Anda di halaman 1dari 6

SOAL STATION 2

UJI CEMARAN ANGKA KAPANG KHAMIR

Tujuan
Menguji kemampuan kandidat dalam melakukan standarisasi bahan alam untuk menjamin mutu
ekstrak.

Skenario
Divisi QC industri obat tradisional sedang menguji mutu ekstrak kunyit berupa uji cemaran mikroba
AKK (Angka Kapang Khamir)

Tugas
1. Selesaikan pembuatan seri pengenceran pada 10-4 dari 10-3 dan inokulasikan tingkat
pengenceran 10-4 sebanyak 0,5 mL dalam media PDA 20 mL pada cawan petri yang telah
tersedia!
2. Anggaplah media telah padat dan inkubasikan hasil pekerjaan anda!
3. Hitung angka kapang khamir dari data yang ada!

TO UKAI OSCE INTERNAL ANGK. 35_18 JANUARI 2023


SOAL STATION 2
UJI CEMARAN ANGKA KAPANG KHAMIR

Tujuan
Menguji kemampuan kandidat dalam melakukan standarisasi bahan alam untuk menjamin mutu
ekstrak.

Skenario
Divisi QC industri obat tradisional sedang menguji mutu ekstrak kunyit berupa uji cemaran mikroba
AKK (Angka Kapang Khamir)

Tugas
1. Selesaikan pembuatan seri pengenceran pada 10-4 dari 10-3 dan inokulasikan tingkat
pengenceran 10-4 sebanyak 0,5 mL dalam media PDA 20 mL pada cawan petri yang telah
tersedia!
2. Anggaplah media telah padat dan inkubasikan hasil pekerjaan anda!
3. Hitung angka kapang khamir dari data yang ada!

Instruksi Penguji
1. Penguji mengobservasi dan menilai performa kandidat sesuai rubrik yang telah disediakaan
2. Penguji memberikan lembar kerja kandidat sesaat setelah kandidat selesai memasukkan
cawan petri ke dalam inkubator
3. Menilai hasil perhitungan sesuai rubrik

TO UKAI OSCE INTERNAL ANGK. 35_18 JANUARI 2023


LEMBAR KERJA
STATION 2

NAMA KANDIDAT TANDA TANGAN

NO. UJIAN

Pengenceran 10-1 10-2 10-3 10-4

Jumlah koloni 75 65 55 45

Pengenceran yang memenuhi rentang jml koloni yaitu =…………

Jumlah koloni yang akan dihitung sebagai AKK =………….

Angka Kapang khamir (tuliskan hasil dengan satuannya) =………….

TO UKAI OSCE INTERNAL ANGK. 35_18 JANUARI 2023


RUBRIK PENILAIAN OSCE
STATION 2
No Area Kompetensi 3 2 1 0
1 Penetapan masalah Kandidat mampu melakukan 5 Kandidat mampu melakukan Kandidat mampu melakukan Kandidat mampu melakukan
hal dengan benar : minimal 3 hal dengan benar : minimal dua hal dengan satu hal dengan benar :
1. Memipet seri pengenceran 1. Memipet seri pengenceran benar: 1. Memipet seri pengenceran
dari tabung 10-3 sebanyak dari tabung 10-3 sebanyak 1. Memipet seri pengenceran dari tabung 10-3 sebanyak
1,0 ml ke dalam tabung 10-4 1,0 ml ke dalam tabung 10-4 dari tabung 10-3 sebanyak 1,0 ml ke dalam tabung 10-4
dengan spuit 1 cc dengan spuit 1 cc 1,0 ml ke dalam tabung 10-4 dengan spuit 1 cc
2. Menghomogenkan tabung 2. Menghomogenkan tabung dengan spuit 1 cc 2. Menghomogenkan tabung
10-4 dengan cara memutar 10-4 dengan cara memutar 2. Menghomogenkan tabung 10-4 dengan cara memutar
tabung reaksi dengan tangan tabung reaksi dengan tangan 10-4 dengan cara memutar tabung reaksi dengan tangan
3. Memipet larutan dari tabung 3. Memipet larutan dari tabung tabung reaksi dengan tangan 3. Memipet larutan dari tabung
10-4 sebanyak 0,5 ml dengan 10-4 sebanyak 0,5 ml dengan 3. Memipet larutan dari tabung 10-4 sebanyak 0,5 ml dengan
spuit 1 cc ke dalam cawan spuit 1 cc ke dalam cawan 10-4 sebanyak 0,5 ml dengan spuit 1 cc ke dalam cawan
petri label 10-4 yang telah petri label 10-4 yang telah spuit 1 cc ke dalam cawan petri label 10-4 yang telah
terisi media cair PDA 20 ml terisi media cair PDA 20 ml petri label 10-4 yang telah terisi media cair PDA 20 ml
4. Menghomogenkan media 4. Menghomogenkan media terisi media cair PDA 20 ml 4. Menghomogenkan media
dengan sampel yang telah dengan sampel yang telah 4. Menghomogenkan media dengan sampel yang telah
diinokulasikan dengan diinokulasikan dengan dengan sampel yang telah diinokulasikan dengan
memutar cawan petri (bisa memutar cawan petri (bisa diinokulasikan dengan memutar cawan petri (bisa
diputar dengan arah angka 8) diputar dengan arah angka 8) memutar cawan petri (bisa diputar dengan arah angka 8)
5. Memasukkan cawan petri ke 5. Memasukkan cawan petri ke diputar dengan arah angka 8) 5. Memasukkan cawan petri ke
dalam inkubator dalam inkubator 5. Memasukkan cawan petri ke dalam inkubator
dalam inkubator
2 Penyelesaian masalah Kandidat mampu melakukan 3 Kandidat hanya mampu Kandidat hanya mampu Kandidat hanya mampu
hal berikut: melakukan 2 dari 3 hal berikut: melakukan 1 dari 3 hal berikut: melakukan 1 dari 3 hal berikut:
1. Memilih tingkat 1. Memilih tingkat 1. Memilih tingkat 1. Memilih tingkat
pengenceran yang jumlah pengenceran yang jumlah pengenceran yang jumlah pengenceran yang jumlah
koloni memenuhi syarat koloni memenuhi syarat koloni memenuhi syarat koloni memenuhi syarat
untuk dihitung sebagai angka untuk dihitung sebagai untuk dihitung sebagai angka untuk dihitung sebagai
kapang khamir yaitu 55 pada angka kapang khamir yaitu kapang khamir yaitu 55 pada angka kapang khamir yaitu
seri pengenceran 10-3 55 pada seri pengenceran seri pengenceran 10-3 55 pada seri pengenceran
2. Menghitung angka kapang 10-3 2. Menghitung angka kapang 10-3
khamir yaitu = 1/faktor 2. Menghitung angka kapang khamir yaitu = 1/faktor 2. Menghitung angka kapang
pengenceran x jml koloni = khamir yaitu = 1/faktor pengenceran x jml koloni = khamir yaitu = 1/faktor

TO UKAI OSCE INTERNAL ANGK. 35_18 JANUARI 2023


1/10-3 x 55 = 5,5 x 104 pengenceran x jml koloni = 1/10-3 x 55 = 5,5 x 104 pengenceran x jml koloni =
3. Menuliskan satuan AKK yaitu 1/10-3 x 55 = 5,5 x 104 3. Menuliskan satuan AKK yaitu 1/10-3 x 55 = 5,5 x 104
CFU/g 3. Menuliskan satuan AKK yaitu CFU/g 3. Menuliskan satuan AKK yaitu
CFU/g CFU/g
3 Sikap dan perilaku Kandidat dapat menunjukan 3 Kandidat dapat menunjukan 2 Kandidat dapat menunjukan 1 Kandidat TIDAK dapat
profesional performa: dari 3 performa: dari 3 performa: menunjukan 3 performa:
1. Memakai alat pelindung 1. Memakai alat pelindung diri 1. Memakai alat pelindung 1. Memakai alat pelindung diri
diri berupa jas lab, sarung berupa jas lab, sarung diri berupa jas lab, sarung berupa jas lab, sarung
tangan, masker. tangan, masker. tangan, masker. tangan, masker.
2. Kandidat bekerja di kotak 2. Kandidat bekerja di kotak 2. Kandidat bekerja di kotak 2. Kandidat bekerja di kotak
LAF (laminar air flow) LAF (laminar air flow) LAF (laminar air flow) LAF (laminar air flow)
3. Merapikan kembali alat 3. Merapikan kembali alat 3. Merapikan kembali alat 3. Merapikan kembali alat
bahan ke posisi semula bahan ke posisi semula bahan ke posisi semula bahan ke posisi semula

TO UKAI OSCE INTERNAL ANGK. 35_18 JANUARI 2023


KEBUTUHAN PERALATAN/BAHAN
STATION 2

No. Nama Jumlah Keterangan


1 Dummy ekstrak Secukupnya
2 Tabung reaksi panjang 8 Diisi dengan NaCl 0,9% (aquadest)
9 mL dan diberi etiket 10-1, 10-2, 10-
3
dan 10-4  @ 2 tabung kemudian
disumbat
3 Cawan petri 6 Diisi media cair PDA 20 mL dan
diberi etiket 10-1, 10-2, 10-3  @ 2
cawan petri
4 Cawan petri 2 Dibiarkan kosong, diberi etiket 10-4
5 Spuit 2 1 mL
+ cadangan
6 Kotak LAF 2 Dibuat dari kardus
7 Kotal incubator suhu 25oC 2 Dibuat dari kardus
8 Rak tabung 2
9 Lampu bunsen 2
10 Tissue 2
11 Lembar soal 2 Dimasukkan ke map L
12 Lembar kerja Sejumlah
peserta

TO UKAI OSCE INTERNAL ANGK. 35_18 JANUARI 2023

Anda mungkin juga menyukai