Anda di halaman 1dari 2

PAPAN KONSEP DESAIN INTERIOR RUANG

DESAIN INTERIOR KAMAR TIDUR


CREATE BY : ZAKI AL HUSIN AL BASAMI
XI DPIB INDUSTRI ABSEN 33
MONOKROM BLACK & WHITE

Monokrom kerap dianggap monoton dan suram. Padahal, anggapan


tersebut tidaklah benar. Persoalannya hanyalah kombinasi warna, atau
aksen warna lain yang digunakan.
Warna hitam misalnya, meski kerap diidentikkan dengan kesan
misterius dan maskulin, ia sangat pas ketika berpadu dengan warna putih.
Kombinasi putih hitam mampu menciptakan nuansa ruang yang simpel,
elegan, serta modern.
Dengan sedikit saja memberikan aksen atau sentuhan warna lain,
baik itu digunakan pada bagian dinding, lantai, atau bahkan furniture,
ruangan kamar akan terasa lebih menenangkan dan nyaman.
Sebagai contoh adalah kombinasi warna hitam dan putih.
Warna putih hitam adalah salah satu kombinasi sempurna dan sangat
mudah dipadupadankan dengan tone warna lain tanpa membuatnya
terlihat ramai.

Anda mungkin juga menyukai