Anda di halaman 1dari 7

Silabus Thematic Academy

Kuliah Umum
Pengenalan Metaverse di Indonesia
(Metaverse 101)

Thematic Academy
Digital Talent Scholarship
Versi Publikasi #1-19012023

Silabus Pengenalan Metaverse di Indonesia (Metaverse 101)


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
Thematic Academy Digital Talent Scholarship (TA-DTS)
Tahun 2023
Disclaimer: Dokumen ini digunakan hanya untuk kebutuhan Digital Talent Scholarship Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik
Indonesia. Konten ini mengandung Kekayaan Intelektual, pengguna tunduk kepada undang-undang hak cipta, merek dagang atau hak kekayaan
intelektual lainnya. Dilarang untuk mereproduksi, memodifikasi, menyebarluaskan, atau mengeksploitasi konten ini dengan cara atau bentuk
apapun tanpa persetujuan tertulis dari Digital Talent Scholarship Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia.

Informasi Pelatihan & Sertifikat

Akademi Thematic Academy

Mitra Pelatihan WIR Group

Tema Pelatihan Pengenalan Metaverse di Indonesia (Metaverse 101)

Sertifikasi Certificate of Completion

Akses Kelas Luring (offline) dan daring (online)

Durasi Pelatihan 1 hari, 4 JP

Deskripsi Pelatihan Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan atau memberikan gambaran ke
masyarakat terkait penerapan metaverse di Indonesia

Output Pelatihan ● Peserta dapat mengenal metaverse termasuk berbagai isu di masyarakat yang dapat
diatasi dengan kehadiran metaverse
● Peserta dapat mengetahui perubahan budaya kerja, peluang karier, dan peluang
penelitian (research), Peluang ekonomi dan bisnis metaverse
● Peserta mengetahui keamanan informasi dan data privasi terkait implementasi
metaverse, digital ethics dalam implementasi metaverse
● Peserta dapat mengenal dan mengakses contoh platform Augmented Reality dan
blueprint Metaverse

Aktivitas Pelatihan Pelatihan ini utamanya dilakukan secara luring/offline. Namun, tidak menutup
kemungkinan untuk membuka akses daring apabila ada keterbatasan tempat. Dalam
pelatihan, metode yang digunakan diskusi interaktif, ceramah, dan praktik.

Persyaratan Peserta 1. Warga Negara Indonesia dibuktikan KTP/KK


2. Sivitas akademika, dibuktikan dengan kartu mahasiswa atau kartu dosen
3. Peserta sudah vaksin minimal dosis 2 (untuk peserta offline)

Digital Talent Scholarship 2023


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Versi Publikasi #1-19012023

Persyaratan Sarana 1. Laptop/ smartphone


Peserta 2. Memiliki akses internet

Kriteria Pengajar Memiliki pengalaman di bidang metaverse dari industri lokal dan/atau global

Kapasitas Kelas Minimal 400 peserta

Sistem Penilaian Nilai minimal kelulusan 60

Komponen Penilaian Komposisi Penilaian:


● Kehadiran: 50%
● Posttest: 50%
Rumus Nilai Akhir
Nilai Akhir = (Kehadiran x 50%) + (Posttest x 50%)

Pengenalan Metaverse di Indonesia (Metaverse 101)


Sesi Topik Outcome Aktivitas Kelas JP
1 Discover Metaverse ● Peserta kompeten dalam • Ceramah 1
mengetahui apa itu • Diskusi
Metaverse dan isu di interaktif
masyarakat yang dapat • Pembelajaran
diatasi dengan kehadiran melalui LMS
Metaverse

2 Work & Research ● Peserta kompeten dalam • Ceramah 1


Opportunities in Metaverse mengetahui perubahan • Diskusi
budaya kerja, peluang karir interaktif
dan kesempatan penelitian • Pembelajaran
dalam Metaverse melalui LMS
3 Concerns & Challenges in ● Peserta kompeten dalam • Ceramah 1
Metaverse berbagai isu dan tantangan • Diskusi
dalam implementasi interaktif
Metaverse • Pembelajaran
melalui LMS
4 Blueprint & Augmented ● Peserta kompeten dalam • Ceramah 1
Reality Platform Practices mengenal dan mengakses • Diskusi
contoh platform AR dan interaktif
blueprint Metaverse • Praktik

Digital Talent Scholarship 2023


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Versi Publikasi #1-19012023

Rencana Pembelajaran Pengenalan Metaverse di Indonesia (Metaverse 101)

1 Sesi Ke 1

2 Topik Discover Metaverse

3 Deskripsi Topik
Pengetahuan tentang definisi dan ruang lingkup Metaverse

4 Durasi 1 JP

5 Rasio : Praktek dan Teori 1 JP teori

6 Aktivitas Kelas ● Ceramah interaktif


● Diskusi
● Tanya Jawab

7 Alat Bantu/ Media ● PC


● Peripheral
● Perangkat lunak pengolah kata
● Proyektor
● Bahan ajar

8 Bahan Bacaan Wajib Materi pada LMS

9 Persiapan Peserta sebelum ● Mempersiapkan perangkat untuk bisa menampilkan bahan materi pada
masuk kelas LMS
● Silent gadget

10 Tugas -

Rencana Pembelajaran Pengenalan Metaverse di Indonesia (Metaverse 101)

1 Sesi Ke 2

2 Topik Work and Research Opportunities in Metaverse

3 Deskripsi Topik
Pengetahuan tentang perubahan budaya kerja, peluang karir dan
kesempatan penelitian dalam Metaverse

4 Durasi 1 JP

5 Rasio : Praktek dan Teori 1 JP teori

6 Aktivitas Kelas ● Ceramah interaktif


● Diskusi
● Tanya Jawab

7 Alat Bantu/ Media ● PC


● Peripheral
● Perangkat lunak pengolah kata
● Proyektor
● Bahan ajar

Digital Talent Scholarship 2023


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Versi Publikasi #1-19012023

8 Bahan Bacaan Wajib Materi pada LMS

9 Persiapan Peserta sebelum ● Mempersiapkan perangkat untuk bisa menampilkan bahan materi pada
masuk kelas LMS
● Silent gadget

10 Tugas -

Rencana Pembelajaran Pengenalan Metaverse di Indonesia (Metaverse 101)

1 Sesi Ke 3

2 Topik Concerns and Challenges in Metaverse

3 Deskripsi Topik
Membahas isu dan tantangan dalam implementasi Metaverse

4 Durasi 1 JP

5 Rasio : Praktek dan Teori 1 JP teori

6 Aktivitas Kelas ● Ceramah interaktif


● Diskusi
● Tanya Jawab

7 Alat Bantu/ Media ● PC


● Peripheral
● Perangkat lunak pengolah kata
● Proyektor
● Bahan ajar

8 Bahan Bacaan Wajib Materi pada LMS

9 Persiapan Peserta sebelum ● Mempersiapkan perangkat untuk bisa menampilkan bahan materi pada
masuk kelas LMS
● Silent gadget

10 Tugas -

Rencana Pembelajaran Pengenalan Metaverse di Indonesia (Metaverse 101)

1 Sesi Ke 4

2 Topik Blueprint and Augmented Reality Platform Practices

3 Deskripsi Topik Mengenal dan mengakses contoh platform AR dan blueprint Metaverse

4 Durasi 1 JP

5 Rasio : Praktek dan Teori 1 JP praktek

Digital Talent Scholarship 2023


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Versi Publikasi #1-19012023

6 Aktivitas Kelas ● Ceramah interaktif


● Praktek
● Diskusi
● Tanya Jawab

7 Alat Bantu/ Media ● PC


● Peripheral
● Perangkat lunak pengolah kata
● Proyektor
● Bahan ajar

8 Bahan Bacaan Wajib Materi pada LMS

9 Persiapan Peserta sebelum ● Mempersiapkan perangkat untuk bisa menampilkan bahan materi pada
masuk kelas LMS
● Silent gadget

10 Tugas Membuat blueprint Metaverse dalam kelompok

Digital Talent Scholarship 2023


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Versi Publikasi #1-19012023

Digital Talent Scholarship 2023


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id

Anda mungkin juga menyukai