Anda di halaman 1dari 27

Nama Alat Gambar Fungsi

Pemeriksaan umum set


untuk mendiagnosa wasir, fisura
anal (air mata di lapisan anus),
Anuskop dan beberapa jenis kanker

Baki logam tempat alat steril Untuk Sterlisasi alat logam


bertutup

Bingkai Uji coba untuk


pemeriksaan refraksi Alat pemeriksaan pada mata

Buku Ishihara tes Buku Tes Buta Warna

Corong telinga/Speculum alat yang digunakan untuk


telinga ukuran kecil,besar, memeriksa di dalam bagian
sedang telinga.

Emesis Basin/Nierbeken besar penunjang untuk membuang


kapas bekas pakai, nanah,
muntah.

Garputala 512 Hz, 1024 Hz, Untuk Tes Fungsi Pendengaran


2084 Hz

Handle Kaca Laring


Handle Kaca Nasofaring

Kaca Laring ukuran 2,4,5,6

Kaca pembesar untuk


diagnostik

Lampu Kepala

Lampu senter untuk periksa

Lup Binokuler

Metline
Opthalmoscope tes yang digunakan untuk
at bagian dalam mata,
ma saraf optik

Otoscope Untuk mengetahui apakah


terjadi infeksi telinga atau
tidak. Biasanya dokter akan
melihat ke dalam telinga
menggunakan otoscope
Palu refleks untuk memeriksa kemampuan
reflesi dari bagian-bagian
tertentu tubuh kita, biasanya
lutut kita.

Skinfold caliper lemak tubuh yang ini


gunakan alat yang bernama
ld caliper, yang dijepitkan di
tubuh yang telah ditentukan.
k alat ini seperti penjepit
di bawah tempat menjempit
gka-angka yang akan mengukur
di lipatan kulit kita.
Snellen cart poster yang berfungsi untuk
eteksi tajam penglihatan
rang.
Sudip lidah untuk menekan lidah
pada pasien kejang

Tempat tidur Tempat pemeriksaan pasien


periksa/Examination table
Tonometer schiotz menekan permukaan kornea
n beban yang dapat bergerak
pada sumbunya. Benda yang
h pada bola mata (kornea)
menekan bola mata kedalam
mendapatkan perlawanan
an dari dalam melalui kornea

B. Set UGD

Nama Alat Gambar Fungsi


Collor Brace/Neck color Alat ini digunakan agar bagian leher dan
anak kepala untuk membatasi gerakannya
agar tidak memperburuk keadaan
kesehatan kepala dan leher yang ada.

Collor Brace/neck color Alat ini digunakan agar bagian leher dan
dewasa kepala untuk membatasi gerakannya
agar tidak memperburuk keadaan
kesehatan kepala dan leher yang ada

Doppler alat untuk deteksi detak jantung janin di


dalam kandungan sang ibu.

Dressing
Forcep/korentang
penjepit alat steril

EKG
Forsep Aligator instrumen bedah yang digunakan
untuk memegang benda kecil atau
membuang item dari rongga kecil
dalam tubuh

Forsep Bayonet
Guedel Airway Menjaga jalan nafas terbebas
sumbatan

Gunting Bedah Standar,


Lengkung
Gunting Bedah Standar
lengkung ujung
tajam/tajam

Gunting Bedah Standar


lengkung ujung
tajam/tumpul

Gunting Bedah Standar


lengkung ujung
tumpul/tumpul

Gunting Bedah standar


lurus ujung Tajam
/tumpul
Gunting Bedah standar
lurus ujung
tumpul/tumpul

Gunting Bedah standar


lurus ujung
tajam/tajam

Gunting pembalut Gunting perban merupakan gunting


berujung sudut dengan ujung yang tumpul.
Gunting ini memiliki kepala kecil pada
ujungnya yang bermanfaat untuk
memudahkan dalam memotong perban
Gunting Pembuka Digunanakan membuka jahitan
jahitan

Kait dan kuret

Kanula hidung alat sederhana yang dapat dimasukkan


ke dalam lubang hidunguntuk
memberikan oksigen
Klem arteri 14 cm Menghentikan pendarahan pembuluh
darah kecil dan menggenggamkan
jaringan lainny

Korentang lengkung Menjepit/ mengambil alat steril


penjepit alat steril

Korentang penjepit Menjepit kapas dan kasa steril


sponge

Laringoskop anak
Magil Forcep alat yg Digunakan untuk memasang
intubasi atau alat bantu saluran nafas atau
mengambil benda asing dari saluran napas
bagian atas korban / pasien.

Nebuliser alat yang digunakan untuk merubah


obat dari bentuk cair ke bentuk partikel
aerosol

Penggunanya adalah untuk menjepit kasa


Pinset anatomis sewaktu menekan luka, menjepit jaringan
yang tipis dan lunak

Pinset Bedah
Pinset epilasi Untuk mencabut bulu alis

Pinset telinga Mengeluarkan benda asing dari telinga

Pinset inisisi
Hoedeolum/Chalazion
Resusitator anak &
sungkup
Resusitator dewasa &
sungkup
Resusitator neonatus &
sungkup
Retraktor/pembuka
kelopak mata
Semprit gliserin uatu tindakan memasukkan cairan minyak
gliserin melalui anus ke dalam rektum
dengan
menggunakan spuit gliserin. Merangsang
peristaltik pasien susah Bab dan persiapan
persalinan

Torniket karet alat untuk mengerutkan (constricting) dan


menekan (compressing). Saat digunakan
tourniquet berfungsi untuk mengontrol aliran
darah pada vena atau arteri dengan cara
menekan dan melepas dalam rentang waktu
tertentu.

C. Ruang Pemeriksaan Ibu, Anak (Kia), KB dan Imunisasi

1. Set Pemeriksaan Kesehatan Anak

½ Klem Korcher Memecah ketuban atau melubangi lubang


ketuban

Bak Instrumen Tempat Alat steril


dengan tutup

Koher tang
Meja
Instrumen/instrumen
trolli
Pen lanset digunakan untuk menusuk kulit saat
mengambil sample darah

Sonde mulut
Tampong Tang
Pengukur lingkar
kepala

Pengukur tinggi
badan anak

Stetoskop pediatrik Stetoskop untuk anak

2. Pelayan KB

Nama Alat Gambar Fungsi


Implant Kit
IUD Kit

D. Ruang Pesalinan

Nama Alat Gambar Fungsi


Dayori Probe
lengkung

Endotraheal tube sejenis alat yang digunakan


di dunia medis untuk
menjamin saluran napas
tetap bebas, ETT banyak
digunakan oleh dokter
dengan
spesialisasi anestesi dalam
pembiusan dan operasi. ETT
dimasukkan
kedalam trakea pasien untuk
memastikan tidak
tertutupnya trachea sebagai
saluran pernapasan dan
udara pernapasan dapat
masuk kedalam paru-paru.
ETT adalah alat yang paling
tepercaya dalam menjamin
saluran napas tetap bebas.
Gunting Benang Alat untuk menggunting
benang pada saat
penjahitan

Gunting Episiotomi Gunting Episiotomy


merupakan instrument
operasi yang berfungsi
untuk menggunting
bagian perineum Ibu
melahirkan kaku pada
saat menolong
persalinan. Perineum
adalah daerah antara
kedua belah paha yang
dibatasi oleh vulva dan
anus. Tujuan Episiotomy
adalah melebarkan jalan
lahir, dokter atau bidan
akan memberikan
anastesi local untuk
mengurangi rasa sakit,
namun dalam kondisi
tertentu episiotomy
dilakukan tanpa anastesi.
Gunting Operasi digunakan untuk menggunting
Lurus bagian-bagian alat tubuh yang
akan diamati, seperti usus,
jantung, pembuluh darah dan
sebagainya. Umumnya
digunakan untuk mengadakan
bukaan pertama pada bagian
tubuh yang akan diperiksa.
Gunting jaringan (bedah) terdiri
atas dua bentuk. Pertama,
berbentuk ujung tumpul dan
berbentuk ujung bengkok.
Gunting dengan ujung tumpul
digunakan untuk membentuk
bidang jaringan atau jaringan
yang lembut, yang juga dapat
dipotong secara tajam. Gunting
dengan ujung bengkok dibuat
oleh ahli pada logam datar
dengan cerma
Gunting tali Pusat
(umlical)

Klem Fenster /klem


ovum
Klem linen
Backhauss

Klem Kelly /Klem Penjepit plasenta


Kocher lurus

Klem pemasang
klip hegenbarth

Needel Pemegang jarum jahit


Holder/pemegang
jarumjahit

Pelvimeter Pengukur panggul


obstetrik/pengukur
panggul

Pinset Jaringan Fungsi sama dengan pinset


serugis/tissue anatomis yaitu membentuk pola
jahitan, menjepit jaringan pada
forcep atau pinser penjahitan dan memberi tanda
operasi atau pada kulit sebelum memulai
surgical forsep inisiasi

Pinset Jaringan
Semken
Pinset Kasa ( Pinset Anatomi adalah alat yang
Anatomis) digunakan untuk membantu
proses menjahit luka dan
menjepit kassa sewaktu
menekan luka, menjepit
jaringan yang tipis dan lunak
Stilet untuk
pemasangan ETT

2. Set Inersi dan Ekstraksi AKDR

Nama Alat Gambar Fungsi


Aligator
Ekstraktor
AKDR

Gunting Mayo
CVD

Klem kasa
lurus
Klem penarik
benang AKDR
Sonde Uterus lat yang digunakan
sims untuk mengukur
panjang uterus pada
tindakan kebidanan.

Tenakulum
schroeder

3. Set Resusitasi Bayi


E. Ruangan Pasca Persalinan

Nama Alat Gambar Fungsi


Ari Timer Memeriksa kecepatan pernafsan
anak

F. Ruangan Kesehatan Gigi dan Mulut

Nama Alat Gambar Fungsi


Enamel Acces
Cutter
Eksavator
berbentuk sendok
ukuran kecil
I. Set Promosi Kesehatan

H. Ruangan ASI
Nama Alat Gambar Fungsi
Breast alat bantu yang digunakan ketika
pump/pompa asi bayi tidak bisa langsung menyusu
langsung ke Ibu karena berbagai
alasan

I. Laboratorium
Nama Alat Gambar Fungsi
Batang merupakan sebuah peralatan
Pengaduk laboratorium yang digunakan
untuk mencampur bahan kimia
dan cairan untuk keperluan
laboratorium
Beker Glass untuk mengukur dan mencampur
bahan yang akan dianalisa di
laboratorium
Botol pencuci digunakan untuk mencuci ataupun
membilas bahan-bahan yang tidak
larut dalam air. Selain itu digunakan
juga untuk mencuci atau
menetralkan peralatan-peralatan
yang akan digunakan. Cara
menggunakan: menekan botol maka
aquades akan keluar
Corong kaca alat bantu untuk memindah atau
memasukkan larutan ke wadah
yang mempunyai dimensi
pemasukkan
Erlenmeyer Alat ini biasa digunakan dalam
proses titrasi untuk menampung
larutan yang akan dititrasi.

Fotometer
Gelas pengukur silinder atau yang bisa
Pengukur juga disebut silinder pencampur
adalah bagian dari peralatan
laboratorium yang digunakan
untuk mengukur volume cairan

Hematologi
Analiser
Alat Hitung
Manual
Mikroskop untuk melihat dan mengamati
binokuler objek dengan ukuran sangat kecil

Pipet micro untuk memindahkan sampel dalam


jumlah kecil secara akurat.
Pipet berskala ntuk memindahkah sejumlah cairan
dengan bermacam tingkatan serta
presisi

Pipet tetes membantu memindahkan cairan dari


suatu wadah ke wadah yang lainnya
dalam jumlah yang amat kecil, yaitu
setetes demi setetes.

Pot semen
dahak
Pot spesimen
urin
Rotator
Sentrifuse Centrifuge adalah instrumen laboratorium
yang berfungsi untuk memisahkan
listrik
partikel – partikel dalam suatu larutan
yang terdapat pada tabung reaksi yang
mempunyai berat molekul yang barbeda.

Sentrifuse
mikrohematok
rit
Tip blue
Tip yellow
Tabung kapiler
mikrohematok
rit

Tabung reaksi

Tabung reaksi
dengan tutup
karet gabus
Tabung
sentrifus
tanpa skala

Telly counter

Urinometer

Wadah
Aquadest

Westergen set

Kaki tiga sebagai penyangga pembakar


spirtus.

Pembendung
Penjepit Penjepit tabung
tabung dari
kayu
Pensil kaca alat gambar untuk bidang keras
dan licin

Pemanas /
Penangas
dengan air
Rak Pengering Mengeringkan alat

Rak Pewarna sebagai tempat yang digunakan


Kaca Preparat untuk meletakan preparat atau
sediaan pada saat melakukan
pewarnaan

Rak Tabung untuk meletakkan tabung


Reaksi
reaksi supaya tersusun rapi
dan indah

Stopwatch sebagai perangkat yang


digunakan untuk mengukur
lamanya waktu

Sengkelit/Ose alat untuk memindahkan kultur


dari satu media ke media lain
Sikat Tabung Membersihkan alat
Reaksi

Timer

Set Farmasi
Nama Barang Gambar Fungsi
Analitical
Balance
(Timbangan
Mikro)

Corong

Gelas Piala
100 ml, 500
ml, 1 L
Hygrometer alat untuk menentukan
kelembaban atmosfer yang dapat
menunjukkan kelembaban relatif
(persentase kelembaban di
udara), kelembaban mutlak
(jumlah kelembaban) atau
keduanya.
Mortil dan Menggerus Obat
Stamper

Spatel Logam
Shaker alat yang digunakan untuk
mengaduk atau mencampur
suatu larutan dengan larutan
yang lain sehingga bersifat
homogen dengan gerakan satu
arah.
Termometer Mengukur suhu
skala 100

K. Ruangan Rawat Inap


Nama Barang Gambar Fungsi
Ari Soud Timer
Gunting untuk membentuk bidang jaringan
Lengkung ujung atau jaringan yang lembut, yang
juga dapat dipotong secara tajam
tajam
(metzenbaum)
18
Guntung ini dilakukan pada kasus lipoma
Lengkung Ujung atau kista. Biasanya dilakukan
dengan cara mengusuri garis batas
tumpul lesi dengan gunting. Harus
(Metzenbaum) dipastikan kalau pemotongan
18 cm dilakukan jangan melewati batas
lesi karena dapat menyebabkan
kerusakan.

Gunting Lurus
Ujung Tajam
(Metzenbaum)

Gunting Lurus
ujung Tumpul
(metzenbaum)

Gunting Mayo
lurus
Kauter
Klem agrave
Klep pengatur
oksigen dengan
humidifer

Manset anak
dengan velecro

Manset dewasa

Meja instrumen
mayo
berstandar

Meja Instrumen

Pinset anatomis
(untuk
specimen)
Resusitator alat untuk memompa oksigen
untuk dewasa udara bebas.
digunakan untuk memperbaiki
fungsi ventilasi dengan
cara memberikan
pernafasan buatan untuk
menjamin kebutuhan
oksigen dan pengeluaran
gas CO2
Resusitator
untuk infant

Skapel tangkai slat untuk mengiris jaringan yang


pisau operasi terdiri dari batang scalpel dan
pisau scalpel (blade)

Spalk untuk mencegah pergerakan


tulang yang patah

Stetoskop Infan
Sonde dengan
mata 14,5 cm
Sonde pengukur
dalam luka
Tabung oksigen
6 meter kubik
dan regulator

Tabung/sungkup
untu
Wing Needle ujung spuit atau jarum yang
digunakan untuk pengambilan
secara vakum. Needle ini
bersifat mudah diganti
sehingga mudah dilepas dari
spuit serta container vacuum.

Ruang Sterilisasi
Nama Gambar Fungsi
Autoclave alat yang digunakan untuk
mensterilkan peralatan dan
perlengkapan dengan
menundukkan material untuk
uap tekanan tinggi jenuh pada
121 ° C selama sekitar 15-20
menit
Korentang Penjept alat steril
lengkung ,
penjepit alat
steril

Set Puskesmas Keliling

Nama Gambar fungsi


Alat Pemasang
IUD
Alat pemasang
Norplant
Bein Lurus Besar Untuk melepas gigi dari
jaringan dan melepas
akar gigi

Bein lurus kecil


Ekskavator Membersihkan jaringan
berujung dua karies yang lunak dan
(besar) kotoran- kotorannya
atau sisa makanan -
yang
terdapat di dalam
kavitas.
-Membongkaran
tumpatan sementara.
-Mengambil kelebihan
fletcher, cement,
amalgam

Ekskavator
berujung dua
(Kecil)

Gunting Bedah
standar,
lengkung
Gunting
pembalut (lister)

Irigator dengan
konektor nilon,
lurus
Kaca mulut
daftar No.4
Klem arteri lurus
(kelly)

Klem/pemegang
jarum jahit 18
cm (Mayohegar)
Klem/ penjepit
porsio 25 cm
(schroder)
Mangkok untuk
larutan

Mangkuk untuk
larutan (Dappen
glass)
Meteran

Pengukur
panjang bayi dan
tinggi badan

Pengungkit akar
gigi (Cryer Distal)

Penumpat
plastik

Pengungkit akar
gigi (Cryer misial)

Penumpat
plastik
Pen lancet

Pinset Gigi alat dental instrumen


yang berfungsi untuk
menjepit kassa,
kapas, tampon dan
cotton roll

Scaller, Black kiri


dan kanan tipe
hoe
Scaller standar
berbentuk bulan
sabit (Type sickle
Scaller standar
berbentuk
cangkul kanan
type chisel

Anda mungkin juga menyukai