Anda di halaman 1dari 1

UJIAN TENGAH SEMESTER

Mata kuliah : Kewarganegaraan


Waktu : 15.00 s/d 16.30
Jurusan : Prodi. D3 Keperawatan
Semester/Kelas : IV/B
Sifat Ujian : Tulis
Penanggung Jawab : Dr. Wahyudin Noe, S.Pd., M.Pd

SOAL

1. Apa urgensinya Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) dipelajari di Perguruan Tinggi?


Jelaskan menurut pendapat saudara!
2. Sebutkan dan uraikan pasal berapa di dalam UUD 1945 yang berkaitan dengan hak
dan kewajiban warganegara di bidang kesehatan?
3. Rakyat sebagai salah satu unsur terbentuknya sebuah negara. Bagaimana pengamatan
Saudara melihat peran rakyat saat ini di dalam berbangsa dan bernegara?
4. Globalisasi dapat berdampak positif dan negatif bagi identitas nasional. Apa peran
Saudara dalam menghadapi globalisasi tersebut? Jelaskan!

=== SELAMAT BEKERJA ===

Anda mungkin juga menyukai