Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS CISEENG
Jalan Raya H.Usa No.1 Rt.03 Rw. 04 Desa Cibentang
Kecamatan Ciseeng Kabupaten Bogor Kode Pos 16120
Tlp. (0251)8566066 wa.0812 1895 8507
Email : uptpuskesmasciseengnew@gmail.com

KERANGKA ACUAN
PELAYANAN USAHA PROGRAM KESEHATAN GIGI SEKOLAH (UKGS) DAN UKGM
PUSKESMAS CISEENG
TAHUN 2023

I. PENDAHULUAN
Pelayanan kesehatan gigi dan mulut di Puskesmas terdiri dari pelayanan di
dalam gedung yaitu dipelayanan gigi dan pelayanan luar gedung yaitu program
Usaha Kesehatan Gigi Sekolah (UKGS) dan Usaha Kesehatan Gigi Masyarakat
(UKGM). Masalah kesehatan gigi yang paling banyak ditemukan adalah karies
gigi, hal ini terjadi karena kurangnya tingkat pengetahuan masyarakat terhadap
pentingnya kesehatan gigi dan mulut dari mulai bayi dalam kandungan sampai
tua (life sicle).
Usaha Kesehatan Gigi Sekolah (UKGS) adalah upaya kesehatan masyarakat
yang ditujukan untuk memelihara, meningkatkan kesehatan gigi dan mulut
seluruh peserta didik di sekolah binaan yang ditunjang dengan upaya kesehatan
perorangan berupa upaya kura􏰀f bagi individu (peserta didik) yang memerlukan
perawatan kesehatan gigi dan mulut.
Pelaksanaan kegiatan UKGS dilaksanakan sesuai visi Puskesmas Mewujudkan
Masyarakat Ciseeng yang Berkualitas untuk hidup sehat dan berkeadaban
melalui Misi Memberikan Pelayanan Kesehatan yang bermutu dan professional,
Berperan aktif dalam pembangunan yang Berwawasan Kesehatan,
Meningkatkan Cakupan Program Kesehatan Perorangan, Keluarga,
Masyarakat serta Lingkungan, Meningkatkan kerjasama Lintas Program, Lintas
sector dan Kemitraan dengan seluruh Elemen Masyarakat. sesuai dengan tata
nilai Puskesmas Ciseeng yang telah ditetapkan yaitu Santun, Integritas,
Akuntabel dan Profesional.

II. LATAR BELAKANG

Puskesmas Ciseeng terletetak di wilayah kecamatan Ciseeng yang terdiri


dari 7 desa dengan jumlah penduduk 12.000 jiwa, jumlah SD 30, SLTP 12, dan
SLTA 7 berdasarkan data tahun 2023.
Dari hasil penilaian kinerja Puskesmas tahun 2022 jumlah SD yang dilakukan
pembinaan kesehatan gigi dan mulut sebanyak 30 sekolah dengan persentase
jumlah murid SD kelas 1 yang dilakukan penjaringan kesehatan gigi dan mulut
sebanyak 80%
Berdasarkan data tersebut di atas maka disusunlah kerangka acuan program
Usaha Kesehatan Gigi Sekolah (UKGS) Puskesmas Ciseeng tahun 2023 yang
disusun berdasarkan RUK/RPK Puskesmas Ciseeng tahun 2023.

III. TUJUAN
Tujuan umum: meningkatkan pengetahuan siswa/I sekolah dan masyarakat
tentang pentingnya kesehatan gigi dan mulut.
Tujuan khusus:
A. Meningkatkan cakupan pembinaan UKGS pada SD, SLTP dan SLTA
B. Menurunkan angka kesakitan gigi dan mulut pada anak usia sekolah
C. Meningkatkan cakupan pembinaan UKGM

IV. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


N Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
A Penyuluhan Kesehatan Gigi Pembukaan
dan Mulut Materi
Tanya Jawab
B Sikat Gigi Bersama Penyuluhan Cara Menyikat Gigi yang benar

Praktik Menyikat Gigi dengan Phantom


Anak – anak coba mempraktikan pada phantom
Menyikat gigi bersama
C Penjaringan Kesehatan Gigi Pemeriksaan OHI-S
dan Mulut
Pemeriksaan Kesehatan Gigi dan Mulut
Rujukan
D Penyuluhan Kesehatan Gigi Pembukaan
dan Mulut di Masyarakat Materi : Cara Menjaga Kesgimul pada bayi dan
balita
Tanya Jawab
(posyandu dan PAUD)

V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN :


No Kegiatan Pelaksana Pelayanan Lintas program Lintas sektor terkait Ket
Pokok UKGS dan UKGMD terkait

A Penyuluha - Menyiapkan bahan 1. Pelayanan 1. Guru UKS Sumber


n penyuluhan UKS - Mengkoordinir pembiayaan
- Melaksanakan - Menyusun jadwal pelaksanaan BOK
Kesehatan penyuluhan kegiatan ada penyuluhan Penjaringan
Gigi dan penyuluhan kes. anak
Mulut di Gigi & Mulut sekolah
Sekolah

B Penjaringan Melaksanakan 1. Pelayanan UKS 1. Guru UKS


Kesehatan kegiatan sesuai - Menyusun jadwal - Mengkoordinir
gigi dan dengan prosedur kegiatan ada siswa
mulut Penjaringan
Kesehatan Gigi
dan Mulut

C Penyuluha - Menyiapkan bahan 1. Pelayanan 1.Kader


n penyuluhan UKS -Mengkoordinir
Kesehatan - Melaksanakan - Menyusun jadwal pelaksanaan
penyuluhan kegiatan ada penyuluhan
Gigi dan penyuluhan kes.
Mulut di Gigi & Mulut
Masyaraka
t

VI. SASARAN
a. Anak Sekolah Dasar
b. Anak SLTP
c. Anak SLTA
d. Pengunjung Posyandu dan PAUD

VII. JADWAL KEGIATAN

N Kegiatan 2023
o Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ag Se Okt No De
s p v s
A. Penyuluhan
Kesehatan Gigi dan
Mulut
B. Penjaringan
Kesehatan gigi dan
mulut
C Penyuluhan
. Kesehatan Gigi dan
Mulut di masyarakat

VII. MONITORING EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN


PELAPORANNYA
Evaluasi terhadap pelaksanaan kegiatan dilakukan tiap tiga bulan sekali,
dengan pelaporan hasil-hasil yang dicapai pada bulan - bulan tersebut.

VIII. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN


Pencatatan dengan menggunakan register dan format laporan yang telah
ditetapkan dan dilaporkan ke Dinas Kesehatan Kab/Kota setiap tanggal 5
bulan berikutnya, evaluasi kegiatan dilakukan setiap tiga bulan sekali sesuai
dengan jadwal monitoring dan evaluasi Puskesmas Ciseeng.

Mengetahui,
Kepala Puskesmas Ciseeng Koordinator Pelayanan Ausrem

dr. Marlina Mafilinda Aziza Rengganis Pawesti, Am.KG


NIP : 196307262008012001 NIP.198806042010012005

Anda mungkin juga menyukai