Anda di halaman 1dari 1

PENCATATAN DAN PELAPORAN

MONITORING SUHU
No. :
Dokumen
No. Revisi : 0
SOP Tanggal : 6 Februari 2023
Terbit
Halaman : 1/2

UPT PUSKESMAS drg. LUCILLA MINTATI


PALIYAN NIP. 196912092002122001
1.Pengertian Sistem Pencatatan dan pelaporan adalah pencatatan dan pelaporan yang
harus dibuat oleh puskesmas dan direkapitulasi di setiap tingkat dengan
waktu tertentu yang merupakan sistem atau satu kesatuan yang terdiri
dari komponen yang saling berkaitan, berintegrasi dan mempunyai tujuan
tertentu yang merupakan gabungan berbagai macam kegiatan upaya
pelayanan kesehatan Puskesmas, sehingga dapat dihindarkan adanya
pencatatan maupun pelaporan lain yang akan memperberat beban kerja
petugas Puskesmas.
Monitoring suhu adalah pengecekan suhu lemari es tempat penyimpanan
vaksin yang dilakukan 2 kali yaitu pagi jam 08.00 WIB dan sore hari
yaitu jam 14.00 WIB setiap harinya.
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah bagi petugas untuk
pencatatan dan pelaporan monitoring suhu.
3.Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Paliyan Nomor 2 Tentang Penetapan
Jenis – Jenis Pelayanan.
4.Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 12 Tahun 2017 tentang
Penyelenggaraan Imunisasi
5. Prosedur 1. Petugas melakukan pengecekan suhu dengan membandingkan duhu
muller, suhu di log tag dan suhu digital yang tertempel di dinding
2. Petugas mencatat hasil pengecekan ke grafik suhu.
3. Melaporkan hasil pencatatan monitoring suhu kepada kepala
Puskesmas setiap akhir bulan.
6. Diagram Alir
Petugas melakukan pengecekkan suhu lemari es

Petugas mencatat hasil ke grafik suhu

Melaporkan kepada Kepala Puskesmas setiap


akhir bulan

7. Hal-hal yang -
perlu
diperhatikan
8. Unit terkait 1. Ruang Imunisasi

9. DokumenTerkait 1. Grafik Suhu

10.Rekaman No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan


Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai