Anda di halaman 1dari 3

No Soal Tryout Pembahasan Tryout Jawaban

1 Apa yang anda ketahui tentang PPPK? Pembahasan: D

Skor
A. PPPK adalah seorang ASN
A=3
B. Pegawai negara yang akan memperoleh jaminan hari tua B = 2
setelah pensiun
C=1
C. Pegawai swasta yang dipekerjakan di instansi pemerintah D = 4

D. Pegawai ASN yang diangkat dan dipekerjakan dengan Sebagai PPPK harus mengetahui
perjanjian kontrak sesuai jangka waktu tertentu dalam PPPK itu apa
rangka melaksanakan tugas pemerintahan
2 Mengapa anda tertarik mengikuti seleksi PPPK? Pembahasan: C

Skor
A. Ingin mendapatkan jaminan hari tua
A=1
B. Mendapatkan pekerjaan dan penghasilan yang layak B = 2

C. Memberikan pengabdian kepada bangsa dan negara C = 4


D=3
D. Mengembangkan diri agar profesional dalam pekerjaan
Tugas ASN memberikan
pengabdian kepada bangsa dan
negara.
3 Apakah pendapat orang lain terhadap anda ? Pembahasan: C

Skor
A. Saya adalah seorang yang ambisius akan prestasi
A=1
B. Saya adalah pribadi yang cerdas dan memiliki berbagai B = 3
inovasi cemerlang
C=4
C. Saya adalah pribadi yang jujur dan suka menolong orang D = 2
lain yang kesusahan
Seseorang yang berintegritas
D. Saya adalah orang yang percaya diri akan memiliki sikap jujur dan
suka menolong orang lain
4 Jika anda diterima sebagai ASN PPPK ,apakah siap Pembahasan: B
ditempatkan dimana saja dan tidak mengajukan pindah?
Skor
A=3
A. Saya akan mengabdi untuk beberapa tahun sesuai
penempatan,kemudian mengajukan pindah ke daerah lain B = 4

B. Ya, siap C = 2
saya
D=1
C. Saya akan berusaha memperoleh penempatan sesuai
domisili saya Sebagai ASN harus siap
ditempatkan dimana saja
D. Saya akan melihat dulu dimana penempatan saya,baru
akan memutuskan mengambil kesempatan ini atau tidak
5 Bagaimana pendapat anda tentang penguasaan Teknologi Pembahasan: D
Informasi bagi pegawai ASN PPPK?
Skor
A=2
A. Penguasaan TI adalah wajib bagi pegawai yang bekerja di
bidang TI B = 3

B. Semua pegawai wajib menguasai TI meskipun hanya C = 1


sedikit D=4

C. Penguasaan TI kurang diperlukan karena semuanya akan Menjadi PPPK harus


digantikan dengan sistem yang otomatis meningkatkan kompetensi
penguasaan TI
D. Semua pegawai tanpa pengecualian harus melakukan
peningkatan kompetensi penguasaan TI
6 Apa prinsip yang anda punya dalam bekerja sebagai ASN Pembahasan: D
PPPK
Skor
A=2
A. Bekerja biasa saja, Karena gajinya juga tidak berubah
B=3
B. Saya akan menjadi pimpinan kantor suatu saat nanti
C=1
C. Saya hanya akan bekerja sesuai dengan standar saja D = 4

D. Saya profesional di bidang yang saya kerjakan Prinsip ASN harus mempunyai
kompetensi profesional.
7 Apa pendapat anda tentang profesionalisme ASN PPPK? Pembahasan: D

Skor
A. ASN yang memiliki banyak sertifikasi teknis dan
A=1
Pendidikan tinggi sesuai bidangnya
B=3
B. ASN yang memiliki integritas dan moral yang tinggi C = 2
D = 4
C. ASN yang dapat mengkoordinir sesama PPPK untuk
berkinerja maksimal ASN yang profesional adalah yang
mumpuni dalam jabatannya dan
memiliki kompetensi manajerial,
D. ASN yang mumpuni dalam jabatan meliputi kompetensi
teknis, dan sosiokultural yang
manajerial, kompetensi teknis, dan kompetensi sosiokultural
baik
8 Setelah dinyatakan lulus PPPK di suatu sekolah anda Pembahasan: D
ditugaskan untuk mengampu kelas 2 SD karena sebuah
Skor
alasan yang mendesak. Padahal selama ini anda mengajar di
kelas 6. Bagaimana tanggapan anda . . . . A = 3

B=2
A. Saya akan melaksanakannya meskipun dalam hati merasa
tidak nyaman C = 1
D = 4
B. Saya akan menjelaskan kepada pihak sekolah agar saya
bisa mengajar dikelas 6 Sebagai ASN harus bekerja secara
profesional dan melakukan tugas
C. Saya akan melakukan komunikasi kepada pihak pengampu dengan sebaik-baiknya
kelas 6 agar mengalah dan memberikannya kepada saya

D. Saya akan melaksanakan tugas sebagai guru kelas 2


dengan sebaik-baiknya
9 Seberapa dalam anda memahami tugas dan fungsi jabatan Pembahasan: B
Guru PPPK yang anda lamar?
Skor
A=1
A. Saya hanya memahami sedikit karena saya baru lulus
kuliah B=4
C=2
B. Saya sangat memahami karena sudah saya laksanakan
sehari-hari D=3
Selain memahami tugas dan
C. Saya sudah lama bertugas menjadi Guru, meskipun ada fungsi guru pengalaman sehari-
beberapa yang belum saya pahami hari akan lebih baik dalam
pelaksanaan tugas sebagai Guru
PPPK
D. Saya akan berusaha semampu saya untuk memahami
semua tugas dan fungsi Guru
10 Seorang Guru harus menjungjung tinggi apa yang telah Pembahasan: A
menjadi prinsip. Seandainya anda menerima sebuah tugas
Skor
yang tidak sesuai dengan prinsip anda. Apa yang akan anda
lakukan? A=4
B=1
A. Mengungkapkan dan mendiskusikan pikiran dan perasaan
C=2
itu dengan pimpinan
D=3
B. Memendam perasaan negatif yang muncul agar tidak
mengganggu pelaksanaan tugas Untuk menjadi seorang ASN
harus bisa mengatasi masalah
C. Mengalihkan perasaan, pikiran, dan perhatian pada hal dan bersikap bijaksana.
lain yang bermanfaat

D. Mengungkapkan pikiran dan perasaan pada orang


terdekat yang ada di lingkungan kerja

Anda mungkin juga menyukai