Anda di halaman 1dari 2

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA S-10.1.

1
DAERAH JAWA TENGAH
RESOR KOTA BESAR SEMARANG
“ PRO JUSTITIA “

SURAT PERINTAH PENANGKAPAN


Nomor. : SP. Kap / / IX / RES 1.11 / 2023 / Satreskrim

Pertimbangan : bahwa untuk kepentingan Penyidikan terhadap tersangka yang dikuatirkan melarikan diri
atau merusak barang bukti atau menghilangkan barang bukti harus dilakukan penangkapan,
maka perlu dikeluarkan surat perintah.

Dasar : 1. Pasal 5 ayat (1) huruf b angka 1, Pasal 7 ayat (1) huruf d, Pasal 16, Pasal 17, Pasal 18,
Pasal 19 dan Pasal 37 Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara
Pidana.
2. Undang-undang Republik Indonesia No. 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara
Republik Indonesia.
3. Perkap Nomor 6 tahun 2019 tentang Penyidikan tindak pidana;
4. Peraturan Kepala Badan Reserse Kriminal Kepolisian Negara Republik Indonesia
Nomor 1 Tahun 2022 tentang Standar Operasional Prosedur Administrasi Penyidikan
Tindak Pidana;
5. Laporan Polisi nomor: LP.B/01/…/IX/2023/RESTABES SMG, tanggal 3 September 2023.
Pelapor an. Heri Susanto.

DIPERINTAHKAN
Kepada : 1. BST. RIZA ELVIRA NO. AK 21.202
PENYIDIK
2. BST. SALSABILA NO. AK 21.178
PENYIDIK PEMBANTU
3. BST. VALYA SHERENA NO. AK 21.194
PENYIDIK PEMBANTU
4. BST. YUDHA AGENG NO. AK 21.099
PENYIDIK PEMBANTU .

Untuk : 1. Melakukan penangkapan terhadap tersangka dengan identitas sebagai berikut :


Nama : YANUAR
Kewarganegaraan : Indonesia
Jenis Kelamin Laki-laki
Tempat tanggal/lahir : Semarang, tanggal 15 Juli 1982 ( 40 tahun)
Pekerjaan : Karyawan Swasta
Agama : Islam
Alamat : Dsn. Bulakmiri, Rt. 001 Rw. 006, Ds. Kaloran, Kec.
Gajahmungkur, Kota Semarang
Dan membawa kekantor polisi tersebut diatas, untuk segera dilakukan pemeriksaan oleh
penyidik/penyidik pembantu, karena diduga keras melakukan tindak pidana Pencurian
dengan Pemberatan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 363 KUHP.
2. Melakukan penggeledahan rumah atau tempat tertutup lainnya / badan / pakaian
tersangka.
3. Surat perintah ini berlaku sejak tanggal 17 September 2023 s/d 18 September
2023.
4. Setelah melaksanakan perintah ini dengan saksama dan penuh tanggung jawab agar
segera melapor kepada atasan penyidik serta membuat berita acara penangkapan serta
berita acara penggeledahan badan/pakaian.
-02-

Selesai :-
Dikeluarkan di : Semarang
Pada tanggal : 17 September 2023
a.n. KAPOLRESTABES SEMARANG
KASAT RESKRIM
Tanda tangan selaku
Yang menerima perintah PENYIDIK

RIZA ELVIRA DONNY LUMBATORUAN, S.H., S.I.K., M.I.K.


BST NO. AK 21.202 AKBP NRP 81051445

Pada hari ini September 2023, 1 (satu) lembar surat perintah penangkapan ini diserahkan kepada tersangka, dan
1 (satu) lembar tembusannya kepada keluarga tersangka.
Yang menerima Yang menyerahkan
Tersangka/keluarga

YANUAR YUDHA AGENG


BST NO. AK 21.099

Anda mungkin juga menyukai