Anda di halaman 1dari 33

Prinsip Dasar & Filosofi

Kesehatan Kerja
(Bagi Dokter Perusahaan)

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Prinsip Dasar & Filosofi
◼ Upaya Kesehatan Kerja adalah upaya
penyerasian antara kapasitas kerja,
beban kerja dan lingkungan kerja agar
setiap pekerja dapat bekerja secara
sehat tanpa membahayakan dirinya
sendiri maupun masyarakat di
sekelilingnya, agar diperoleh
produktivitas kerja yang optimal (UU
Kesehatan Tahun 1992 Pasal 23).

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Prinsip Dasar & Filosofi

◼ Kesehatan Kerja meliputi berbagai


upaya penyerasian antara pekerja
dengan pekerjaan dan lingkungan
kerjanya baik fisik maupun psikis dalam
hal cara/metode kerja, proses kerja dan
kondisi yang bertujuan tertentu.

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Prinsip Dasar & Filosofi
◼ Keselamatan kerja dan kesehatan kerja
(K3), merupakan salah satu sarana atau
instrumen yang dapat memberikan
proteksi pada pekerja, perusahaan,
lingkungan hidup, dan masyarakat sekitar
dari bahaya akibat kecelakaan kerja.
Perlindungan tersebut merupakan hak
asasi yang wajib dipenuhi oleh
perusahaan.

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Prinsip Dasar
Kesehatan Kerja (1)
1. Memelihara dan meningkatkan derajat
kesehatan masyarakat pekerja di semua
lapangan pekerjaan yg setinggi-tingginya,
baik secara fisik, mental maupun sosial
2. Mencegah gangguan kesehatan masyarakat
pekerja yang diakibatkan oleh kondisi
lingkungan kerja

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Prinsip Dasar
Kesehatan Kerja (2)
3. Memberikan perlindungan bagi pekerja di
dalam pekerjaannya dan kemungkinan
bahaya yg disebabkan oleh faktor – faktor yg
membahayakan kesehatan
4. Menempatkan dan memelihara pekerja di
suatu lingkungan kerja yg sesuai dengan
kemampuan fisik dan psikis pekerjaannya

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Filosofi Keselamatan &
Kesehatan Kerja
1. Safety is an ethycal responsibility
2. Safety is a culture, not a program
3. Management is responsible
4. Employee must be trained to work safety
5. Safety is a condition of employment
6. All injuries are preventable
7. Safety program must be site specific
8. Safety is good business
Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK
◼ Safety is an ethical responsibility
K3 adalah tanggung jawab moral / etik.
Karenanya bukan hanya memenuhi peraturan
perundangan semata.

◼ Safety is a culture, not a program


K3 bukan sekedar program bagi perusahaan,
untuk sekedar memperoleh penghargaan, tetapi
merupakan cerminan budaya organisasi.

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


◼ Management is responsible
Manajemen perusahaan adalah yang paling
bertanggungjawab K3.

◼ Employee must be trained to work safety


Setiap tempat kerja, lingkungan kerja dan jenis
pekerjaan memiliki karakteristik dan
persyaratan K3 yang berbeda.

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


◼ Safety is a condition of employment
Tempat kerja yg baik adalah tempat kerja yang
aman. Lingkungan kerja yg menyenangkan
dan serasi akan mendukung tingkat
keselamatan.

◼ All injuries are preventable


Prinsip dasar K3 adalah semua kecelakaan
dapat dicegah, karena kecelakaan ada
sebabnya.

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


◼ Safety program must be site specific
Program K3 harus dibuat berdasarkan
kebutuhan nyata di tempat kerja, sesuai pula
dengan potensi bahaya.

◼ Safety is good business


Program K3 bukan pemborosan, tetapi bagian
dari proses produksi atau strategi perusahaan.
Kinerja K3 yg baik akan memberikan citra dan
manfaat bagi perusahaan.

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Fungsi Dokter Hiperkes (1)
Seorang dokter atau perawat yang
menjalankan program kesehatan dan
keselamatan kerja sebaiknya mengikuti
pelatihan sertifikasi hiperkes yang diatur
pemerintah melalui Kemenaker Pasal 1
Permenaker No. 01 tahun 1976 tentang
Wajib Latih Hiperkes bagi Dokter
Perusahaan.
Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK
Fungsi Dokter Hiperkes (2)
◼ Sebagai dokter perusahaan atau
paramedis diharuskan mengetahui
beberapa hal yang terkait dengan alur
produksi dan melakukan identifikasi
potensi bahaya yang terdapat di
perusahaan agar dapat menjalankan
kesehatan dan keselamatan kerja
tersebut.

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Pelatihan bagi Dokter Perusahaan
Berikut ini adalah sasaran yang harus dicapai
dalam pelaksanaan pelatihan hiperkes untuk
dokter perusahaan dan paramedis:
(1) Peserta memiliki landasan pemikiran yang
terarah sehingga dalam melakukan aktifitas
atau tindakan memiliki dasar untuk proses
identifikasi atau menentukan permasalahan
kesehatan yang ada di lingkungan kerja

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Pelatihan bagi Dokter Perusahaan
(2) Meningkatkan skill atau kemampuan
dalam memelihara dan meningkatkan
derajat kesehatan dan keselamatan tenaga
kerja.
(3) Meningkatkan kinerja, efisiensi,
produktifitas dan moril kerja dan faktor
manusia dalam sektor kegiatan ekonomi.

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Pelatihan bagi Dokter Perusahaan
(4) Para pekerja mendapatkan suatu
perlindungan dan hak pekerja saat bekerja
dengan menciptakan lingkungan kerja yang
nyaman dan terhindar dari kecelakaan
kerja.
(5) Memelihara faktor produksi agar
perusahaan tidak merugi sehingga
mendapatkan keuntungan yang sebesar -
besarnya.
Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK
Pelatihan bagi Dokter Perusahaan
(6) Dokter dan Paramedis akan
mendapatkan sertifikasi resmi yang dapat
digunakan sebagai salah satu persyaratan
minimal untuk bekerja di perusahaan.

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Menurut American Association of
Occupational Health Nurses, ruang
lingkup Dokter Hiperkes :
◼ Health promotion / Protection
◼ Worker health/Hazard Assessment & Surveillance
◼ Workplace Surveillance
◼ Primary Care
◼ Counseling
◼ Management and Administration
◼ Research
◼ Legal – Ethical, dan Community Organization
Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK
Status Kesehatan Masyarakat

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Interaksi Pekerja &
Lingkungan

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Prinsip Dasar & Filosofi
◼ Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
merupakan salah satu sarana atau
instrumen yang dapat memberikan
proteksi pada pekerja, perusahaan,
lingkungan hidup, dan masyarakat sekitar
dari bahaya akibat kecelakaan kerja.
Perlindungan tersebut merupakan hak
asasi yang wajib dipenuhi oleh
perusahaan.
Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK
Apa Tujuannya ?
◼ Memelihara dan meningkatkan derajat
kesehatan kerja masyarakat pekerja di
semua lapangan kerja setinggi-
tingginya baik fisik, mental maupun
kesejahteraan sosialnya.
◼ Mencegah timbulnya gangguan
kesehatan pada masyarakat pekerja
yang diakibatkan oleh keadaan/kondisi
lingkungan kerjanya.
Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK
Apa Tujuannya ?
◼ Memberikan pekerjaan dan
perlindungan bagi pekerja di dalam
pekerjaannya dari kemungkinan
bahaya yang disebabkan oleh faktor-
faktor yang membahayakan kesehatan.
◼ Menempatkan dan memelihara pekerja
di suatu lingkungan pekerjaan yang
sesuai dengan kemampuan fisik dan
psikis pekerjanya.
Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK
Tentang Penyakit Akibat Kerja

◼ Penyakit akibat kerja setua peradaban


manusia
◼ Publikasi berkaitan dengan penyakit
akibat kerja baru ditulis oleh
Bernardino Ramazzini (1633-1714),
dalam bukunya yang berjudul De
Morbis Artificium

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Penyebab
Penyakit Akibat Kerja

◼ Fisik
◼ Kimia
◼ Infeksi
◼ Fisiologis
◼ Psikologis
Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK
Faktor Fisik
◼ Bising
◼ Getaran
◼ Tekanan udara

◼ Suhu udara
◼ Radasi

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Faktor Kimia

◼ Partikel / debu
◼ CO, Sox, NOx
◼ Logam berat
◼ Pestisida
◼ dll

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Infeksi
◼ Leptospirosis pada pekerja saluran
air
◼ Cacing tambang pada petani di
sawah
◼ Anthrax pada pekerja penyamak kulit
◼ HIV/AIDS pada petugas di RS

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Faktor Fisiologis / Ergonomi

◼ Nyeri tengkuk pada pada alat kerja


yang tidak ergonomis
◼ Nyeri punggung bawah (low back
pain) pada petani yang mencangkul
di sawah

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Faktor Psikologis
◼ Akibat pekerjaan tidak sesuai
dengan minat / keahlian
◼ Akibat tidak harmonis hubungan
dengan atasan
◼ Suasana kerja yang membosankan
◼ Kelelahan fisik pada taraf tertentu

Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK


Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK
Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK
Prof. Dr. dr. Anies, M.Kes, PKK

Anda mungkin juga menyukai