml untuk krim tabir surya. Masa tunggu dari saat pemesanan hingga
barang datang adalah 9 hari. Persediaan pot salep tambahan untuk menjaga
dari kemungkinan kekurangan stok adalah sebanyak 2.000 buah. Kebutuhan
pot salep per hari 500 buah. Apoteker menentukan titik jumlah persediaan
pot salep saat pemesanan harus segera dilakukan (re-order point).
Berapakah ROP tersebut?

750.000

3.000

6.500

1.500

13.000

Pada review tahunan formularium suatu rumah sakit tipe A, dihitung 0/1
efektifitas biaya pada terapi Infark Myocard Akut Sedang. Evaluasi
dibandingkan dengan tarif INA-CBGs. Apakah pendekatan perspektif
penilaian farmakoekonomi yang digunakan pada kasus tersebut?

Societal

Individu

Pembayar

Institutional

Masyarakat

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 57/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Sebuah PBF (Pedagang Besar Farmasi) mempunyai vaksin human papiloma 0/1
virus (HPV) yang harus disimpan di chiller pada suhu 2-8oC. Menurut CDOB,
termometer yang digunakan untuk memantau suhu harus dikalibrasi secara
berkala. Termometer telah dikalibrasi pada bulan Oktober 2018. Kapan waktu
kalibrasi selanjutnya?

Oktober 2019

Oktober 2023

April 2020

April 2021

Oktober 2021

1/1

dua minggu setelah dibuka

tiga minggu setelah dibuka

satu minggu setelah dibuka

lima minggu setelah dibuka

empat minggu setelah dibuka

5 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 58/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang perempuan 62 tahun dirawat di RS dengan kondisi perut membesar, 1/1


cemas dan gelisah. Dari hasil pemeriksaan, pasien didiagnosa cirrhosis
hepatic dengan hepatic encefalopati. Salah satu terapi yang diberikan adalah
kanamis500 mg 3 kali sehari per oral. Termasuk antibiotik golongan apakah
obat tersebut?

Aminoglikosida

Sefalosporin

Kuinolon

Makrolida

Penisilin

Seorang perempuan berusia 27 tahun datang ke apotek dengan kondisi 1/1


hamil trimester pertama mengalami mual muntah ringan . Pasien ingmembeli
obat untuk mengatasi keluhannya. Obat apakah yang diberikan oleh
apoteker?

asam folat

vitamin B6

ondansetron

prometazin

metoklopramid

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 59/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Penggunaan obat golongan antagonis alfa 1 adrenergic pada kasus BPH 1/1
moderate (prostate < 40 g), sering menimbulkan efek samping hipotensi.
Hal itu disebabkan karena sifat golongan tersebut yang menghambat
reseptor alfa 1 A dan Alfa 1 B sekaligus secara bersamaan. Kasus BPH pada
pasien yang beresiko hipotensi memerlukan jenis golongan yang tidak
menghambat kedua reseptor tersebut. Apakah nama obat yang sesuai
tersebut?

Tamsulosin

Doksazosin

Terazosin

Alfazosin

Prazosin

Pasien laki-laki Usia 55 tahun didiagnosis hipertensi dengan CKD dan 1/1
mendapatkan terapi Lisinopril 10 mg 1 kali sehari. Setelah 2 minggu terapi,
pasien datang kembali karena keluhan batuk kering yang tidak bisa
ditoleransi. Dokter berdiskusi dengan apoteker terkait penggantian terapi.
Apakah obat yang tepat untuk direkomendasikan?

Kandesartan

Spironolacton

Hidroklorotiazid

Propranolol

Amlodipin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 60/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang laki-laki berusia 62 tahun dirawat di Rumah sakit selama 5 hari 0/1
dengan diagnosa sirosis hati. Dokter meresepkan furosemide,
spironolakton, ceftriaxone, laktulosa dan nifedipin. Saat ini pasien mengalami
peningkatan Apoteker melakukan monitoring dengan wawancara kepada
pasien dan diketahui pasien frekuensi buang air besar pasien menjadi 5x
sehari. Obat manakah yang dapat menyebabkan keluhan pasien saat ini?

Furosemid

Nifedipin

Ceftriaxone

Laktulosa

Spironolakton

Seorang laki-laki datang ke apotek.mengeluhkan kakinya bengkak. Pasien 0/1


memiliki riwayat hipertensi dan diabetes melitus tipe 2. Saat ini pasien
rutmenggunakan obat Amlodipin, kaptopril, glimepirid, metformdan vitamin
B12. Apoteker menyampaikan bahwa keluhan tersebut dapat disebabkan
karena obat yang dikonsumsi. Apakah obat yang menyebabkan keluhan
tersebut?

Metformin

Glimepirid

Amlodipin

Vitamin B12

Captopril

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 61/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang perempuan 62 tahun dirawat di RS dengan kondisi perut membesar, 0/1


cemas dan gelisah. Dari hasil pemeriksaan, pasien didiagnosa cirrhosis
hepatic dengan hepatic encefalopati. Salah satu terapi yang diberikan adalah
kanamis500 mg 3 kali sehari per oral. Bagaimana mekanisme kerja obat itu
pada kasus tersebut?

Membunuh bakteri di usus sehingga dapat mencegah diare

Membunuh bakteri dalam darah sehingga dapat mencegah terjadinya spontaneous


bacterial peritonitis

Membunuh bakteri dalam darah sehingga dapat mencegah sindrom hepatopulmoner

Membunuh bakteri dalam darah sehingga dapat mencegah infeksi sekunder

Membunuh bakteri di usus sehingga dapat menghambat katabolisme protemenjadi


ammonia

Seorang pasien laki-laki usia 50 tahun datang ke dokter dengan hasil 0/1
pemeriksaan tekanan darah 140100 mg. Pasien didiagnosis dengan
hipertensi dan mendapatkan kaptopril 3x25 mg. Setelah 3 bulan terapi,
tekanan darah pasien belum terkontrol. Pasien juga memiliki riwayat CKD
dengan proteinuria. Dokter berdiskusi dengan apoteker terkait dengan
kombinasi terapi antihipertensi. Apakah rekomendasi tambahan obat
antihipertensi yang tepat ?

Bisoprolol

Valsartan

Furosemida

Diltiazem

Spironolakton

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 62/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

1/1

Antasida- Simvastatin

Antasida-Amlodipin

Ranitidin-Simvastatin

Ranitidin-Antasida

Amlodipin-Simvastatin

Seorang laki-laki 57 tahun datang ke RS dengan kondisi perut membesar, 0/1


cemas dan gelisah. Dari hasil pemeriksaan, pasien didiagnosa cirrhosis
hepatic. Salah satu obat yang diresepkan adalah Laktulosa syrup 3 kali sehari
2 sendok makan. Mencegah apa tujuan pemberian obat tersebut?

Stress ulcer

Spontaneous bacterial peritonitis

Hepatic encephalopathy

Ascites

Konstipasi

4 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 63/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang perempuan berumur sekitar 50 tahun, datang ke apotek membeli 1/1


obat untuk matanya yang merah dan berair. Setelah dilakukan interview, dia
berkata, bahwa pagi ini tiba-tiba kelopak mata kirinya menempel karena ada
banyak discharge warna hiiau kekuningan dan setelah berhasil membuka
kelopak matanya, warna bola matanya kemerahan dengan disertai rasa
mengganjal seperti kelilipan. Teramati ada kemerahan yang tersebar merata
pada bola matanya. Menjawab pertanyaan Anda, perempuan tersebut
mengatakan tidak ada rasa nyeri pada mata, tidak ada muntah, tidak ada
fotofobia. Obat tetes mata yang termasuk obat wajib apotek apakah yang
dapat diberikan kepada perempuan tersebut?

PolimiksB sulfat

Neomissulfat

Asam fusidat

Kloramfenikol

Levofloksasin

Seorang perempuan 58 tahun terdiagnosa DM sejak 15 tahun yang lalu. Salah 0/1
satu obat yang saat ini digunakan adalah vildagliptin. Bagaimana mekanisme
kerja dari obat tersebut?

Menghambat produksi glukosa di hati (glukoneogenesis)

Menghambat enzim dipeptidil peptidase-4 sehingga meningkatkan sekresi insulin

Menambah sensitifitas terhadap insulin

Menghambat enzim alfa glukosidase sehingga menurunkan absorbsi glukosa di usus

Mengaktifkan reseptor GLP-1 sehingga akan meningkatkan sekresi insulin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 64/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang wanita 23 tahun didiagnosa major depressive disorder. 1/1


Selapsikoterapi pasien juga diberikan obat fluokset20 mg dua kali sehari
(pagi dan siang). Berapa lama minimal terapi dengan obat itu harus
dilakukan?

10-12 bulan

1-3 bulan

4-6 bulan

12-15 bulan

7-9 bulan

Seorang perempuan 62 tahun terdiagnosis hipertiroid. Karena penyakitnya 0/1


tersebut, pasien sering mengalami takikardi, kegelisahan dan keringat dingin.
Pasien mempunyai riwayat decompensated heart failure. Apa pilihan obat
yang tepat untuk mengatasi keluhan pada pasien tersebut?

Valsartan

Propranolol

Doksasozin

Lisinopril

Klonidin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 65/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang perempuan 58 tahun terdiagnosa DM sejak 15 tahun yang lalu. Saat 1/1
ini obat yang digunakan adalah kombinasi gliclazid, metformdan vildagliptin.
Pada saat kontrol ke rumah sakit, pasien mengeluh tubuhnya terasa sakit
semua, nyeri pada tulang kering, kaki, panggul, punggung bagian bawah,
paha depan, dada, atau perut. Dokter mendiagnosa pasien mengalami
neuropati diabetik. Untuk mengatasinya, dokter meresepkan gabapentin.
Termasuk kelas terapi apakah obat tersebut?

Antikonvulsan

Anti rematik

Anti parkinson

Analgetik

Anti migrain

Seorang wanita 23 tahun didiagnosa major depressive disorder. 1/1


Selapsikoterapi pasien juga diberikan obat fluokset20 mg dua kali sehari
(pagi dan siang). Termasuk golongan apakah obat tersebut?

Selective Serotonin Reuptake Inhibitor

SerotonNorepinephrreuptake inhibitor

Trisiklik antidepresan

Aminoketon

Monoamoksidase inhibitor

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 66/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang laki-laki dibawa ke rumah sakit karena mengalami overdosis 0/1


minuman oplosan yang mengandung metanol. Ia siap menjalani terapi 48 jam
kemudian dengan gejala keracunan berupa muntah, kejang, disertai
penglihatan kabur. Berdasarkan hasil pemeriksaan menunjukkan bahwa Ia
mengalami metabolik asidosis. Terapi antidotum yang diberikan fomepizole,
asam folat dan natrium bikarbonat. Di dalam tubuh metanol dimetabolisme
menghasilkan formaldehid dan asam format. Apakah tujuan pemberian asam
folat pada kasus tersebut ?

Menghambat pembentukan formaldehid

Mencegah terjadinya anemia

Menurunkan pH darah

Mencegah terjadinya hipoglikemia

Merubah asam format menjadi CO2 dan H2O

Seorang perempuan berumur 57 tahun datang ke RS dengan keluhan 0/1


gemetar, pusing, berdebar-debar, keluar keringat dingin. Keluhan ini terjadi
sejak dia mengkonsumsi Cotrimoksazol 1 tablet 3 kali sehari untuk mengatasi
masalah terkait buang air kecil yaitu terasa nyeri, tidak tuntas dan sedikit.
Pasien memiliki riwayat DM tipe 2 sejak 5 tahun yang lalu dan terkontrol
dengan obat glibenklamid 1 tablet sekali sehari. Dari hasil evaluasi ditemukan
adanya interaksi antara glibenklamide dengan sulfametoksazole. Bagaimana
pengatasan dari interaksi tersebut?

Sulfametoksasol diganti antibiotik lain

Glibenklamide diganti OHO yang lain

Dosis glibenklamid diturunkan

Pemberian obat diberi jarak waktu minimal 2 jam

Glibenklamide diganti insulin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 67/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang perempuan 57 tahun datang control ke dokter dengan keluhan 0/1


jantungnya berdebar -debar. Hari ini pasien mengalami diare kemudian
minum tablet yang berisi Attapulgit & pektin, bersamaan dengan minum
digokstablet. Pasien memiliki riwayat aritmia yang rutmengkonsumsi digoks2
kali sehari setengah tablet. Dari hasil evaluasi ditemukan adanya interaksi
antara attapulgit dan digoksin. Bagaimana mekanisme interaksi dari kedua
obat tersebut?

Atapulgit meningkatkan distribusi digoksin

Atapulgit menghambat ekskresi digoksin

Attapulgit menyerap digoksin

Atapulgit menghambat metabolisme digoksin

Atapulgit meningkatkan absorbsi digoksin

Fluorouracil (5-FU) bukan merupakan pilihan pertama untuk pengobatan 0/1


kanker kolon. Walaupun demikian, penggunaan 5-FU tetap dipertimbangkan
pada beberapa pasien yang resisten terhadap kemoterapi karena
mempunyai response rate lebih dari 20%. Untuk meningkatkan aksi dari 5-FU
sering ditambahkan obat pada regimen kemoterapi kanker kolon yang akan
menghasilkan thymidilate synthase sehingga memperpanjang
penghambatan sintesis DNA pada sel kanker. Apakah obat yang tidak
mempunyai aksi sitotoksik tetapi ditambahkan pada regimen kemoterapi
kanker kolon tersebut?

Asam folat

Asam folinat

Asam askorbat

Asam retinoiat

Asam dihirotioktat

1 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 68/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang apoteker sedang melakukan visit tim pada pasien osteogenic 0/1
sarcoma. Dokter meresepkan obat salah satunya dengan Metotrexate dosis
tinggi dan meminta rekomendasi apoteker untuk profilaksis neutropenia
berat yang kemungkinan terjadi pada pasien tersbut. Apakah obat yang
dimaksud?

Mesna

Dexametason

Leucovorin

Ondansetron

Lorazepam

Seorang wanita berusia 35 tahun yang sedang menjalani kemoterapi untuk 0/1
mengobati kanker payudara yang sedang dideritanya. Setelah menjalani
prosedur kemoterapi, dia merasakan mual dan muntah parah. Obat
antiemetik apakah yang efektif untuk wanita tersebut?

Omeprazole

Dexamethason

Metoklopropamid

Vitamin B1

Promethazine

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 69/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang ibu berusia 24 tahun sedang hamil 24 minggu. Dia datang dengan 0/1
keluhan sering sakit kepala, nyeri perut, kadang pinggang terasa sakit dan
kaki bengkak. Tanda vital TD: 14590mmHg, Nadi : 85xmenit. Hasil tes
laboratorium sebagai berikut Kadar Hb : 10,8 g%, Proteurine :+1. Dokter
mendiagnosis ibu tersebut mengalami preeklamsia ringan. Apakah obat yang
sesuai dengan kondisi tersebut?

Oxeprenolol

Hidroklorothiazide

Amlodipin

Captopril

Clonidin

Seorang pasien wanita 40 tahun sedang dirawat di rumah sakit dengan 0/1
diagnosa kanker payudara stadium 3. Pasien tersebut mendapatkan regimen
obat CMF. Apoteker mendeteksi adanya DRP berupa efek samping dimana
muncul tanda-tanda infeksi saluran kemih setelah 2 hari penggunaan
kemoterapi. Apakah obat yang menyebabkan efek samping tersebut?

Ciplastin

Cyclophosphamide

Mechlorethamine

Metrotrexate

Fluorourasil

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 70/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang laki-laki 45 tahun datang ke rumah sakit dengan keluhan urkeruh 0/1
seperti nanah dan nyeri pada saat kencing. Dokter mendiagnosa gonorrhea.
Pasien diterapi dengan sefiksim dan azitromisin. Setelah 7 hari ternyata
gejala masih menetap. Hasil pemeriksaan menunjukkan bahwa infeksi
tersebut disebabkan karena Trikomoniasis. Apakah terapi yang sesuai untuk
kondisi pasien tersebut ?

Metronidazole

Kanamisin

Doksisiklin

Acyclovir

Penisillin

Seorang pasien wanita 40 tahun sedang dirawat di rumah sakit dengan 0/1
diagnosa kanker payudara stadium 3. Pasien tersebut mendapatkan Regimen
obat CMF. Apoteker mendeteksi adanya DRP berupa efek samping dimana
muncul tanda-tanda infeksi saluran kemih setelah 2 hari penggunaan
kemoterapi dan merencanakan rekomendasi pengobatan untuk
menanganinya untuk dilaporkan pada dokter. Apakah obat yang anda
rekomendasikan?

Dexametason

Lorazepam

Ondansetron

Mesna

Leucovorin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 71/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang laki-laki 56 tahun akan menjalani operasi pengambilan batu ginjal. 0/1
Efek dari anestesi pada pembedahan adalah terjadinya mual-muntah pasca
operasi. Untuk mencegahnya maka pasien diberikan ondansetron injeksi.
Kapan waktu yang tepat untuk pemberian obat tersebut?

Pada saat pemberian anestesi

Di tengah operasi

Bersamaan pemberian antibiotik profilaksis

Di akhir operasi

Di awal pembedahaninsisi

Seorang wanita 40 tahun didiagnosa depresi atypical dan diterapi dengan 1/1
fenelzsuatu MAOI. Pasien adalah penggemar berat makanan yang
mengandung keju. Oleh apoteker sudah dinasehati untuk tidak
mengkonsumsi makanan keju karena berinteraksi dengan obat yang sedang
digunakan.Apa akibat dari interaksi tersebut?

Serangan hipoglikemi

Serangan hipertensi

Serangan hiperglikemi

Serangan alergi

Serangan hipotensi

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 72/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien wanita 45 tahun dirawat karena terkena endocarditis. Pasien 0/1
tiba-tiba dipindahkan ke ICU karena sulit bernafas. Dokter menyampaikan
pasien mengalami paralisis pernafasan. Saat ini pasien sedang mendapat
terapi gentamisin, deksametason, ibuprofen, omeprazole, dan ranitidine.
Apoteker memberikan saran untuk mengatasi permasalahan pasien tersebut.
Apakah obat yang anda sarankan?

Betanekol

Diazepam

Endrofonium

Neostigmin

Ekotiopat

Seorang apoteker sedang ikut dalam kegiatan visite tim bersama dengan 0/1
tenaga kesehatan lain terhadap pasien kanker paru, dokter meresepkan
kemoterapi topotecan dan etoposide untuk pasien tersebut dan meminta
rekomendasi apoteker untuk profilaksis efek samping neutropenia. Apakah
obat yang saudara sarankan?

Octreotide

Vitamin B12

Filgrastim

Mesna

Piperacilin

6 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 73/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien perempuan, usia 50 tahun menderita TBC datang ke apotek 0/1
untuk menebus resep yang berisi INH, Rifampisin, Ethambutol, Pirazinamide
untuk penggunaan selama 1 bulan. Pasien juga ingin membeli Microgynon
(Levenorgestrel dan Etinilestradiol). Apakah interaksi obat yang potensial
terjadi pada pasien?

INH mengurangi efek Microgynon

Rifampisin meningkatkan toksisitas Microgynon

Microgynon meningkatkan toksisitas Pirazinamide

Rifampisin mengurangi efek Mycrogynon

Microgynon meningkatkan toksisitas Ethambutol

Seorang pasien laki-laki (54 tahun) didiagnosis TB paru dan mengalami multi 0/1
drug resistance (MDR). Pasien tersebut mendapatkan injeksi streptomisin
selama 2 bulan. Apoteker melakukan monitoring terkait penggunaan obat
tersebut. Apakah efek toksik yang dimaksud?

Nefrotoksisitas

Ototoksisitas

Kardiotoksisitas

Hepatotoksisitas

Neurotoksisitas

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 74/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang anak perempuan 5 tahun mengalami otitis media dan mendapat 1/1
amoksisilin 80mg/kg dua kali sehari. Setelah 3 hari, gejala infeksi tidak
berkurang. Oleh karena itu apoteker menyarankan untuk mengganti obat
pasien. Apakah obat yang dimaksud?

Seftriakson

Klindamisin

Amoksisilin klavulanat

Sefiksim

Levofloksasin

Seorang apoteker sedang melakukan pemantauan terapi obat pasien TB paru 1/1
kambuhan yang sedang dirawat di rumah sakit dan menjalani pengobatan
tahap intensif dengan regimen 2HRZES. Apoteker mendeteksi adanya DRP
berupa efek samping obat dimana pada rekam medis tercatat di hari ketiga
urin pasien tersebut berwarna coklet merah. Apakah obat yang
menyebabkan kondisi tersebut?

Rifampisin

Streptomisin

Isoniazid

Pirazinamid

Etambutol

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 75/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien wanita berusia 45 tahun dirawat selama 8 hari dengan 1/1
diagnosa endocarditis.Saat ini pasien sedang mendapat terapi gentamisin,
deksametason, ibuprofen, omeprazole, dan ranitidine. Telaah apoteker
terhadap data lab menunjukkan adanya penurunan GFR dan peningkatan
BUN. Apakah obat yang menyebabkan kondisi tersebut?

Deksametason

Ibuprofen

Ranitidin

Omeprazole

Gentamicin

Seorang pasien datang ke klinik, pasien tersebut terdiagnosa infeksi Tinea 1/1
capitis. Dokter tersebut bertanya kepada anda sebagai apoteker
penanggung jawab klinik tentang ketersediaan solutio antijamur untuk
pasien tersebut. Apakah obat yang dimaksud?

Mebendazol

Ketokonazol

Clobetasol

Imidazol

Metronidazol

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 76/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien (25 tahun) datang ke Apotek dengan keluhan sesak nafas. 0/1
Apoteker akan mengatasi permasalahan pasien tersebut. Apakah obat yang
saudara rekomendasikan?

Aminophiline

Terbutaline

Formeterol

Fluticasone

Salbutamol

Seorang pasien laki-laki berusia 35 tahun datang ke rumah sakit dengan 0/1
keluhan demam, sakit kepala, dan gangguan mental. Hasil lab menunjukkan
sel darah putih 3000 sel/mm3 dan positif terhadap Neisseria meningitidis.
Dokter ingin meresepkan kombinasi antibiotik vankomisin dan golongan
sefalosporin. Apoteker akan memberikan saran kepada dokter untuk
memilihkan sefalosporin yang sesuai dengan kondisi pasien. Apakah obat
yang dimaksud?

Seftriakson

Sefoksitin

Sefadroksil

Seftarolin

Sefaleksin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 77/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang apoteker sedang melakukan pemantauan terapi obat pasien TB paru 1/1
kambuhan yang sedang dirawat di rumah sakit dan menjalani pengobatan
tahap intensif dengan regimen 2HRZES. Pasien menyampaikan 1 bulan
terakhir sedang menjalani pengobatan dengan Fenitoin. Apoteker
mendeteksi adanya DRP berupa interaksi obat antara Isoniazid dan Fenitoin.
Apakah informasi yang saudara sampaikan?

Turunkan dosis fenitoin

Berikan jeda penggunaan kedua obat tersebut

Hentikan penggunaan obat fenitoin

Hentikan penggunaan obat Isoniazid

Turunkan dosis isoniazid

Seorang ibu datang ke apotek mengeluhkan bayinya (9 bulan) yang pilek 1/1
selama 3 hari. Ibu meminta saran kepada apoteker terkait obat yang dapat
diberikan. Apakah obat yang disarankan apoteker?

Dekongestan kaplet

Dekongestan inhalasi

Dekongestan sirup

Dekongestan tablet

Dekongestan drop

6 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 78/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Pasien berusia 23 tahun masuk rumah sakit dan didiagnosis Penyakit Jantung 1/1
Iskemik. Dokter meresepkan aspirin, candesartan, bisoprolol, simvastatin
dan ISDN. Lima hari kemudian pasien mengeluhkan sesak. Hasil kajian
apoteker menyimpulkan pasien kemungkinan mengalami efek samping obat.
Apakah obat yang dimaksud?

Bisoprolol

Candesartan

Simvastatin

ISDN

Aspirin

Pasien 40 tahun dengan riwayat diabetes diketahui mengalami hipoglikemia 1/1


dan tidak sadarkan diri dibawa ke UGD untuk segera diberikan penanganan
pertama.Informasi dari keluarga pasien menjalani diet glukosa dan
karbohidrat yang tidak terkontrol. Apoteker melakukan review terkait kondisi
tersebut. Apakah terapi yang anda sarankan?

Minum larutan gula

Diberikan permen

IV dekstrose

Insulin drip

IV ringer laktat

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 79/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Pasien stroke iskemik 70 tahun diketahui menggunakan warfarin 6 mg. 1/1


Secara berkala apoteker melakukan monitoring dan evaluasi terapi obat.
Apakah efek samping yang harus dimonitori?

Koagulasi

Perdarahan

Anemia

Trombositopenia

Neutropenia

Seorang pasien laki-laki usia 45 tahun datang ke Rumah Sakit dan 0/1
mendapatkan obat rosiglitazone, metformin, candesartan, digoxin serta
furosemide. Pasien memiliki riwayat DM, HT, dan riwayat gagal jantung
(NYHA class III). Apoteker akan merekomendasikan penyesuaian salah satu
terapi untuk keamanan pasien. Apakah obat yang dimaksud?

Rosiglitazone

Metformin

Candesartan

Digoxin

Furosemid

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 80/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang ibu hamil 20 minggu datang ke dokter dengan keluhan gatal sekujur 0/1
tubuh. Hasil anamnesa dokter, gatal tersebut dikarenakan alergi pada udara
lembab. Apoteker melakukan review untuk mengatasi kondisi ibu hamil
tersebut. Apakah obat yang anda sarankan?

Siproheptadin

Klorfeniramin maleat

Astemizol

Mebhidrolin

Oxomemazin

0/1

Salbutamol inhaler digunakan setiap hari untuk mencegah serangan

Turbuhaler digunakan setiap hari untuk mencegah serangan

Perlunya tambahan obat untuk mencegah serangan PPOK

Meminta pasien kembali ke dokter dan mengganti obat

Meminta pasien meningkatkan dosis untuk mencegah serangan.

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 81/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang pasien perempuan berusia 56 tahun datang ke rumah sakit dan 1/1
didiagnosis dokter mengalami kanker servik. Dokter akan meresepkan
regimen kombinasi kemoterapi paclitaxel, doxorubicin dan cisplatin. Dokter
berdiskusi dengan apoteker terkait pencegahan efek samping mual muntah.
Regimen kemoterapi tersebut diketahui termasuk kategori emetogenik
resiko tinggi. Apakah rekomendasi obat yang tepat disampaikan oleh
apoteker?

Domperidon + deksametason + aprepitan

Metoklopramid + deksametason + aprepitan

Dimenhidrinat + deksametason + aprepitan

Lorazepam+ Deksametason + aprepitan

Ondansetron + deksametason + aprepitan

Seorang pasien perempuan berusia 41 tahun datang ke klinik dan didiagnosis 1/1
dokter mengalami hipertiroid. Pasien diketahui memiliki riwayat asma. Dokter
berdiskusi dengan Apoteker terkait pemilihan obat tambahan yang aman
untuk mengatasi tremor pasien. Apakah rekomendasi yang tepat diberikan
oleh apoteker?

Propanolol

Labetalol

Metoprolol

Timolol

Carvedilol

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 82/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang perempuan usia 40 tahun datang ke Apotek untuk menebus resep 0/1
berisi obat TSH (Terapi Sulih Hormon) karena mengalami menopause dini.
Pasien bertanya kepada apoteker tentang efek jangka panjang dari obat
tersebut. Apakah efek samping yang dimaksud?

Venous Tromboembolism

Hipertensi kritis

Diabetes Mellitus

Kelainan darah

Endometriosis

Seorang pasien laki-laki 55 tahun dibawa ke rumah sakit dengan keluhan 1/1
paralysis pada tangan kanan dan bicara tidak jelas mulai 24 jam yang lalu.
Dokter mendiagnosis stroke iskemik dan akan diterapi dengan warfarin
5mg/hari. Apoteker melakukan monitoring terkait terapi pasien. Apakah
parameter yang dimaksud?

INR

Prothrombin Time

aPTT

Kadar fibrinogen

Hematokrit

3 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 83/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang apoteker di Balai POM melakukan pemeriksaan cemaran 0/1


mikroorganisme dalam sampel jamu yang beredar di pasaran dengan
penghitungan angka lempeng total (ALT) dari mikroba tertentu yang
digunakan sebagai ketentuan baku.Apakah mikroorganisme yang dimaksud?

Mikroba anaerob mesofil

Mikroba aerob termofil

Mikroba berupa kapang/khamir

Mikroba aerob mesofil

Mikroba anaerob termofil

Apoteker di rumah sakit menemukan kejadian resistensi bakteri Gram 1/1


negative pada seorang pasien dan mempelajari mekanisme resistensinya.
Resistensi yang terjadi diketahui merupakan resistensi terhadap antibiotik
amoksisilin.Apakah mekanisme yang dimaksud?

Mutasi pada enzim DNA gyrase

Peningkatan protein Tet Repressor

Produksi enzim beta lactamase oleh bakteri

Pompa efflux dari bakteri tet

Modifikasi penicillin-binding site

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 84/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

1/1

Sampel jamu C

Sampel jamu D

Sampel jamu B

Sampel jamu E

Sampel jamu A

Bagian R&D di industri farmasi melakukan modifikasi struktur antibiotik 0/1


ofloxacin menjadi levofloxacin berikut. Modifikasi ini terbukti meningkatkan
potensinya terhadap bakteri Gram positive.Apakah modifikasi yang
dilakukan?

Peningkatan derajat kejenuhan

Penghilangan gugus karboksilat

Penambahan piperazine

Penambahan fluorine

Perubahan bentuk isomer

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 85/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Industri obat herbal akan melakukan proses pascapanen untuk pembuatan 0/1
simplisia adas (Foeniculum vulgare Mill.) Diketahui senyawa yang dikandung
oleh simplisia tersebut adalah minyak atsiri trans-anetol. Akan dilakukan
pengeringan buah adas menggunakan pemanasan.Berapakah suhu
pengeringan yang dapat digunakan?

70oC

50oC

40oC

60oC

30oC

Bagian R&D di industri farmasi mengembangkan senyawa antibiotik dengan 0/1


melakukan modifikasi struktur. Penambahan piperazine pada atom C nomor
7 dan siklopropil pada atom N nomor 1 dari struktur kuinolon
menjadisenyawa berikut terbukti meningkatkan potensi
antibiotiknya.Struktur manakah yang dimaksud?

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 86/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

1/1

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 87/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

0/1

0,16

0,03

15,92

3,62

0,27

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 88/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian pengawasan mutu melakukan identifikasi bahan aktif betametason 0/1


salep dengan kromatografi lapis tipis. Eluasi menggunakan fase gerak
kloroform - metanol P- asam asetat (28:5:0,5) v/v sejauh 8 cm. Diperoleh
bercak analit berjarak 6 cm dari titik penotolan. Berapakah nilai HRf bercak
hasil analisis tersebut?

13,33

1,33

75,00

2,00

0,75

Bagian control kualitas suatu industri obat menerima sampel bakteri 0/1
penghasil antibiotik baru yang akan digunakan industri tersebut. Diketahui
bahwa sampel bakteri tersebut termasuk kelompok bakteri anaerob dan akan
ditanam pada media khusus dengan tambahan bahan yang dapat mereduksi
kandungan oksigen.Bahan apakah yang dimaksud?

L-Glutamat

Pepton

Yeast ekstrak

Asam askorbat

Bile salt

6 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 89/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian pengawasan mutu industri farmasi akan melakukan penetapan kadar 0/1
bahan baku asam retinoat secara titrasi bebas air. Diperlukan Natrium
metoksida 0,1 N sebagai titran. Berat molekul Natrium metoksida yaitu 54,03
g/mol. Akan dibuat larutan Natrium metoksida yang diperlukan untuk
membuat larutan Natrium metoksida 0,1 N sebanyak 500 mL.Berapa gram
bahan yang diperlukan untuk membuat larutan tersebut?

2,750

2,702

5,403

6,725

5,225

Seorang apoteker di sebuah industri obat tradisional melakukan 1/1


pemeriksaan mutu simplisia kencur yang digunakan sebagai bahan utama
sebuah formula obat tradisional. Pemeriksaan yang dilakukan adalah dengan
melakukan perhitungan pengurangan berat bahan setelah dikeringkan yang
digunakan sebagai salah satu parameter mutu simplisia.Apakah parameter
mutu yang dimaksud?

Abu Total

Kadar air

Susut pengeringan

Abu tidak larut asam

Sari larut air

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 90/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian kontrol kualitas suatu industri obat tradisional akan melakukan isolasi 1/1
senyawa piperin dengan struktur kimia seperti di bawah ini. Isolasi dilakukan
dengan menggunakan berbagai metode kromatografi dan identifikasi
menggunakan pereaksi semprot yang spesifik.Apakah pereaksi yang
dimaksud?

Ehrlich

Alumunium klorida

Lieberman-Burchard

Dragendorff

Anisaldehide asam sulfat

Bagian pengawasan mutu melakukan penetapan kadar Amlodipin besilat 1/1


dalam tablet menggunakan KCKT. Diperoleh luas puncak sampel sebesar
120.460. Kurva baku Amlodipin besilat yaitu y = 53.880x - 14.240; dengan x
adalah konsentrasi Amlodipin besilat dalam µg/mL. Sebelum pengukuran,
larutan sampel mengalami pengenceran dari 1 mL menjadi 10 ml.Berapakah
konsentrasi obat tersebut (µg/mL)?

15

2,5

250

25

1,25

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 91/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian pengawasan mutu sedang melakukan identifikasi bahan baku 1/1


Basitrasin yang dating secara Kromatografi Lapis Tipis. Sebelum ditotolkan
ke lempeng, baku pembanding dan sampel uji perlu dilarutkan dalam HCl 0,1
N. Di laboratorium hanya tersedia larutan HCl pekat 37 % dengan berat jenis
1,19 g/mL. Akan dibuat larutan HCl 0,1 N sebanyak 100 mL.Berapa mL HCl
pekat yang dibutuhkan untuk membuat larutan tersebut?

8,30

4,40

0,83

0,44

0,04

Bagian gudang suatu industri farmasi menerima bahan baku ekstrak 0/1
temulawak dari supplier sebanyak 16 drum kemasan. Bagian QC akan
melakukan pemeriksaan mutu bahan tersebut.Berapakah minimal jumlah
drum kemasan yang harus diambil sampelnya?

16

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 92/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang Apoteker yang bekerja di industri obat herbal sedang 1/1


merencanakan produksi jamu saintifik untuk penyakit hemoroid yang
mengandung ekstrak terstandar kunyit (Curcuma domestica Val) dan akan
menggunakan bagian tumbuhan yang mengandung kurkuminoid paling
tinggi.Bagian apakah yang dimaksud?

Daun

Herba

Rimpang

Akar

Batang

Sebuah industri ekstrak bahan alam akan memproduksi ekstrak biji pala. 0/1
Departemen kontrol kualitas akan melakukan pemeriksaan keaslian bahan
baku yang dipasok oleh supplier dan membandingkannya dengan senyawa
penanda menggunakan metode kromatografi lapis tipis.Apakah senyawa
yang dimaksud?

Miristisin

Terpinen

Linalool

Pinene

Champene

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 93/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Industri sedang mengembangkan formula sediaan tablet di laboratorium 1/1


(skala laboratorium 7.000 tablet) dengan bahan aktif aminofilin. Setelah
mendapatkan formula yang optimum maka akan dilakukan scale up ke skala
pilot.Berapakah jumlah tablet minimum skala pilot yang harus dibuat?

40.000

50.000

60.000

80.000

70.000

Bagian kontrol kualitas suatu industri obat tradisional akan akan memeriksa 0/1
keaslian rimpang temu kunci yang dipasok oleh supplier sebagai bahan baku
utama. Pemeriksaan dilakukan dengan metode kromatografi lapis tipis
menggunakan senyawa penanda.Apakah senyawa yang dimaksud?

Pinocembrin

Pinostrobin

Panduratin A

Cardamonin

Khalkon

6 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 94/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Industri sedang merancang uji stabilitas sediaan suppositoria dengan bahan 0/1
aktif bisacodyl dengan kondisi penyimanan dalam suhu dingin. Diperlukan uji
stabilitas dengan kondisi sesungguhnya dan dipercepat.

40±2oC

25±2oC

5±3oC

30±2oC

-20±5oC

1/1

Komposisi 3

Komposisi 4

Komposisi 5

Komposisi 1

Komposisi 2

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 95/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian pengawasan mutu industri farmasi melakukan uji disolusi kapsul 0/1
Nifedipin. Penetapan kadar pada uji disolusi dilakukan dengan metode
spektrofotometri UV-Vis. Absorbansi larutan baku Nifedipin 6 mg/mL adalah
sebesar 0,40. Absorbansi medium disolusi yang diambil pada menit ke-20
sebesar 0,60.Berapakah konsentrasi obat yang terukur (mg/mL)?

1,5

0,67

3,6

Industri farmasi mempersiapkan produksi sediaan infus dengan komposisi 0/1


dektrosa 5%, KCl 1%, dan NaCl. Sediaan infus dibuat dalam ruangan dengan
spesifikasi tertentu. Terdapat ketentuan jumlah maksimum partikel /m3
dengan ukuran ≥ 5 µm yang diperbolehkan dalam ruangan untuk pembuatan
produk steril. Berapakah jumlah maksimum partikel yang dimaksud?

3520

29

2900

29000

20

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 96/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang apoteker QC di industri farmasi mengambil sampel pertinggal 1/1


produk jadi tablet antasida untuk monitoring mutu produk. Sampel diambil
pada tanggal 1 Desember 2019 dan diketahui waktu kadaluarsa produk adalah
1 Desember 2022.Sampai tanggal berapakah sampel pertinggal tersebut
harus disimpan?

1 desember 2023

1 desember 2024

1 desember 2021

1 desember 2022

1 desember 2020

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 97/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

0/1

Faktor kapasitas

Resolusi

Waktu retensi

Tailing factor

Jumlah lempeng teoritis

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 98/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian pengawasan mutu melakukan penetapan kadar Betametason Valerat 1/1


dalam sediaan krim menggunakan KCKT. Diperoleh luas puncak analit dalam
kromatogram larutan sampel sebesar 25.500. Injeksi larutan baku
betametason valerat 25 µg/mL menghasilkan luas puncak baku sebesar
28.000. Sebelum pengukuran, larutan sampel mengalami pengenceran dari 2
mL menjadi 10 mL.Berapakah konsentrasi obat tersebut (µg/mL)?

113,84

27,45

22,77

137,25

227,68

Industri farmasi mempersiapkan produksi sediaan infus dengan komposisi 1/1


dektrosa 5%, KCl 1%, dan NaCl. Sediaan infus dibuat dalam kondisi steril,
isotonis dan isohidris.Di area dengan kelas kebersihan apakah yang sesuai
untuk melakukan produksi tersebut?

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZX… 99/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian Pemastian Mutu suatu industri farmasi sedang melakukan identifikasi 1/1
resiko mutu. Hasil penelusuran pada bagian produksi tablet natrium
diklofenak teridentifikasi bahwa personil yang tidak terlatih menimbang
merupakan sumber resiko mutu dengan variabel keparahan (4), kejadian (4),
kemampuan deteksi (3). Perhitungan faktor resiko mutu di dilakukan dengan
indikator RPN.Berapakah nilai RPN untuk faktor tersebut?

48

19

24

16

11

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 100/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

1/1

Percobaan 2

Percobaan 5

Percobaan 4

Percobaan 1

Percobaan 3

3 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 101/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian pengawasan mutu industri farmasi melakukan sedikit perubahan pada 0/1
prosedur preparasi tablet alprazolam, yang dianalisis dengan metode HPLC.
Untuk menjamin bahwa perubahan tersebut dapat diterapkan dengan hasil
yang sesuai harapan, maka metode tersebut harus ditinjau kembali dengan
suatu langkah tertentu.Apakah langkah yang dimaksud?

Revalidasi

Verifikasi

Konfirmasi

Kualifikasi

Validasi

Bagian riset dan pengembangan industry farmasi sedang mengembangkan 1/1


sediaan obat dengan bahan aktif sefadroksil. Obat tersebut merupakan
turunan para hidroksi dari sefaleksin. Konsentrasi plasma maksimal
sefadroksil hampir sama dengan sefaleksin, tetapi konsentrasi plasmanya
lebih bertahan lama karena t1/2 yang lebih panjang.Apakah pengaruh utama
dari parameter farmakokinetika tersebut?

Onset obat

Administrasi obat

Waktu minum obat

Jendela terapetik

Interval pemberian obat

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 102/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian pengawasan mutu melakukan identifikasi terhadap bahan aktif 0/1


Isoniazid secara Spektofotometri UV-Vis. Ditimbang 50 mg Isoniazid BPFI,
dimasukkan ke dalam labu tentukur 500 ml, ditambahkan air sampai tanda.
Kemudian diambil 10,0 ml larutan tersebut dan dimasukkan ke dalam labu
tentukur 100 ml, ditambahkan 2,0 ml asam klorida 0,1 N, dan diencerkan
dengan air sampai tanda. Larutan dibaca spektrumnya pada
spektrofotometer UV-Vis.Berapakah konsentrasi (ppm) larutan yang dibaca
dengan spektrofotometer tersebut?

0,10

10

0,01

Bagian pengawasan mutu melakukan analisis kloramfenikol dengan 0/1


menggunakan nitrimetri, karena didalamnya ada gugus nitro. Sebelum
dilakukan analisis dengan nitrimetri harus dilakukan satu reaksi yang
mengubah gugus nitro menjadi amin aromatis.Apakah tahapan yang harus
dilakukan untuk mengubag gugus nitro menajdi amin primer aromatis?

Hidrolisis

Reduksi

Kopling

Oksidasi

Komplek

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 103/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Industri farmasi bagian RnD mengembangkan formula tablet salut gula 0/1
vitamin A. Apoteker membuat master formula yang antara lain berisi
prosedur pembuatan tablet salut gula. Setelah tablet core dicetak dan
disalut, maka ada tahap yang langsung dilakukan setelah proses
tersebut.Apakah tahap yang dimaksud?

Colouring

Polishing

Smoothing

Printing

Subcoating

Industri Farmasi bagian QC akan melakukan pengujian pada tablet 0/1


gemfibrozil. Uji yang dilakukan adalah uji waktu hancur tablet. Pada pengujian
pertama terdapat 2 tablet yang tidak hancur sempurna, maka apoteker
memutuskan untuk mengulangi pengujian sesuai prosedur di Farmakope
Indonesia.Berapa jumlah tablet yang dibutuhkan untuk uji lanjutan tersebut?

18

12

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 104/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Bagian QC suatu industri farmasi mengembangkan metode analisis tablet 0/1


teofilin. Untuk itu, nilai absorbtivitas molar teofilin konsentrasi 2,0 x 10-5M
ditentukan dengan cara mengukur absorbansinya memakai kuvet yang
ketebalannya 10 mm, pada panjang gelombang 272 nm. Diketahui absorbansi
yang diperoleh sebesar 0,2.Berapakah nilai absorbtivitas molar zat tersebut
dalam M-1cm-1

1 x 10-2

1 x 102

1 x 10-4

1 x 104

1 x 10-5

Apoteker bagian pengawasan mutu melakukan analisis mineral kalsium 0/1


memakai metode spektrofotometri serapan atom. Gangguan kimia yang
terjadi pada analisis tersebut adalah terbentuknya senyawa refraktometri.
Apoteker berusaha untuk mengatasi terjadinya gangguan tersebut.Langkah
apakah yang tepat untuk dilakukan apoteker tersebut?

Atomisasi tanpa nyala

Bekerja pada panjang gelombang lebih tinggi

Bekerja pada panjang gelombang lebih rendah

Menambahkan releasing agent seperti Sr dan La

Melakukan destruksi basah

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 105/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Apoteker di BPOM akan melakukan analisis merkuri pada sediaan kosmetik 1/1
menggunakan metode AAS. Kondisi spektroskopi adalah nyala udara dan
asetilen pada panjang gelombang 253,7 nm. Data untuk persamaan kurva
baku yang diperoleh sebagai berikut: intersept = -0,8, nilai slope = 0,2,
sedangkan serapannya adalah 0,2.Berapakah ppm kadar merkuri dalam
sampel ?

5,0

1,0

4,0

2,0

3,0

Seorang apoteker di departemen R&D suatu industri obat tradisional sedang 1/1
mendesain kemasan untuk produk baru yang berasal dari simplisia daun
wungu untuk indikasi wasir. Produk tersebut termasuk dalam kategori
jamu.Klaim penggunaan seperti apakah yang diperbolehkan undang-undang
untuk dicantumkan dalam kemasan produk baru tersebut?

Untuk pengobatan wasir

Pengobatan bahan alam untuk gejala wasir

Dapat menyembuhkan penyakit wasir dari bahan alam

Obat alam untuk menyembuhkan wasir

Secara tradisional digunakan untuk meringankan gejala wasir

20 7 dari 10 poin

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 106/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

1/1

Rp. 4.250.000

Rp. 5.000.000

Rp. 5.500.000

Rp. 3.750.000

Rp. 3.250.000

Seorang perempuan berusia 25 tahun datang ke apotek untuk membeli 1/1


sediaan anti acne. Apoteker menilai ada tanda-tanda infeksi ringan pada
jerawat pasien dan merekomendasikan sediaan topikal yang mengandung
asam fusidat. Berapakah jumlah tube sediaan yang dapat diberikan oleh
apoteker ?

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 107/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Rumah Sakit A adalah rumah sakit di daerah perifer. Pada suatu malam 0/1
Instalasi bedah sentral tersebut terdapat kejadian tidak diinginkan yang
membutuhkan antidotum morfin. Apoteker instalasi farmasi tidak
menyediakan obat tersebut dengan alasan tidak pernah digunakan, padahal
obat tersebut adalah vital. Apakah antidotum yang dimaksud ?

Atropin

Dimercapol

Nalokson

Flumazemil

Piridoksin

Suatu apotek ingin menjual obat Norvask 5 mg dengan margin 30%, harga 0/1
beli obat norvask 5 mg tersebut adalah Rp. 45.000/strip tanpa PPN.
Berapakah harga jual obat tersebut ?

Rp. 64.25/0strip

Rp. 58.500/strip

Rp. 49.500/strip

Rp. 64.350/strip

Rp. 63.700/strip

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 108/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

Seorang apoteker di rumah sakit ditugaskan membuat perencanaan obat 1/1


Adrenalin. Obat tersebut masuk dalam kategori perbekalan penunjang medik
yang sangat utama berupa obat penyelamat nyawa. Apakah nama kelompok
kategori obat tersebut ?

Kelompok vital

Kelompok non-esensial

Kelompok esensial

Kelompok non-vital

Kelompok kausal

Seorang apoteker di apotek bermaksud melakukan pemesanan obat yang 1/1


meliputi: estradiol progestin, metamphiron, CTM, Simvastatin, dan
Pseudoephedruntuk melengkapi stok obat di apotek. Salah satu obat
tersebut perlu dipesan menggunakan Surat Pesanan khusus. Manakah obat
yang dimaksud?

Metamphiron

Simvastatin

Estradiol progestin

Pseudoephedrin

CTM

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 109/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

1/1

Biru, putih, putih

Biru, biru, putih

Putih, biru, biru

Putih, biru, putih

putih, putih, biru

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 110/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

1/1

Infus Ringer Laktat

Epinephrinjeksi

Meropenem injeksi

Aminophylinjeksi

AtropSulfat injeksi

Bagian PPIC suatu industri farmasi merencanakan pembelian kemasan ampul 0/1
5 g untuk injeksi siklosporin. Kebutuhan ampul tersebut adalah 200.000 buah
per tahun. Biaya pesanan adalah Rp. 400.000,- / pesanan. Biaya
penyimpanan/gudang adalah 10% per tahun. Harga ampul = Rp 1.000,- per
unit. Apoteker menentukan frekuensi pemesanan yang paling ekonomis
dalam setahun. Berapakah frekuensi tersebut?

224 kali

5 kali

40 kali

7 kali

1 kali

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 111/112
15/8/2020 Soal PMB 33 Seleksi Kemampuan Kefarmasian Tahap II

1/1

Petugas Kesehatan Puskesmas setempat

Kementerian Kesehatan RI

Balai Besar POM Provinsi

Dinas Kesehatan Kabupaten Kota

Dinas Kesehatan Provinsi

Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google. - Persyaratan Layanan - Kebijakan Privasi

 Formulir

https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScOkssfdUZEiJ-1lr7EFL5iuXUbUDomEUIY4KPlluX-4g5sNQ/viewscore?viewscore=AE0zAgDPuwdxzEZ… 112/112

Anda mungkin juga menyukai