Anda di halaman 1dari 4

JARINGAN EPITEL DAN IKAT

1.epitel yang melapisi saluran pernafasan dan lumen


epididimis serta memiliki duktus deferens adalah ciri ciri epitel
A.epitel selapis
B.epitel selapis gepeng
C.epitel silindris bertingkat semu
D. Epitel bertingkat
E. Epitel selapis silindris
Jawabannya: C

2. jaringan epitel transisional dapat ditemukan di bagian?


Pilihan jawaban
A.kandung kemih
B.ocular conjunctiva
C.kulit
D.trachea
E. Ginjal
Jawaban : A

3. Disebut apakah bagian yang memisahlan epitel dengan jaringan ikat?


A.kuboid
B.mikrofili
C.epididimis
D.membrana basalis
E.duktus
Jawabannya: D

4. Epitel yg terdapat pada lensa mata yaitu...


A. Epitel selapis silindris
B. Epitel selapis pipih
C. Epitel selapis kubus
D. Epitel berlapis kubus
E. Epitel berlapis silindris
Jawaban : C

5. Jenis struktur epitel yang membatasi alveoli adalah


A. Epitel kubus selapis
B. Epitel pipih selapis
C. Epitel silindris selapis
D. Epitel kubus berlapis
E. Tidak memiliki sel epitel
Jawaban : B
6. Epitel apakah yang letaknya di kelenjar minyak yang berfungsi sebagai lapisan pelindung
sekaligus penghasil mukus
A. Epitel pipih selapis
B. Epitel pipih berlapis
C. Epitel kubus selapis
D. Epitel kubus berlapis
E. Epitel selapis silindris
Kunci jawaban : D

7. Dibawah ini salah satu fungsi dari epitel pipih berlapis adalah

A. Pelindung
B . Penghancur
C. Penghambat
D. Penghantar
E. Pelengkap
Jawaban : D
1.jaringan ikat berfungsi untuk?
a. mengikat dan mengisi
b. membentuk dan membulat
c. mengisi dan membulat
d. mengikat dan membesar
e. membesar dan membulat
Jawabannya: A

2. Branz adalah seorang mahasiswa kedokteran, ia diminta dosennya untuk mengamati


preparat jaringan ikat dan mengindentifikasi bagian bagiannya.

Sel apakah yang ditunjukkan oleh panah merah ?

A.Fibrosit
B.Fibroblas
C.Sel lemak
D.Fibrin
E. Neutrofil

Jawaban : A

3. Sel memanjang dengan juluran sitoplasma, intinya lonjong dengan dengan sedikit kromatin
dan memiliki satu atau dua nukleolus disebut

A.fibroblas
B. Fibrosit
C. Histiosit
D.serat kolagen
E.neutrofil
Jawabannya:A
4. Yang dapat ditimbun pada jaringan ikat adalah
A. Karbohidrat
B. Protein
C. Vitamin
D. Lemak
E. Mineral
Jawaban : D

5. Contoh dari jaringan ikat padat tidak teratur adalah


A.korium, kapsula, septa
B.septa, tendon, kapsula
C.Tendon, korium, septa
D.Kapsula, Trabukula, Tendon
Jawaban : A

6. Jaringan ikat yang banyak mengandung sel-sel lemak adalah:


A. Jaringan ikat padat tak beraturan
B. Jaringan ikat padat beraturan
C. Jaringan ikat longgar
D. Jaringan ikat retikuler
Jawaban : C

7.Jaringan ikat yang memiliki kemampuan meregang dan mengembang adalah:


a. Jaringan ikat padat
b. Jaringan ikat adiposa
c. Jaringan ikat elastik
d. Jaringan ikat retikuler
e. Jaringan ikat kendor

Jawaban:C

Anda mungkin juga menyukai