Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN PERJALAN DINAS DALAM RANGKA KEGIATAN

PELAKSANAAN KELAS IBU BALITA


I.Dasar
Surat Tugas ( ST ) Kepala Puskesmas Savanajaya
Nomor :440/673/PuskSav/ST/X/2022. Tanggal Oktober 2022 tentang pelaksanaan
kelas Ibu Balita
II.Tujuan
 Meningkatkan pengetahuan , merubah sikap dan perilaku ibu dengan menggunakan alat
bantu buku KIA dalam mewujudkan tumbuh kembang balita yang optimal.
 Meningkatkan pengetahuan ibu tentang pentingnya pemenuhan kebutuhan gizi dan
perkembangan anak.
III. Waktu Dan Tempat
Kegiatan kelas ibu balita di laksanakan pada tanggal Oktober 2022 di balai pertemuan
Desa Marloso.
IV. Hasil

a.Proses pelaksanaan
 Pelaksanaan kegiatan kelas ibu Balita di lakukan dalam dua sesi yang bertempat di
balai pertemuan.
 Pertemuan ini di awali dengan pembukaan oleh fasilitator setelah itu memberikan
daftar hadir
 Jumlah ibu Balita yang di bina pada sesi pertama sebanyak 7 0rang dan pada sesi ke
dua pun sebanyak 8 orang dari keseluruhan total binaan 15 orang ibu balita.
 Fasilitator memberikan Materi
 Fasilitator memberikan snak kepada ibu balita.
 Membuka sesi tanya jawab antara fasilitator dan ibu balita.
 Kegiatan kelas ibu balita berjalan dengan lancar dan ibu dapat memahami materi
yang di bawakan oleh fasilitator.

b.Permasalahan yang di hadapai


 Kurangnya alat peraga lembar balik.

V. Kesimpulan dan saran


a. Kesimpulan
 Dari semua kegiatan yang telah di lakukan pada kelas ibu Balita dapat di ambil
kesimpulan bahwa kegiatan berjalan dengan lancar, bertambahnya pengetahuan ibu
tentang perkembangan anak
b. Saran
 Di harapkan agar ibu balita datang tepat waktu dan rajin ke kelas balita mengingat
pentingnya kegiatan kelas ibu balita agar menambah pengetahuan bagi tumbuh
kembang anak balita, selain itu juga ibu balita lebih aktif berinteraksi dalam
kegiatan kelas ibu balita
 Di tingkatkan dukungan dari pihak tokoh agama, dukun, dan tokoh masyrakat agar
kelas ibu balita berjalanan sesuai yg di harapkan.
Marloso, Oktober 2022
Yang melaksanakan perjalanan Dinas

Yulia salim Tomu


LAPORAN PERJALAN DINAS DALAM RANGKA KEGIATAN
PELAKSANAAN KELAS IBU BALITA
I.Dasar
Surat Tugas ( ST ) Kepala Puskesmas Savanajaya
Nomor :440.1087/PuskSav/ST/XI/2022. Tanggal November 2022 tentang pelaksanaan
kelas Ibu Balita
II.Tujuan
 Meningkatkan pengetahuan , merubah sikap dan perilaku ibu dengan menggunakan alat
bantu buku KIA dalam mewujudkan tumbuh kembang balita yang optimal.
 Meningkatkan pengetahuan ibu tentang pentingnya pemenuhan kebutuhan gizi dan
perkembangan anak.
III. Waktu Dan Tempat
Kegiatan kelas ibu balita di laksanakan pada tanggal November 2022 di balai pertemuan
Desa Marloso.
IV. Hasil
a.Proses pelaksanaan
 Pelaksanaan kegiatan kelas ibu Balita di lakukan dalam dua sesi yang bertempat di
balai pertemuan.
 Pertemuan ini di awali dengan pembukaan oleh fasilitator setelah itu memberikan
daftar hadir
 Jumlah ibu Balita yang di bina pada sesi pertama sebanyak 7 0rang dan pada sesi ke
dua pun sebanyak 8 orang dari keseluruhan total binaan 15 orang ibu balita.
 Fasilitator memberikan Materi
 Fasilitator memberikan snak kepada ibu balita.
 Membuka sesi tanya jawab atau sharing antara fasilitator dan ibu balita.
 ibu balita dapat memahami pentingnya tumbuh kembang anak yang di bawakan oleh
fasilitator.
b.Permasalahan yang di hadapai
 Kurangnya alat peraga lembar balik.

V. Kesimpulan dan saran


a. Kesimpulan
 Dari semua kegiatan yang telah di lakukan pada kelas ibu Balita dapat di ambil
kesimpulan bahwa kegiatan berjalan dengan lancar.
 Para ibu balita sudah mengerti dan memahami serta bertambahnya pengetahuan
wawasan ibu tentang tumbuh kembang anak.
b. Saran
 Di harapkan agar ibu balita rutin mengikuti kegiatan kelas balita
 Di harapkan ibu balita datang tepat waktu dalam mengikuti kegiatan kelas balita
 Di tingkatkan dukungan dari pihak tokoh agama, dukun, dan tokoh masyrakat agar
kelas ibu balita berjalanan sesuai yg di harapkan.

Marloso, November 2022


Yang melaksanakan perjalanan Dinas

Yulia salim Tomu


LAPORAN PERJALAN DINAS DALAM RANGKA KEGIATAN
PELAKSANAAN KELAS IBU BALITA
I.Dasar
Surat Tugas ( ST ) Kepala Puskesmas Savanajaya
Nomor :440/1485/PuskSav/ST/Xll/2022. Tanggal Desember 2022 tentang pelaksanaan
kelas Ibu Balita
II.Tujuan
 Meningkatkan pengetahuan , merubah sikap dan perilaku ibu dengan menggunakan alat
bantu buku KIA dalam mewujudkan tumbuh kembang balita yang optimal.
 Meningkatkan pengetahuan ibu tentang pentingnya pemenuhan kebutuhan gizi dan
perkembangan anak.
III. Waktu Dan Tempat
Kegiatan kelas ibu balita di laksanakan pada tanggal Desember 2022 di balai pertemuan
Desa Marloso.
IV. Hasil
a.Proses pelaksanaan
 Pelaksanaan kegiatan kelas ibu Balita di lakukan dalam dua sesi yang bertempat di
balai pertemuan.
 Pertemuan ini di awali dengan pembukaan oleh fasilitator setelah itu memberikan
daftar hadir
 Jumlah ibu Balita yang di bina pada sesi pertama sebanyak 7 0rang dan pada sesi ke
dua pun sebanyak 8 orang dari keseluruhan total binaan 15 orang ibu balita.
 Fasilitator memberikan Materi
 Fasilitator memberikan snak kepada ibu balita.
 Membuka sesi tanya jawab antara fasilitator dan ibu balita.
 ibu balita dapat memahami materi yang di bawakan oleh fasilitator.
b.Permasalahan yang di hadapai
 Sedikit terganggu dengan adanya suara tangisan dari anak-anak balita sehingga
kosentrasi para ibu saat mendengar penyampaian materi juga ternganngu.
 Kurangnya alat peraga lembar balik.

V. Kesimpulan dan saran


a. Kesimpulan
 Dari semua kegiatan yang telah di lakukan pada kelas ibu Balita dapat di ambil
kesimpulan bahwa kegiatan berjalan dengan lancar meskipun sedikit ternganggu
karena suara tangisan balita.
 Ibu balita sudah memahami memahami materi yang di berikan fasilitator tentang
wawasan perkembangan yang baik pada balita
 b. Saran
 Di harapkan agar ibu balita rutin mengikuti kegiatan kelas ibu balita agar dapat
menambah wawasan pengetahuan bagaimana memantau giji seimbnag anak balita
yang baik dan benar dan pengetahuan bagi tumbuh kembang anak balita.
 Di tingkatkan dukungan dari pihak tokoh agama, dukun, dan tokoh masyrakat agar
kelas ibu balita berjalanan sesuai yg di harapkan.
Marloso, Desember 2022
Yang melaksanakan perjalanan Dinas

Yulia salim Tomu


Dokumentasi Kegiatan Kelas Balita
Sesi pertama dan sesi kedua bulan tanggal Oktober 2022
Dokumentasi Kegiatan Kelas Balita
Sesi pertama dan sesi kedua tanggal 1 November 2022
Dokumentasi Kegiatan Kelas Balita
Sesi pertama dan sesi kedua tanggal 1 Desember 2022

Anda mungkin juga menyukai