Anda di halaman 1dari 8

A.

Pilihlah jawaban yang paling benar

1. Suatu sistem yang dirancang untuk menjamin keselamatan yang baik pada semua personil di tempat kerja
agar tidak menderita luka maupun menyebabkan penyakit ditempat kerja adalah....
a. P3K
b. P4TK
c. K3
d. 7 K
e. 5 S
2. Tujuan dari K3 adalah sebagai berikut kecuali....
a. Melindungi tenaga kerja dalam melaksanakan pekerjaan
b. Menjamin tenaga kerja dalam meningkatkan produktifitas
c. Menjamin dan melindungi tenaga kerja dan lingkungannya
d. Mencegah dan mengurangi kerugian yang diderita oleh semua pihak
e. Memberikan ganti rugi bagi tenaga kerja yang mengalami kecelakaan

3. Kecelakaan kerja dapat bersumber dari dua faktor yaitu....


a. Faktor alam dan faktor manusia sendiri
b. Faktor ketidaktahuan dan faktor alam
c. Faktor lingkungan dan faktor manusia sendiri
d. Faktor lingkungan dan faktor konsentrasi yang kurang
e. Faktor ketidaktahuan dan faktor kosentrasi yang kurang

4. Kecelakaan kerja yang disebabkan oleh kesalahan manusia salah satu diantaranya adalah ....
a. Mengambil resiko yang tidak tepat
b. Tempat kerja yang tidak layak
c. Kondisi peralatan yang berbahaya
d. Bahan-bahan dan peralatan yang bergerak
e. Transportasi

5. Dibawah ini faktor lingkungan yang andil dalam terjadinya kecelakaan kerja kecuali....
a. Tempat kerja yang tidak layak
b. Bekerja tanpa peralataan keselamatan
c. Transportasi
d. Bahan-bahan dan peralatan yang bergerak
e. Kondisi peralatan yang berbahaya

6. Menurut National Fire Protection Assosiation klasifikasi kebakaran untuk logam seperti Magnesium,
Sodium, Titanium kategori kebakaran tipe….
a. A
b. B
c. C
d. D
e. E

7. Menurut National Fire Protection Assosiation klasifikasi kebakaran kategori tipe A adalah....
a. Kebakaran untuk bahan bakar bensin, oli, ter, terpentin, cat
b. Kebakaran untuk kayu, kertas, kain
c. Kebakaran untuk peralatan kelistrikan, panel-panel listrik, motor listrik
d. Kebakaran untuk logam seperti Magnesium, Sodium, Titanium
e. Kebakaran untuk kapuk, gabus, lilin

8. Di bawah ini sumber-sumber kebakaran yang sudah diinventarisir kecuali adalah...


a. Adanya api yang luput dari pengamatan
b. Adanya bahan-bahan yang mudah terbakar
c. Api berasal dari panas mekanis/loncatan api mekanik
d. Api berasal dari sampah yang tertimbun
e. Pengaturan tempat kerja yang kurang baik

9. Penyebab terjadinya kebakaran diantaranya api yang berasal dari putung rokok yang dilempar begitu saja
oleh perokok yang lalai. Pernyataan ini termasuk salah satu sumber-sumber kebakaran yang sudah
diinventarisir yaitu....

a. Adanya api yang luput dari pengamatan


b. Adanya bahan-bahan yang mudah terbakar
c. Api berasal dari panas mekanis/loncatan api mekanik
d. Api berasal dari sampah yang tertimbun
e. Pengaturan tempat kerja yang kurang baik

10. Tiga unsur terjadinya api adalah....


a. Panas, asap, sisa pembakaran
b. Panas, udara, ledakan
c. Bahan bakar, ledakan, sisa pembakaran
d. Bahan bakar, panas, udara
e. Udara, sisa pembakaran, asap

11. Salah satu mencegah api/kebakaran ditempuh dengan cara antara lain adalah....
a. Perencanaan instalasi pemadam kebakar
b. Menyediakan pemadam kebakaran yang dapat dibawa
c. Menempatkan bahan-bahan yang mudah terbakar pada tempat tersendiri
d. Adanya sistem tanda bahaya
e. Adanya pintu-pintu darurat

12. Salah satu dari hal-hal yang perlu diperhatikan sebagai tindakan persiapan penanggulangan kebakaran
adalah....
a. Menghilangkan sumber-sumber api
b. Pengawasan dan pemeriksaan periodik terhadap kemungkinan terjadinya kebakaran
c. Mencegah campuran yang mudah terbakar/meledak
d. Adanya pintu-pintu darurat dan jalan-jalan untuk menyelamatkan diri
e. Pengaturan house keeping yang baik

13. Tanda K3 berikut ini mempunyai arti adalah....


a. Tanda pintu darurat
b. Tanda pintu masuk
c. Tanda berkumpul
d. Tanda dilarang masuk
e. Tanda keluar ketika terjadi kebakaran

14. Beberapa peralatan yang digunakan untuk pencegahan kebakaran adalah kecuali....
a. Kain basah
b. APAR
c. Hydran
d. Detektor asap
e. Fire Alarm
15. Peralatan yang memungkinkan secara otomatis akan memberitahukan kepada setiap orang apabila ada asap
pada suatu daerah khusus untuk pemakaian dalam gedung adalah....
a. APAR
b. Detektor asap
c. Sprinkler
d. Fire alarm
e. Hydran

16. Berikut ini bahan-bahan yang termasuk mudah terbakar bisa sebagai sumber api adalah....
a. Acetylen, kayu bakar, Amonia, parafin
b. Amonia, Benzen, minyak tanah, Gasolin
c. Aseton, Eter alkohol, oksigen, kamper
d. Benzen, karbon dioksida, amonia, acetylene
e. Etel alkohol, kloretan, gasoline, minyak kasturi

17. Peralatan pelengkap pada waktu menggunakan las listrik untuk keselamatan kerja adalah sebagai berikut
kecuali....
a. Pakaian mengelas (appron)
b. Kaca mata las
c. Sarung tangan
d. Alat pelindung telinga
e. Alat pelindung kaki

18. Kecelakaan kerja yang sering terjadi pada mesin gerinda adalah:
a. Terkena arus listrik, rambut terpintal
b. Rambut terpintal, tertusuk batu gerinda
c. Terkena arus listrik, terkena pecahan batu gerinda
d. Terkena pecahan batu gerinda, rambut terpintal
e. Jawaban a, b, c, dan d benar

19. Gambar di samping ini merupakan peralatan ukur adalah....


a. Mistar
b. Jangka sorong
c. Mikrometer
d. Dial indikator
e. Jangka

20. Skala pengukuran jangka sorong ini menunjukkan ukuran....


a. 27,60 mm
b. 27,50 mm
c. 26,60 mm
d. 26,40 mm
e. 26,20 mm

21. Hasil pengukuran mikrometer disamping ini adalah....


a. 3,24 mm
b. 3,52 mm
c. 3,60 mm
d. 3,64 mm
e. 3,74 mm
22. Berikut ini jenis-jenis jangka kecuali adalah....
a. Jangka bengkok
b. Jangka kaki
c. Jangka tongkat
d. Jangka banci
e. Jangka putar

23. Gambar di samping ini salah satu peralatan lukis dalam perbengkelan adalah....

a. Palu
b. Pemotong plat
c. Pahat
d. Penitik
e. Penggores

24. Peralatan lukis dalam alat perkakas bengkel yang berfungsi untuk menggambari pada benda kerja
adalah....
a. Penggores
b. Penitik
c. Jangka
d. Kaliber
e. Kikir

25. Alat perkakas bengkel yang termasuk dalam peralatan sayat yang berfungsi untuk mengikis atau
mengetam permukaan benda kerja adalah....
a. Gerinda
b. Kikir
c. Gergaji besi
d. Ampelas
e. Penggores

26. Alat yang membantu pekerjaan memotong, mengikir, mengelas dengan cara dicekam adalah....
a. Palu
b. Gerinda
c. Ragum
d. Tang
e. Kunci momen

27. Alat perkakas bengkel yang digunakan untuk memotong dan untuk mengurangi tebal dari benda kerja
yang nantinya akan dikerjakan lagi adalah....
a. Penitik
b. Penggores
c. Gerinda
d. Gergaji
e. Kikir

28. Dalam kerja bangku alat tangan yang digunakan untuk memotong plat tipis, mur/baut yang berkarat,
membuka rivet atau paku keling adalah....
a. Gergaji
b. Pahat
c. Kikir
d. Palu martil
e. Body spoon

29. Salah satu peralatan sayat dari alat perkakas bengkel yang digunakan untuk membuat ulir luar adalah....
a. Snei
b. Tap
c. Bor
d. Gerinda
e. Kikir

30. Salah satu peralatan sayat dari alat perkakas bengkel yang digunakan untuk membuat ulir dalam adalah....
a. Snei
b. Gerinda
c. Bor
d. Tap
e. Kikir

31. Alat tangan yang digunakan untuk mengencangkan atau melepas sekrup adalah....
a. Kunci ring
b. Kunci pas
c. Kunci sock
d. Obeng
e. Tang

32. Gambar di samping ini bagian dari kunci sock yaitu....


a. Sliding handle
b. Speed handle
c. Extension
d. Ratchet handle
e. Nut spinner

33. Pemegang mata sock yang memiliki penyetel arah putaran yang mengunci dan digunakan untuk
membuka atau mengencangkan baut adalah...
a. Sliding handle
b. Speed handle
c. Extension
d. Ratchet handle
e. Nut spinner

34. Salah satu alat tangan perbengkelan yang berfungsi untuk melepas atau memasang mur/baut yang dapat
disetel menyempit atau melebar menyesuaikan dengan ukuran mur atau bautnya adalah....
a. Kunci pipa
b. Kunci ring dan pas
c. Kunci momen
d. Kunci heksagonal
e. Kunci Inggris
35. Gambar di samping ini salah satu alat tangan perbengkelan adalah....
a. Kunci pipa
b. Kunci ring dan pas
c. Kunci momen
d. Kunci heksagonal
e. Kunci Inggris

36. Gambar di samping merupakan salah satu macam tang yaitu ...
a. Tang kombinasi
b. Tang potong
c. Tang rivet
d. Tang betet (vise grip)
e. Tang moncong panjang (long nose)

37. Jenis tang berikut ini berfungsi untuk memasang dan melepas pengunci yaitu....
a. Tang moncong panjang
b. Tang circlip
c. Tang betet
d. Tang kombinasi
e. Tang potong

38. Gambar di samping ini salah satu jenis palu yaitu....


a. Palu konde
b. Palu pen
c. Palu las
d. Palu lunak
e. Palu cakar

39. Jenis palu yang digunakan untuk mengetahui kwalitas hasil pengelasan adalah....
a. Palu konde
b. Palu pen
c. Palu las
d. Palu lunak
e. Palu cakar

40. Gambar di samping ini salah satu jenis alat potong plat yaitu....
a. Gunting tuas
b. Gunting lurus
c. Gunting kurva
d. Gunting lengkung
e. Gunting kombinasi

41. Pada tap dan snei terdapat simbol sebagai berikut M10x1,5 angka 10 menunjukkan….
a. Panjang ulir
b. Diameter ulir
c. Jumlah kisar
d. Lebar kisar
e. Jarak ulir

42. Pada tap dan snei terdapat simbol sebagai berikut W3/4”x13 angka 13 menunjukkan….
a. Jumlah kisar 13 buah tiap inchi
b. Jarak kisar ulir 13 mm
c. Diameter ulir 13 mm
d. Panjang ulir 13 mm
e. Jenis ulir ke-13

43. Yang dimaksud logam ferro adalah ….


a. Logam berat
b. Logam besi
c. Logam baja
d. Logam mulia
e. Logam paduan

44. Perunggu merupakan campuran logam ….


a. Tembaga + Seng
b. Timah + Timbal
c. Aluminium + Tembaga
d. Tembaga + Timah
e. Tembaga+Timah+Antimoni+Timbal

45. Sifat logam yang menggambarkan kemampuan logam untuk menahan beban statis, dan dinamis
disebut….
a. Sifat mampu tempa
b. Sifat teknologis
c. Sifat fisis
d. Sifat kimia/kemis
e. Sifat mekanis

46. Berikut ini yang termasuk sifat mekanis pada logam kecuali….
a. Kelurusan
b. Kekuatan
c. Kekerasan
d. Elastisitas
e. Kekakuan

47. Ketahanan suatu bahan untuk menahan pembebanan yang dapt berupa goresan atau penekanan adalah....
a. Kelelahan bahan
b. Kekuatan (strength)
c. Kekerasan (hardness)
d. Plastisitas
e. Elastisitas

48. Kemampuan suatu bahan untuk kembali ke bentuk semula setelah menerima beban yang mengakibatkan
perubahan bentuk adalah...
a. Kelelahan bahan
b. Kekuatan (strength)
c. Kekerasan (hardness)
d. Plastisitas
e. Elastisitas

49. Berikut ini yang termasuk logam mulia adalah....


a. Timbal, perak, dan perunggu
b. Tembaga, aluminium, dan emas
c. Perunggu, nikel, perak
d. Emas, perak, dan platina
e. Tembaga, timbal, perunggu

50. Berikut ini yang termasuk bahan non logam adalah....


a. Aluminium
b. Timbal
c. Plastik
d. Seng
e. Perak

Anda mungkin juga menyukai