Anda di halaman 1dari 1

KERANGKA ACUAN KERJA MUSYAWARAH MUFAKAT DESA

I. PENDAHULUAN
Puskesmas memiliki peranan penting sebagai ujung tombak pelayanan kesehatan di Indonesia.
Dalam Perpres 72 Tahun 2012 tentang Sistem Kesehatan Nasional (SKN) diuraikan, dua komponen
SKN adalah upaya kesehatan dan sumber daya kesehatan. Juga diuraikan 23 upaya kesehatan
yang setiap upaya dibagi atas dua komponen lagi, yakni upaya kesehatan perorangan (UKP), dan
upaya kesehatan masyarakat (UKM).
Pembangunan kesehatan bertujuan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan
hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya
dengan memberdayakan dan mendorong peran aktif masyarakat dalam segala bentuk upaya
kesehatan. Masih tingginya angka kematian ibu, angka kematian bayi dan prevalensi gizi kurang
pada balita menjadi masalah di Kecamatan Hutaraja Tinggi, yang tidak dapat ditangani sendiri oleh
sektor kesehatan, melainkan perlu ditangani bersama dengan sektor di luar kesehatan dan
masyarakat.

II. LATAR BELAKANG


Pelaksanaan musyawah masyarakat desa merupaka kegiatan yang dilakukan untuk memecahkan
masalah yang di dapat di dalam lingkungan desa dengan seluruh masyarakat atau yang mewakili
seperti kepala desa, toko masyarakat, toko agama dan lain lain.

III. TUJUAN KEGIATAN


memberikan informasi tentang masalah yang ditemukan dan pemecahan masalah yang ada.

IV. KEGIATAN POKOK DAN RINCIHAN KEGIATAN


Kegiatan musyawarah masyarakat desa adalah dengan memberdayakan dan mendorong peran
aktif masyarakat dalam segala bentuk upaya kesehatan.

V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


Kegiatan dilaksanakan dengan metode musyawarah

VI. SASARAN
Seluruh masyarakat desa atau mewakili yang ada di lingkungan desa wilayah puskesmas
ujung batu I

I. JADWAL PELAKSANAAN
No kegiatan Tahun 2018
jan feb mar apr mei jun jul ags sep Okt nov Des
1 SMD √

II. MONITORING DAN EVALUASI


Monitoring kegiatan dilakukan setiap setahun sekali dalam pemecahan masalah

III. PENCATATAN DAN PELAPORAN


Pelaporan dalam bentuk SPJ dan dilaporkan ke bagian administrasi dinas kesehatan
daerah

IV. PENUTUP
Kegiatan ini diharapkan dapat memecahkan masalah dan memberikan solusi atau
masukan disetiap kegiatan yang ada di puskesmas ujung batu I

Anda mungkin juga menyukai