Anda di halaman 1dari 7

PANITIA PELAKSANA

MUSYAWARAH BESAR (MUBES)


MAJELIS PERWAKILAN MAHASISWA
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022/2023
Sekretariat : Jl. Rappocini Raya Kampus 2 HP: 082230323665

PROJECT PROPOSAL
MUSYAWARAH BESAR ( MUBES)
MAJELIS PERWAKILAN MAHASISWA
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022-2023

A. DASAR PEMIKIRAN
Musyawarah Besar (MUBES) merupakan agenda tahunan yang telah diatuar
dalam Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga KEMA FAKULTAS
HUKUM UIT Makassar. Musyawarah Besar ini diadakan dalam rangka memilih
kepungurusan periode 2023-2024. Dengan terbentuknya kepengurusan periode 2023-
2024 ini, berbagai kegiatan dapat direncanakan dan ditindak lanjuti pada tahap
implementasi. Sehingga semua pihak yang terlibat secara langsung maupun tidak
langsung dapat merasakan manfaatnya.
KEMA FAKULTAS HUKUM UIT diharapkan bukan sekedar organisasi
yang apatis, tapi secara aktif dapat memberikan pembelajaran kepada anggotanya
menyebarkan informasi kepada seluruh mahasiswa KEMA FAKULTAS HUKUM
UIT dalam berbagai hal.KEMA FAKULTAS HUKUM UIT juga berusaha
melakukan komunikasi yang aktif kepada berbagai elemen sebagai wujud dari visi
dan misi ke depan.
Maju mundurnya suatu organisasi terletak pada kualitas dan kuantitas
pengurus yang ada di dalamnya. Namun itu saja tidak cukup. Diperlukan loyalitas dan
konsistensi terhadap mempertahankan atau mengembangkan organisasi. Maka dari itu
diperlukan pengurus-pengurus yang aktif dalam mengembangkan KEMA
FAKULTAS HUKUM UIT kedepannya.
Untuk melaksanakan maksud tersebut,KEMA FAKULTAS HUKUM UIT
Makassar, kedepannya bermaksud melaksanakan kegiatan Musyawarah Besat
(MUBES) sebagai wadah untuk membentuk pengurs yang dapat mengembangkan
KEMA FAKULTAS HUKUM UIT menjadi lebih baik.

B. NAMA KEGIATAN

Kegiatan ini diberi nama ‘‘Musyawarah Besar (MUBES) Majelis


Perwakilan Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Indonesia Timur
Angkatan 2023”

C. DASAR KEGIATAN

1. AD KEMA FH-UIT
2. ART KEMA FH-UIT
3. GBHO KEMA FH-UIT
4. Program Kerja MPM FH-UIT 2022-2023

D. TUJUAN KEGIATAN

1. Menjalankan proses organisasi yang dinamis dalam kepengurusan.


2. membantu pemerintahan dalam hal pembangunan khususnya pendidikan.
PANITIA PELAKSANA
MUSYAWARAH BESAR (MUBES)
MAJELIS PERWAKILAN MAHASISWA
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022/2023
Sekretariat : Jl. Rappocini Raya Kampus 2 HP: 082230323665

3. Mempertegas kembali Tujuan Terbentuknya Badan Majelis Perwakilan


Mahasiswa sebagai organisasi yang mampu melahirkan pemimpin
berakhlak, kreatif dan produktif, dimana sadar akan Fungsi dan
Tanggungjawab sebagai Mahasiswa.
4. Terwujudnya konsolidasi baik kedalam maupun keluar untuk memperjelas
visi mahasiswa dalam berperan dan bersikal diera transisi demokrasi.
5. Membangkitkan jiwa kebersamaan yang berbudaya dan meninggalkan
kebiasaan primitive, serta mempertajam intelektual dalam kualitas.

E. TEMA KEGIATAN

“Menciptakan Jiwa Kepemimpinan yang berintregritas,


Tegas,Bertanggung Jawab Serta Bermoral Dan Loyal Dalam Berorganisasi”

F. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN

Kegiatan ini dilaksanakan pada:


Hari/Tanggal : Selasa, 26 September 2023
Waktu :08:00- selesai
Tempat :Aula Kampus 1 Uit Dan Tanjug Bayam

G. AGENDA ACARA (Terlampir Pertama)

H. ESTIMASI DANA

Dana yang dianggarkan sebesar RP.- (rincian terlampir kedua)

I. PENUTUP

Demikian proposal ini kami ajukan, besar harapan kami kirannya pihak
terkait dapat memberikan bantuan moril maupun materil, usul saran dan kritik
yang dapat membagun terima untuk suksesnya kegiatan ini.

Atas perhatian, bantuan, kerjasama dan itikad baik dari Bapak/Ibu kami
ucapkan terima kasih.
PANITIA PELAKSANA
MUSYAWARAH BESAR (MUBES)
MAJELIS PERWAKILAN MAHASISWA
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022/2023
Sekretariat : Jl. Rappocini Raya Kampus 2 HP: 082230323665

SUSUNAN PANITIA PELAKSANA


MUSYAWARAH BERSAR (MUBES)
MAJELIS PERWAKILAN MAHASISWA
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSISTAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022-2023

STEERING

Koordinator : Agung Wiradharma

PANITIA PELAKSANA

Ketua Panitia : Muhammad Alif Satria


Sekertaris Panitia : Haidir Aco
Bendahara Panitia : Firda Anastasia

TEAM WORK
Anggota : Andi Abd. Qayyum Ananda Asri
Syaira Sastra Khanza Az Zahra
Ibnu Syamsir Ridwan
St. Aminah
Magfirah Sri Ramadhani
Yuliandi R
Wawan
Nurfatiha Ariska Agustam

Mengetahui:

MAJELIS PERWAKILAN MAHASISWA


FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022-2023

A.Hans Tayeb Adrian


Ketua MPM FH-UIT
PANITIA PELAKSANA
MUSYAWARAH BESAR (MUBES)
MAJELIS PERWAKILAN MAHASISWA
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022/2023
Sekretariat : Jl. Rappocini Raya Kampus 2 HP: 082230323665

PANITIA PELAKSANA
MUSYAWARAH BESAR (MUBES)
MAJELIS PERWAKILAN MAHASISWA
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022-2023

Hormat Kami:
PANITIA PELAKSANA

Muhammad Alif Satria Haidir Aco


Ketua Panitia Sekertaris Panitia

Mengetahui:

MAJELIS PERWAKILAN MAHASISWA


FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022-2023

A.Hans Tayeb Adrian


Ketua MPM FH-UIT
PANITIA PELAKSANA
MUSYAWARAH BESAR (MUBES)
MAJELIS PERWAKILAN MAHASISWA
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022/2023
Sekretariat : Jl. Rappocini Raya Kampus 2 HP: 082230323665

Lampiran Pertama
AGENDA ACARA
WAKTU KEGIATAN TEMPAT
1. Persiapan Mubes
2. Pembukaan Mubes

3. Sidang Pleno I :
a. Pembahasan Dan Penetapan Agenda Acara Mubes
b. Pembahasan Dan Penetapan Tata Tertib Mubes
c. Pembahasan Tata Cara Pemilihan Presidium Sidang
4. Sidang Pleno II :
a. Pembahasan Laporan Pertanggung Jawaban Pengurus
BEM periode 2022-2023
b. Pandangan Peserta Mubes Terhadap Laporan
Pertanggung Jawaban Pengurus BEM Periode 2022-
2023
c. Pengesahan Laporan Pertanggung Jawaban Pengurus
BEM Periode 2022-2023
5. Sidang Pleno III :
Aula Kampus
a. Pembagian Sidang Komisi
I UIT
a) Komisi A : Anggaran Dasar
b) Komisi B : Anggaran Rumah Tangga
c) Komisi C : Garis Besar Haluan Organisasi
b. Pembahasan Dan Penetapan Anggaran Dasar
c. Pembahasan Dan Penetapan Anggaran Rumah
Tangga
d. Pembahasan Dan Penetapan Garis Besar Haluan
Organisasi
6. Sidang Pleno IV :
a. Pembahasan Dan Penetapan Kriteria Calon Ketua
MPM Dan BEM
b. Pembahasan Dan Penetapan Tata Cara Pemilihan
Calon Ketua MPM Dan BEM
c. Pembahasan Dan Penetapan Visi Misi Calon Ketua
MPM Dan BEM
7. Pemilihan Calon Ketua MPM Dan BEM FH-UIT
8. Penetapan Dan Pengesahan Hasil-Hasil Mubes
PANITIA PELAKSANA
MUSYAWARAH BESAR (MUBES)
MAJELIS PERWAKILAN MAHASISWA
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022/2023
Sekretariat : Jl. Rappocini Raya Kampus 2 HP: 082230323665

Lampiran kedua
ESTIMASI DANA
BAHAN KEPERLUAN JUMLAH BARANG HARGA JUMLAH
Spanduk 2x3 1 Buah 150.000 150.000
Makanan peserta 45 Bungkus x 2 8.000 720.000
Snack 45 Dos x 1 5.000 225.000
Air aqua botol 6 Botol 30.000 30,000
Air dos 5 Dos 22.000 110.000
Kopi Botol 5 Botol 4.000 20.000
ATK :
Lakban 1 Buah 12.000 12.000
Pulpen 3 Buah 4.000 4.000
Kertas 1 Rim 50.000 50.000
Spidol 3 Buah 9.000 36.000
Biaya tak terduga 500,000 500,000
JUMLAH TOTAL KESELURAHAN RP:2,046,000,-
( Terbilang : Dua Juta Empat Puluh Enam Ribu Rupiah.)
PANITIA PELAKSANA
MUSYAWARAH BESAR (MUBES)
MAJELIS PERWAKILAN MAHASISWA
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022/2023
Sekretariat : Jl. Rappocini Raya Kampus 2 HP: 082230323665

DAFTAR LIST DONATUR


MUSYAWARAH BESAR (MUBES)
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS INDONESIA TIMUR
PERIODE 2022-2023

NO NAMA NOMINAL TTD

Anda mungkin juga menyukai