Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN PEMBINA LEMBAGA PENDIDIKAN

PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA KOTA DENPASAR


SD PGRI KOTA DENPASAR
IJIN OPERASIONAL DISDIKPORA KOTA DENPASAR NO.421/1552/DIKPORA
Alamat :JalanMeduri Gang Sudamala, Telp. : (0361) 8956580,
Email : sd_pgridps@yahoo.com

TES SUMATIF LINGKUP MATERI 5


KELAS IV SD PGRI KOTA DENPASAR
Mata Pelajaran: Pendidikan Pancasila
Nama : .....................................................................................................................
Nomor Absen : .....................................................................................................................
Kelas : .....................................................................................................................

TP : 4.C.5
Bentuk soal : Pilihan Ganda dan isian singkat
Berilah tanda silang (x) pada salah satu huruf a, b, c atau d pada jawaban yang tepat!
1. Landasan rakyat Indonesia dalam menjalankan kehidupan yang baik, teratur, dan makmur
adalah pengertian dari . . .
a. nilai - nilai c. nilai-nilai Pancasila
b. Pancasila d. gotong royong
2. Gotong royong dilaksanakan atas dasar kebersamaan dan saling membantu yang sama dengan
sila ketiga Pancasila yaitu . . .
a. nilai kepercayaan c. nilai keadilan
b. nilai kemanusiaan d. nilai persatuan
3. Sila ke-2 Pancasila berkaitan dengan gotong royong yang berbunyi “kemanusiaan yang adil
dan beradap. Sila ke-2 tersebut mengandung nilai kemanusiaan, keadilan, atau kesamaan
derajat dalam masyarakat dan . . .
a. kebebasan beragama c. cinta tanah air
b. berani membela kebenaran d. keseimbangan antara hak dan
kewajiban
4. Gotong royong dilaksanakan atas dasar kebersamaan dan saling membantu satu sama lain.
Pancasila menjunjung tinggi rasa persatuan dan kesatuan. Hal tersebut merupakan hubungan
antara gotong royong dengan sila ke- . . . Pancasila.
a. ke-1 c. ke-3
b. ke-2 d. ke-4
Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!
5. Sebutkan 3 nilai-nilai dalam sila ke-5 Pancasila yang berkaitan dengan gotong royong!
...............................................................................................................................................
6. Kegiatan gotong royong mengandung nilai kedaulatan ada di tangan rakyat dan
mengutamakan musyawarah untuk mufakat merupakan nilai Pancasila ke- . . .
7. Pancasila berasal dari Bahasa dari Bahasa Sansekerta, yaitu panca berarti “ . . . ” dan sila
berarti “ . . . ” atau “asas”

TP : 4.C.6
Bentuk Soal : Pilihan ganda dan isian singkat
Berilah tanda silang (x) pada salah satu huruf a, b, c atau d pada jawaban yang tepat!
1. Berikut yang bukan merupakan bentuk-bentuk gotong royong adalah . . .
a. Kerjasama c. panen raya
b. tanggap bencana d. belajar mandiri
2. Salah satu cara atau media untuk mencapai mufakat atau kesepakatan disebut dengan . . .
a. panen raya c. tanggap bencana
b. Musyawarah d. kerja bakti
3. Salah satu manfaat melaksanakan gotong royong membersihkan sekolah adalah . . .
a. tidak membuat lingkungan menjadi lebih c. membuat lingkungan menjadi lebih
indah kumuh
b. agar tidak menjadi sumber penyakit d. mendatangkan penyakit bagi warga
sekolah
4. Berikut yang bukan manfaat gotong royong berdasarkan nilainya adalah . . .
a. Kebersamaan c. belajar kelompok
b. rela berkorban d. sosialisasi
Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!
5. Meningkatkan kebersamaan dan menyelesaikan suatu pekerjaan dengan lebih cepat dan
efisien merupakan manfaat gotong royong untuk . . .
6. Gotong royong dibedakan menjadi 2 yaitu berdasarkan . . . dan . . .
7. Sebutkan satu manfaat panen raya!
...............................................................................................................................................

TP : 4.C.7 dan 4.C.8


Bentuk soal : Pilihan ganda, menjodohkan dan isian singkat
Berilah tanda silang (x) pada salah satu huruf a, b, c atau d pada jawaban yang tepat!
1. Tidak adanya kepedulian terhadap penderitaan dan kesedihan yang dialami dan dirasakan
orang lain merupakan salah satu akibat tidak adanya sikap gotong royong di lingkungan . . .
a. Keluarga c. Sekolah
b. Masyarakat d. dalam negara
2. Berikut yang bukan merupakan akibat tidak adanya sifat gotong royong di dalam negara yaitu
...
a. hilangnya tenggang rasa dan toleransi c. pertahanan dan keamanan bangsa
dalam bermasyarakat melemah
b. perpecahan bangsa d. tugas kelompok menjadi tidak selesai
3. Akibat yang ditumbulkan dari tidak adanya sikap gotong royong di sekolah . . .
a. kurangnya kerukunan di dalam keluarga c. pertahanan dan keamanan bangsa
melemah
b. perpecahan bangsa d. timbul sikap egois
Tentukan nilai kebenaran dari pernyataan berikut!
No. Pernyataan Salah Benar
Tugas kelompok menjadi tidak selesai dan timbul sikap egois merupakan
4.
akibat tidak adanya sifat gotong royong di lingkungan sekolah
Tidak adanya kepedulian terhadap penderitaan dan kesedihan yang
5. dialami dan dirasakan orang lain, merupakan akibat tidak adanya sifat
gotong royong di lingkungan masyarakat
Seseorang yang memiliki kesadaran untuk bergotong royong cenderung
6. hanya membantu ketika diberi imbalan atau keuntungan yang didapat
ketika iya membantu
Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!
7. Tidak adanya sifat gotong royong mengakibatkan hubungan antar teman menjadi . . .
8. Tidak adanya sifat gotong royong membuat bangsa menjadi lemah karena rakyat tidak
memiliki kesadaran untuk saling ... satu sama lain

TP : 4.C.9
Bentuk soal : Uraian dan isian singkat
Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat!
1. Sebutkan 2 kendala yang dihadapi berkaitan dengan sikap gotong-royong dalam masyarakat!
Jawab : ..................................................................................................................................
...............................................................................................................................................
...............................................................................................................................................
2. Adanya kendala dalam gotong royong pada zaman serba digital membuat masyarakat menjadi
berjarak. Dengan demikian kita harus melakukan upaya dalam melestarikan gotong royong,
sebutkan 2 upaya tersebut!
Jawab : ..................................................................................................................................
...............................................................................................................................................
Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!
3. Masyarakat cenderung mementingkan diri sendiri dan enggan untuk bersosialisasi dengan
masyarakat lain merupakan akibat dari hilangnya . . .
4. Kesibukan dan kemudahan yang diberikan pada zaman sekarang membuat rasa . . . masyarakat
akan memudar.

Paraf Orang
NILAI Paraf Guru
Tua/wali
KUNCI JAWABAN DAN PEDOMAN PENSKORAN
Formatif LM 5
NO. KUNCI JAWABAN SKOR
4.C.5
1. C 1
2. D 1
3. B 1
4. C 1
5. Nilai keadilan atau keseimbanganantara hak dan kewajiban, pembangunan, dan
2
penghormatan terhadap hak dan kepentingan sosial
6. Ke-4 2
7. Lima dan prinsip 2
4.C.6
1. D 1
2. B 1
3. B 1
4. C 1
5. Diri sendiri dan masyarakat 2
6. Nilainya dan untuk diri sendiri dan masyarakat 2
7. Membantu proses panen 2
4.C.7 dan 4.C.8
1. B 1
2. D 1
3. D 1
4. Benar 1
5. Salah 1
6. Salah 1
7. Tidak harmonis 2
8. Membantu 2
4.C.9
1. Melakukan gootng royong jika diberikan imbalan, kurangnya pemahaman mengenai
3
gotong royong, hilangnya sikap gotong royong, memudarkan rasa sosial, dll
2. Menumbuhkan sikap rela berkorban, menumbuhkan keyakinan tentang pentingnya
sikap gotong royong, mengajarkan sikap toleransi, sering melakukan interaksi 3
dengan masyarakat, dll
3. Sikap gotong royong 2
4. Sosial 2
Jumlah 40

Skor
Nilai Per KD = 100
SkorMaksimal

Anda mungkin juga menyukai