Anda di halaman 1dari 2

FUNGSI KOMPOSISI DOPING

vitamin E disebut vitamin anti kemandulan.


Berikut fungsi dan manfaat dari Vitamin E bagi tubuh:
1.    Fungsi vitamin E yang pertama yaitu dapat meningkatkan daya tahan tubuh
kita, membantu mengatasi stres, meningkatkan kesuburan, srta dapat
meminimalkan risiko penyakit kanker dan penyakit jantung koroner
2.    Vitamin berperan sangat penting bagi kesehatan kulit kita, yaitu dengan cara
menjaga, meningkatkan elastisitas dan kelembapan kulit, juga dapat mencegah
proses penuaan dini, melindungi kulit dari kerusakan akibat radiasi sinar
ultraviolet, serta mempercepat proses penyembuhan luka.
3.    Fungsi vitamin E yang ketiga yaitu bermanfaat sebagai Antioksidan. Semua
vitamin E adalah antioksidan dan terlibat dalam banyak proses di tubuh dan
beroperasi sebagai antioksidan alami yang dapat  membantu melindungi
berbagai struktur sel yang penting terutama pada bagian membran sel dari
kerusakan akibat adanya radikal bebas
4.    Fungsi vitamin E yaitu melindungi sel darah merah yang mengangkut
oksigen ke seluruh jaringan tubuh dari kerusakan.

Akibat Kekurangan Vitamin E


Kita sebaiknya sering menkonsumsi vitamin E agar tidak kekurangan vitamin E,
berikut akibat jika kita kekurangan vitamin E:
1.    Kekurangan vitamin E dapat menyeabkan sel darah merah terbelah
2.    Perubahan degeneratif pada sistem saraf dan otot kita
3.    Kesulitan berjalan
4.    Nyeri pada otot betis
5.    Gangguan pada penglihatan
6.    Menimbulkan penyakit anemia
7.    Menyebabkan kelainan pada kulit

Anda mungkin juga menyukai