Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN PASANGKAYU

DINAS KESEHATAN
Alamat : jl. Abd. Muis, Pasangkayu, No....Kode Pos 91571

KERANGKA ACUAN KEGIATAN


PROGRAM KESEHATAN KERJA DAN OLAHRAGA
KABUPATEN PASANGKAYU TAHUN 2023

Kementerian Negara/Lembaga : Kementerian Kesehatan RI


Unit esselon I/II : Ditjen Pelayanan Kesehatan
Program : Kesehatan lingkungan dan Kesjaor
Indikator Kinerja Program : Jumlah Puskesmas yang melaksanakan Pelayanan
kesehatan kerja dasar
Kegiatan : Biaya Operasional Kesehatan Kabupaten
Indikator Kinerja Kegiatan : Terselenggaranya pelayanan kesehatan kerja
dasar dalam rangka meningkatkan derajat
kesehatan masyarakat dan Kebugaran Jasmani
(Calon Jamaah Haji)
Jenis Keluaran : 15 Puskesmas Melakukan Pelayanan kesehatan
kerja dasar
Volume keluaran (output) : 15 Puskesmas
Satuan Ukuran Keluaran (output) : Puskesmas

A. LATAR BELAKANG
1. Dasar Hukum
a. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1996 tentang Tenaga Kesehatan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1996 Nomor 49,
TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3637);
b. Undang-Undang RI Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik
c. Undang-undang Republik Indonesia nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan.
d. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun 2013 tentang Pelayanan Kesehatan
pada Jaminan Kesehatan Nasional
e. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat
f. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 44 Tahun 2016 tentang Manajemen
Puskesmas

2. GambaranUmum
Pembangunan Kesehatan bertujuan meningkatkan kesadaran, kemauan, dan
kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat Kesehatan
kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat kesehatanmasyarakat
yang optimal. Untuk mencapai tujuan pembangunan kesehatan tersebut masyarakat
yang optimal. Untuk mencapai tujuan pembangunan kesehatan tersebut
diselenggarakan berbagai upaya kesehatan secara menyeluruh, berjenjang dan
diselenggarakan berbagai upaya kesehatan secara menyeluruh, berjenjang
danterpadu.terpadu.Upaya kesehatan olah raga adalah salah satu upaya kesehatan yang
bertujuan Upaya kesehatan olah raga adalah salah satu upaya kesehatan yang
bertujuan untuk meningkatkan derajat kesehatan jasmani melalui aktifitas fisik dan
olah raga.untuk meningkatkan derajat kesehatan jasmani melalui aktifitas fisik dan
olah raga.Berdasarkan kebijakan dasar Puskesmas tahun 2004, Program kesehatan
olah raga Berdasarkan kebijakan dasar Puskesmas tahun 2004, Program kesehatan
olah ragatermasuk dalam upaya kesehatan pengembanagan. Program kesehatan olah
masuk dalam upaya kesehatan pengembanagan. Program kesehatan olah
raga juga juga merupakamerupakan n salah salah satu satu indikator indikator
keberhkeberhasilan asilan Perilaku Perilaku Hidup dan Sehat. Aktifitas fisik dan atau
olah raga dapat memberikan dampak positif biladilakukan secara baik, benar, terukur,
dan teratur. Sebaliknya bila dilakukan tidaksesuai dengan kaidah tersebut dapat
menimbulkan gangguan kesehatan atau cederayang mungkin akan berakibat fatal.
Berdasarkan PMK NO 2 Tahun 2022 Tentang Petunjuk Tekhnis Penggunaan
Dana DAK Non Fisik Bidang Kesehatan Tahun 2022 dimana Penggunaan Dana BOK
Dititikberatkan pada biaya operasional luar gedung dalam rangka memaksimalkan
pencapaian SPM di Bidang Kesehatan.

B. PENERIMA MANFAAT
Penerima manfaat dari kegiatan ini adalah :
1. Pengelolah Kesjaor Puskesmas
2. Perusahaan dan Pekerja
3. Calon Jamaah Haji di wilayah kerja Kab Pasangkayu

C. JENIS KEGIATAN
Adapun jenis kegiatan dirincika sebagai berikut
1. Pelaksanaan Kebugaran Jasmani (Calon Jamaah Haji)
2. Rapat dan Supervisi Program Kesehatan Kerja bagi Perusahaan dan Pekerja Bersama
Disnaker dan BPJS-TK

D. STRATEGI PENCAPAIAN KELUARAN


1. Metode Pelaksanaan
a. BOK dikelola langsung oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Pasangkayu
b. Pencairan dana didasarkan pada ketentuan Penggunaan Anggaran Negara dan
Pelaksanaan kegiatan.

2. Tahapan dan Waktu Pelaksanaan


a. Persiapan : Rapat persiapan yang berisi penentuan besarnya peserta per
Kecamatan sesuai kebutuhan ditetapkan dengan Surat Keputusan Dinas Kesehatan
Kabupaten Pasangkayu.

b. Pelaksanaan : Pendampingan oleh tim Kabupaten


c. Evaluasi : Laporan Pelaksanan Kegiatan Melalui Dana BOK dilakukan oleh
Satker BOK di Dinas Kesehatan Kabupaten.

Tahapan Pelaksana Rincian Bentuk Kegiatan


(Komponen dan
Sub Komponen)
Kesehatan Tingkat 1. Pelaksanaan Kebugaran Jasmani
Lingkungan Kabupaten Kegiatan Berbentuk Senam Kebugaran
Di Kab Pasangkayu
2. Rapat dan Supervisi Program
Kesehatan Kerja bagi Perusahaan
dan Pekerja Bersama Disnaker dan
BPJS-TK
Kegiatan Berbentuk Pertemuan Atau
Kunjungan Ke 12 Kecamatan Di Kab
Pasangkayu

3. KURUN WAKTU PENCAPAIAN KELUARAN


a. Output

No. Indikator Keluaran (Output) Januari- April- Juli- Oktober-


Maret Juni September Desember
1 Pelaksanaan Kegiatan
2 Pelaporan

b. Outcame
Outcame pada kegiatan ini adalah
1. Meningkatnya derajat kesehatan masyarakat yang optimal dan
mandiridengan memberikan pelayanan kesehatan yang sebaik-baiknya..
2. Penyebaran informasi dan pelayanan kesehatan secara maksimal kepada
masyarakat
3. Terselenggaranya upaya kesehatan olah raga di Puskesmas

E. KURUN WAKTU PENCAPAIAN KELUARAN

Kurun Waktu Pencapaian Keluaran dapat dijabarkan selama jangka waktu pelaksanaan
12 bulan dimulai dari bulan Januari sampai dengan Desember 2023 dengan capaian 12
Kecamatan

F. BIAYA YANG DIPERLUKAN

1. Kegiatan DAK Bidang Kesehatan 2023 akan digunakan untuk :


- BOK Program Kesehatan Kerja dan Olah Raga untuk Kabupaten Pasangkayu dengan
rincian sebagai berikut
▪ Pelaksanaan Kebugaran Jasmani sebesar Rp. 17.344.200
▪ Rapat dan Supervisi Program Kesehatan Kerja bagi Perusahaan dan Pekerja
Bersama Disnaker dan BPJS-TK sebesar Rp 15.918.000
2. Sumber pembiayaan pelaksanaan kegiatan dari Daftar Isian penggunaan Anggaran
Program Upaya Kesehatan Masyarakat Kementerian Kesehatan RI Tahun 2023
DAK-APBN untuk satker Dinas Kesehatan Kabupaten Pasangkayu sesuai RAB

Pasangkayu, 10 Oktober 2022


Kepala Dinas Kesehatan Pasangkayu

H.SAMHARI,SKM
Pembina Utama Muda/ IV.c
NIP. 19631231 198303 1 304

Anda mungkin juga menyukai