Anda di halaman 1dari 4

SUMANTIF TENGAH SEMESTER (STS) GASAL

MADRASAH IBTIDAIYYAH ( MI )“ MINSYA’UL HUDA”


TAHUN PELAJARAN 2023/2024
Alamat : Jl. Raya Tayu Puncel Km 15 Desa Tegalombo Kec Dukuhseti Kab. Pati KP 59158 No : 081390866525

Nama :……………………………… Mapel : B. Indonesia


Kelas : IV Hari/Tanggal :

I. Berilah tanda silang (x) huruf a, b, c atau d pada jawaban yang paling benar!
Bacalah cerita dibawah ini dengan seksama untuk mengerjakan soal nomor 1-3!
1. Angsa buruk rupa telah berubah menjadi Angsa yang cantik. Sayangnya, ia menjadi Angsa yang
sombong. Angsa tidak mau berteman dengan siapa pun. Lama-kelamaan, tak ada yang berani
menyapa Angsa. Angsa pun merasa kesepian. Angsa mendatangi teman-temannya. Ia berjanji tidak
akan sombong lagi.
Amanat dari cerita tersebut adalah ….
a. Kita harus rendah hati meskipun memiliki kelebihan
b. Kita harus memiliki teman-teman yang senasib
c. Sebaiknya kita berteman saat dalam kesedihan
d. Sebaiknya kita selalu tampil paling anggun.
2. Siapa tokoh dalam cerita diatas ….
a. Monyet c. Angsa
b. Musang d. Semut
3. Watak tokoh utama pada cerita diatas adalah ….
a. Baik hati c. Lemah lembut
b. Sombong d. Kikir
4. Halaman sekolah yang kotor, akan menimbulkan penyakit.
Makna dari kata penyakit adalah ….
a. Selalu sakit-sakitan
b. Terasa sakit
c. Bersusah payah untuk mencapai sesuatu
d. Sesuatu yang menyebabkan terjadinya gangguan pada makhluk hidup
5. Pamungkas mencari kata “menolong” di kamus cetak.
Terlebih dahulu Pamungkas harus mencari kata ….
a. Tolong c. Ditolong
b. Pertolongan d. Penolong
6. Kata yang terdiri dari 2 suku kata adalah ….
a. De – wa – sa c. Do – na – si
b. Ter – nak d. Ma – ja – lah
7. Kalimat transitif memerlukan ….
a. Pelengkap c. Subjek
b. Predikat d. Objek
8. Kamus dapat digunakan untuk ….
a. Mencari alamat dan nomor telepon
b. Mencari arti suatu kata
c. Membuat catatan penting
d. Menemukan letak suatu tempat
9. Dibawah ini contoh kalimat intransitif adalah ….
a. Offi membeli gula
b. Hafiz menonton televisi
c. Khayla mencuci baju
d. Alya berlari
10. Kata yang terdiri dari 3 suku kata adalah ….
a. Ker – ja
b. Ko – mu – ni – ka – si
c. Pon – da – si
d. Trans – por – ta – si
11. Naufal melihat pelangi.
Kata yang dicetak tebal pada kalimat tersebut mendapat awalan ….
a. me- c. per-
b. ter- d. ber-
12. Kata yang mempunyai dua arti dengan tulisan yang sama disebut ....
a. Homofon c. Homogen
b. Homonim d. Homograf
13. Awalan ‘me-‘ pada kata dibawah ini yang benar yaitu ….
a. Menterbangkan c. Mensapu
b. Mepaksa d. Memancing
14. Perhatikan daftar kata di bawah ini!
1. Genting
2. Bulan
3. Kotak
4. Jelas
Kata yang berhomonim ditunjukkan pada nomor ….
a. 1 dan 3 c. 1 dan 2
b. 2 dan 3 d. 2 dan 4
15. Menyampaikan pendapat harus dengan kata-kata ….
a. Kasar c. Baku
b. Jelas dan mudah dipahami d. Puitis
16. Siswa dapat menulis dengan pensil.
Siswa dapat menulis dengan pulpen.
Hasil penggabungan yang tepat dari kedua kalimat diatas adalah ….
a. Siswa dapat menulis dengan pensil, sedangkan siswa dapat menulis dengan pulpen.
b. Siswa dapat menulis dengan pensil dan pulpen.
c. Siswa dapat menulis dengan pensil, meskipun siswa dapat menulis dengan pulpen.
d. Siswa dapat menulis dengan pensil atau pulpen.
17. Menyapu
Pada kata diatas, awalan me- berubah bentuk menjadi ….
a. meng- c. meny-
b. mem- d. men-
18. 1. Fadil makan apel pagi tadi.
2. Apel pembukaan kemah akan segera dimulai
Kata berhomonim yang terdapat pada kalimat-kalimat diatas adalah ….
a. Apel c. Pembukaan
b. Tadi d. Segera
19. Arfa mencuci sepeda, …. Nauval hanya duduk di kursi.
Kata hubung yang tepat untuk melengkapi kalimat rumpang diatas adalah ….
a. Sehingga c. Ketika
b. Sebab d. Sedangkan
20. Pak Lurah menyeponsori tim sepak bola sekolahku.
Kata kerja yang tepat untuk mengganti kata menyeponsoi adalah ….
a. Menyesponsori c. Menseponsori
b. Mensponsori d. Menyoponsori

II. Ayo, memberi tanda centang () pada jawaban yang sesuai!
Jawaban dapat lebih dari satu.
1. Pasangan kata dan artinya yang tepat antara lain ….
Sariawan – Rasa sakit pada bagian mulut, seperti bibir, gusi, dan lidah
Hipertensi – Tekanan darah tinggi
Pingsan – Kehilangan kesadaran
Senyap – Keadaan ramai

2. Kata yang terdiri dari 2 suku kata adalah ….


Ter – le – na
Ban – jir
Pe – ka – ra – ngan
Boh - lam
3. Istilah yang disusun secara alfabetis (sesuai urutan abjad) dengan benar antara lain ….
Bebek, kelapa, ayam, singa
Minyak, hiu, kerang, cicak
Angsa, ceria, delman, nanas
Monyet, orang utan, pinguin, zebra

4. Kata salam memiliki makna lebih dai satu makna, antara lain ….
Menunjukkan sapaan
Bilangan yang menyatakan hari yang ke berapa dalam bulan
Jenis daun yang berasal dari tumbuhan
Telapak sepatu pada bagian tumit yang relatif tinggi

5. Berikut yang merupakan kalimat transitif adalah ….


Reta menjual gantungan kunci
Rania dan kakaknya membuat tembikar
Edo mengambil kaleng soda
Mika menangis

6. Kata behomonim antara lain ….


Darah
Malang
Pensil
Selang

7. Kata berawalan me- yang mengalami perubahan adalah ….


Menambal
Melihat
Menaruh
Melipat

8. Kalimat majemuk setara terdapat pada jawaban ….


Hana menulis cerita di buku tulis
Albi mencari ayam yang hilang
Ibu pergi berbelanja dan ayah berangkat bekerja
Saba ingin membeli permen tetapi Nuga ingin membeli es krim

9. Kata yang mendapat awalan me- antara lain ….


Mentari
Melompat
Mekar
Menyanyi

10. Sikap yang benar saat menyampaikan pendapat dalam diskusi antara lain ….
Tidak memotong pembicaraan peserta diskusi lainnya
Menyela peserta diskusi lain yang sedang berbicara
Menyampaikan pendapat dengan kalimat yang bertele-tele
Menyampaikan pendapat dengan kalimat yang jelas

III. Ayo, pasangkan kalimat-kalimat berikut dengan jenis kalimatnya!


Tariklah garis lurus secara tepat!

Rosyi mencuci sepeda di halaman

Liza sedang tidur


Kalimat
Transitif

Alya membuang sampah minuman

Kalimat
Intransitif Chiko sedang marah

Ega membaca buku di perpustakaan

Anda mungkin juga menyukai