Anda di halaman 1dari 2

PEMBERSillAN TROLLY MAKANAN

No.Dokumen No. Revisi Halaman


28/GZJRSUD OJ Ill

Ditetapkan oleh Direkrur:


Tanggal terbit
STANDAR '- -
PROSEDUR
OPERASIONAL 2 Desember 2019
dr. I Gusti Made Suardjka, Sp.A, MPH
7
PENGERTIAN Pencucian Trolly adalah proses pencucian kereta makan sesuai dengan standar yang
ditentukan
TUJUAN Untuk mengatur tata cara pembersihan kereta makan (trolly) agar menjadi
bersih,hygienis dan tahan lama.
KEBIJAKAN Peraturan Direktur RSUD Taman Husada Bontang No. 84 Tahun 2019 Tentang
Kebijakan Pe!ayanan Pasien di RSUD Taman Husada Bontang
PROSEDUR A. Pembersihan Setiap Hari
1. Pramusaji menyiapkan peralatan dan bahan kebersihan berupa, lap kain basah,
lap kering dan cairan cuci piring.
2. Pramusaji membersihkan sisa-sisa makanan pada bagian luar dan dalam troli.
3. Pramusaji mengumpulkan sisa-sisa makanan yang ada kemudian membuang
ketempat sampah organik.
4. Pramusaji membersihkan bagian Iuar dan dalam troli menggunakan lap yang
telah ch"basahi dengan cairan pencuci piring.
5. Pramusaji membilas bagian luar dan dalam troll dengan menggunakan lap yang
telah dibasahi dengan air hangat
6. Pramusaji mengelap dinding troll bagian luar dan daJam menggunakan lap
kering.
7. Pramusaji meletakkan troli pada ruang terbuka sebingga troll menjadi kering.
8. Pramusaji menyimpan troll bersih di dalam pantri.
B. Pembersihan Setiap Minggu
1. Pramusaji menyiapkan peralatan dan bahan kebersihan berupa, spon cuci piring,
lap kering dan cairan cuci piring.
2. Pramusaji membersihkan sisa-sisa makanan pada bagian luar dan dalam troll.
3. Pramusaji mengumpulkan sisa-sisa makanan yang ada kemudian membuang ke
tempat sampah organik.
4. Pramusaji membasahi bagian luar dan dalam troli dengan air bersih.
5. Pramusaji membersihkan bagian luar dan dalam troli menggunakan spon cuci
yang telah dibasahi dengan cairan pencuci piring.
6. Pramusaji menyiram bagian luar dan dalam troli dengan air bersih.
7. Pramusaji mengelap bagian Juar dan dalam troli menggunakan lap kering.
8. Pramusaji meletakkan troli pada ruang terbuka sehingga troli menjadi kering.
9. Pramusaji menyimpan troli bersih didalam pantri.
PEMBERSlllAN TROLLY MAKANAN

®
UNIT TERKAIT
No.Dokumen
28/GZ'RSUD

1. Instalasi gizi
2. Petugas Cleaning service
No. Dokumen
28/GZ/RSUD
Halaman
2/2

3. Petugas penyaji/pramusaji

t-1

Anda mungkin juga menyukai